Forum Muhasabah

FORUM MUHASABAH

FORUM MUHASABAH

by Fathiyatur Rohmah -
Number of replies: 36

Assalaamu'alaikum Wr Wb

Alhamdulillah, saudara telah menunaikan sholat tahajud,.

Bagamna perasaan saudara saat ini? 

Apakah selanjutnya yang akan saudara lakukan dengan sholat tahajud setelah ini?

Sata, dua kalimat yang saudara tuliskan di forum dapat mewakili perasaan saudara!

Dengan mengisi Forum muhasabah, sekaligus sebagai presensi kehadiran di sesi ini .

Wassalam


In reply to Fathiyatur Rohmah

Re: FORUM MUHASABAH

by MARTEN POHILIHU 1610201147 -

Perasan menjadi tenang dan hati merasa sangat nyaman,habis itu saya melanjutkan berzikir dan membaca al-quran untuk menungguh waktu sholat shubuh. 

In reply to Fathiyatur Rohmah

Re: FORUM MUHASABAH

by SITI MA RIFATUL KHASANAH 1610201139 -

alhamdulillah sholat tahajud membuat hati lebih tenang, setelah selesai sholat thajud saya melakukan dzikir, berdoa dan melanjutkan membaca al-quran 

In reply to Fathiyatur Rohmah

Re: FORUM MUHASABAH

by RIFHA NOERENSA LATUCONSINA 1610201138 -

perasaan menjadi lebih tenang, insya allah akan selalu dipraktekkan sehari-hari tidak hanya saat mengikuti kegiatan Baitul Arqom. Aaamin..

setelah sholat tahajjud, dilanjutkan dengan membaca Al-Quran

In reply to RIFHA NOERENSA LATUCONSINA 1610201138

Re: FORUM MUHASABAH

by RIFHA NOERENSA LATUCONSINA 1610201138 -

Assignment Muhasabah (rifha)

mohon maaf bu filenya dalam bentuk Screenshot jawaban dari microsoft word soalnya tidak bisa menyimpan ke Icloud ☺️

Attachment 52B78E9C-9D77-4197-A78B-3BF483438B9E.png
In reply to Fathiyatur Rohmah

Re: FORUM MUHASABAH

by APRILIANTI GALIH RETNO UTAMI 1610201142 -

Perasaan menjadiii tenang, setelah ini berdzikir dan berdoa sembari menunggu sholat subuh

In reply to APRILIANTI GALIH RETNO UTAMI 1610201142

Re: FORUM MUHASABAH

by APRILIANTI GALIH RETNO UTAMI 1610201142 -

1. Siapakan  5 kalimat reflektif yang maknanya tentang

·         -Keimanan keyakinan kepada Allah

             Meyakini apa yang terjadi adalah kehendak Allah, dan selalu mengingat allah setiap saat

·         -Keinsyafan atau pertaubatan

            Sesungguhnya Allah maha pengampun, jadi selagi kita masih bisa segeralah kita bertaubat                     karena maut tidak ada yang tau

·         -Kesyukuran

           Dengan bersyukur menjadikan saya bahagia dengan apa yang saya punya

·         -Istiqomah

          Belajar istiqomah dalam melakukan kebaikan, menjadikan hidup tertata

·         -Sabar

             Sabar dalam menghadapi masalah yang diberikan Allah karena Allah pasti memberikan yang                 terbaik untuk kita, sesungguhnya Allah menyayangi orang-orang yang sabar

·         -Doadll

·         -Kalimatboleh kata-kata mutiaraataupuisireflektif

2. Susunlah rencana untuk memperbaiki diri, apa saja yang akan di lakukan?

Belajar melakukan sholat tepat waktu, tidak suka menunda-nunda

Belajar pengetahuan yang belum pernah kita temui

3. Buatlah daftar mimpi yang ingin dicapai dan bagaimana cara mencapainya, termasuk bagaimana cara mendekatkan diripada Allah agar mimpitercapai..

