PRAKTIKUM ANATOMI SYSTEM SYARAF

B5 ANATOMI SISTEM SYARAF

B5 ANATOMI SISTEM SYARAF

by nuli nuryanti zulala -
Number of replies: 37

mari diskusi disini

In reply to nuli nuryanti zulala

Re: B5 ANATOMI SISTEM SYARAF

by Andri Nur Sholihah -
terimakasih Bu NUli telah membuka forum..


asslaaamu'alaikum warohmatullah wabarokaatuh

Apakabar smua?
semoga slalu sehat dan bahagia ya..
Untuk mengawali praktikum pagi ini kita buka dulu dengan aljfatihah QS pendek, dan dilanjutkan doa belajar ya..
untuk memimpin doa, dpersilakan mba Debi anggita mengirimkan VN ke forum ya...
selanjutnya temen yg lain setelah membaca bersama, slakan tinmggalkan jejak disini

In reply to Andri Nur Sholihah

Re: B5 ANATOMI SISTEM SYARAF

by 2110101126 DEBI ANGGI SAGITA -

waalaikumsalam wr wb baik bu


In reply to 2110101126 DEBI ANGGI SAGITA

Re: B5 ANATOMI SISTEM SYARAF

by Andri Nur Sholihah -

alhamdulillah VNnya sdh dikirim ya...
selanjutnya silakan menyimak vdeo yg ada di depan, kmdn sambil nymak boleh mngirimkan Worksheet yg sdh disiapkan ke forum ni.

Bila ada pertanyaan dr video kita bahas bersama di forum..
slamat belajarr..


In reply to Andri Nur Sholihah

Re: B5 ANATOMI SISTEM SYARAF

by 2110101125 SARI ISMI HARSIH -

assalamualaikum ibu, saya Sari Ismi Harsih izin bertanya, apakah kelainan syaraf bisa disembuhkan? terimakasih ibu

In reply to 2110101125 SARI ISMI HARSIH

Re: B5 ANATOMI SISTEM SYARAF

by 2110101124 NURUL SABILLAH -

Saya nurul sabillah nim 2110101124 Izin menjawab pertanyaan dri mbak sari. 

Seperti yang telah kita ketahui, penyakit saraf atau kerusakan saraf dalam banyak kasus, tidak dapat disembuhkan secara total. Tapi, untuk mengurangi gejalanya, dapat dilakukan beberapa penanganan.

Tujuan utama pengobatan penyakit saraf adalah untuk menangan hal-hal yang menjadi penyebab gangguan tersebut serta mencegah kerusakan-kerusakan lanjutan yang biasanya terjadi. Beberapa cara yang dilakukan dalam penanganan atau pengobatan penyakit saraf adalah:

- Dengan memperbaiki gizi

- Dengan membatasi kadar gula darah untuk penderita diabetes

- Mengganti obat yang dikonsumsi, jika obat tersebut menyebabkan kerusakan saraf

- Dengan memberikan pereda rasa sakit untuk mengurangi nyeri saraf

- Dengan Fisioterapi

- Pembedahan untuk mengatasi tekanan atau trauma pada saraf

- Pengobatan untuk mengatasi kondisi autoimun

In reply to Andri Nur Sholihah

Re: B5 ANATOMI SISTEM SYARAF

by 2110101124 NURUL SABILLAH -

Sya Nurul sabillah nim 2110101124 izin bertanya.Apa yang terjadi jika sel saraf tidak berfungsi?🙏🏻

In reply to Andri Nur Sholihah

Re: B5 ANATOMI SISTEM SYARAF

by 2110101124 NURUL SABILLAH -

Sya Nurul sabillah nim 2110101124 izin bertanya.Apa yang terjadi jika sel saraf tidak berfungsi?🙏🏻

In reply to Andri Nur Sholihah

Re: B5 ANATOMI SISTEM SYARAF

by 2110101035 ANI KHOERIYATUL MARDIYAH -

Assalamualaikum ibu saya Ani khoeriyatul mardiyah nim 2110101135  izin bertanya. Bagaimana cara mengetahui seseorang terkena syaraf terjepit? dan bagaimana cara untuk  mengatasi saraf tercepit ?
 


In reply to nuli nuryanti zulala

Re: B5 ANATOMI SISTEM SYARAF

by 2110101130 SELINA AGUSTIN SISWANDI -

assalamualaikum wr wb, maaf ibu saya selina agustin siswandi nim 2110101130 izin bertanya

Mengapa otak besar disebut sebagai pusat saraf utama?

terimakasih bu

In reply to 2110101130 SELINA AGUSTIN SISWANDI

Re: B5 ANATOMI SISTEM SYARAF

by 2110101123 HELISA LAYYINATUSSHYFA -

Assalamuallaikum warahmatullahi wabarakatuh

Helisa layyinatusshyfa 

2110101123

Izin menjawab pertanyaan dari Selina, Otak besar merupakan pusat saraf utama, karena memiliki fungsi yang sangat penting dalam pengaturan semua aktivitas tubuh, khususnya berkaitan dengan kepandaian (inteligensi), ingatan (memori), kesadaran, dan pertimbangan, dll.