Saya bermimpi setelah lulus kuliah akan bekerja di luar negeri, jadi mulai sekarang saya bersungguhsungguh dalam belajar dan muali mempelajari bahasa asing serta selalu berdoa kepada Allah

4.Pesertamelaksanakansolatlailpadapukul03.00

 

 

 


In reply to Fathiyatur Rohmah

Re: FORUM MUHASABAH

by DESI PERMATA ANDRIEYANA EMARIDHA 1610201145 -
Perasaan saya setelah melakukan sholat tahajud adalah semakin nyaman dan merasa tenang, selanjutnya saya akan melakukan tadarus Al-Qur'an.
In reply to Fathiyatur Rohmah

Re: FORUM MUHASABAH

by JULITA KARTRIKASARI EKA PRATIWI 1610201140 -
Setelah melaksanakan sholat qiyamul lail, Perasaan  jadi lebih tenang dan fresh di hatii .. Setelah ini lanjut berzikir dan membaca al- quran sembari menunggu waktu sholat subuh
In reply to Fathiyatur Rohmah

Re: FORUM MUHASABAH

by WAHYU RAHMAWATI 1610201148 -

perasaan setelat shalat tahajud yaitu hati lebih tenang dan damai, setelah shalat tahajud pada hari ini maka saya akan melakukan sholat tahajud lagi pada malam berikutnya agar apa yang Allah tetpkan bagi saya akan saya terima dengan ikhlas karena apa yg saya inginkan belum tentu baik bagi saya dan apa yg Allah berikan untuk masa depan saya itulah yg terbaik karena tidak ada satu org pun di dunia ini yg tahu mengenai masa depan

In reply to Fathiyatur Rohmah

Re: FORUM MUHASABAH

by RENDY ARYA PRATAMA 1610201150 -

alhamdullilah setelah solat tahajud hati dan pikiran saya menjadi lebih tenang dan bisa curhat dengan alllah dengan berdoa dan berzikir

In reply to Fathiyatur Rohmah

Re: FORUM MUHASABAH

by USWATUN KHASANA 1610201144 -

Alhamdulillah setelah melakukan sholat tahajud perasaan menjadi lebih tenang dan semakin nyaman. Yang saya lakukan setelah tahajud adalah membaca dzikir dan melakukan tadarus Al-Quran.
 

In reply to Fathiyatur Rohmah

Re: FORUM MUHASABAH

by NURUL KHIKMAH JUNIASTUTI 1610201143 -

Perasaan saya setelah melakukan sholat tahajud adalah semakin nyaman dan hati merasa tenang, selanjutnya saya akan melakukan dzikir dan tadarus Al-Qur'an.

In reply to Fathiyatur Rohmah

Re: FORUM MUHASABAH

by IIP ATMAJA GUNAIFI WIDODO 1610201154 -

setelah melaksanakan sholat tahajud saya merasa sangat senang seperti ingin selelu mengulanginya, semoga tetap bisa rutin melaksanakannya. setelah melaksanakan sholat tahajud saya berdzikir memohon ampunan Allah.

In reply to Fathiyatur Rohmah

Re: FORUM MUHASABAH

by ILHAM NUR NAHSYABANDI 1610201156 -

alhamdulillah sholat tahajud membuat hati lebih tenang dan nyaman, setelah selesai sholat tahajud saya melakukan dzikir, berdoa dan melanjutkan membaca al-quran sambil menunggu waktu shalat subuh

In reply to Fathiyatur Rohmah

Re: FORUM MUHASABAH

by LIKA ENDIYANTI PUTRI 1610201146 -

Saya sedang datang bulan, sehingga tidak bisa menunaikan ibadah sholat. Namun saya tetap berdzikir dan menbaca doa untuk tetap dekat dengan Allah.

In reply to Fathiyatur Rohmah

Re: FORUM MUHASABAH

by ROBI RISKIAMANSYAH 1610201155 -

Mohon maaf sebelumnya bu saya dibangunkan sama ayah saat  orang sudah mulai sholat subuh berjamaah dimasjid, sya heran knp tidak terbangun sedangkan saya sudah pasang alarm, ternyata setelah sya periksa alarm saya senyap bu...

In reply to Fathiyatur Rohmah

Re: FORUM MUHASABAH

by ROBI RISKIAMANSYAH 1610201155 -

1. Siapakan  5 kalimat reflektif yang maknanya tentang

·         -Keimanankeyakinankepada Allah

·         -Keinsyafanataupertaubatan

·         -Kesyukuran

·         -Istiqomah

·         -Sabar

·         -Doadll

·         -Kalimat boleh kata-kata  mutiara atau puisi reflektif

2. Susunlah rencana untuk memperbaiki diri, apa saja yang akan di lakukan?

3. Buatlah daftar  mimpi yang ingin dicapai dan bagaimana cara mencapainya, termasuk bagaimana cara mendekatkan diri pada Allah agar mimpi tercapai..

Refleksi:

1. 

- imanku adalah cahayaku yang bersinar kukuh oleh takwa dan redup lumpuh oleh maksiah.

- betapa jahilnya diriku bila menyiakan waktu unruk bertaubah, sedangkan tuhanku Allah maha pengasih lagi maha penyayang.

- istiqomahku adalah caraku memilih penghidupan, yakni dengan orang-orang shalih.

- andai sabar adalah sebuah buah, maka sabarlah buah yang paling manis di muka bumi.

- dosaku memang tak terhingga, namun ku do'a  aku yakin seyakin-yakinnya bahwa Tuhanku Allah mengampuni seluruh dosa hamba-hambanya yang ingin bertaubah. maka do'a adalah amalan yang mulia, berdoalah.

2. 

- berbakti kepada kedua orang tua

- sholat berjamaah dengan rutin

- menjalankan puasa sunnah, (senin kamis, asyura, ayyamul bidh, dll)

- hablum minallah wa hablum minanannas

- menjauhi sifat dengki, iri, sombong, ujub, dan yg semisalnya.

3.  

- ingin membahagiakan kedua orang tua dunia akhirat, dengan berbakti kepadanya dan senantiasa mendoakannya.

-membahagiakan istri dunia akhirat, dengan memenuhi tanggung jwb sebagai suami serta mendidik istri menjadi shalihah.

- membahagiakan anak-anak dunia akhirat, dengan mengajarkan mereka ilmu agama yang haq Al-Quran dan Sunnah dengan pemahaman para sahabat. dan ini termasuk langkah mendekatkan diri pada Allah Rabbul 'Aalamiin.


In reply to Fathiyatur Rohmah

Re: FORUM MUHASABAH

by HENDRA SUU 1610201153 -
terasa tenang,nyaman,wajah berasa bercaya dan mersakan allah mendegrkan curhaan kita.. selanjutnya akan semoga bisa terumenerus bertahjud timbah dengan berdikir baca quran
In reply to Fathiyatur Rohmah

Re: FORUM MUHASABAH

by INDRAWAHYU PRATAMA MANDJO 1610201149 -

peasaan setelah shalat qiyamul lail, hati menjadi tenang seakan - akan kita sedang bercerita dan curhat dengan ALLAH karena janji ALLAH bagi orang yang melaksanakan sholat di sepertiga malamnya doanya seperti anak panah yang tidak pernah melesat dari sasarannya

In reply to Fathiyatur Rohmah

Re: FORUM MUHASABAH

by ILHAM NUR NAHSYABANDI 1610201156 -

JAWABAN ASSIGNMENT


1. 5 kalimat reflektif


·         Tingkatan iman tertinggi adalah bahwa kamu selalu menyadari kehadiran Allah di hadapanmu. – Utsman bin Affan


·         “Kebahagiaan tidak akan pernah sampai kepada mereka yang gagal menghargai apa yang sudah mereka miliki.”


·         "Dibalik kata istiqomah ada perjuangan yang kuat, pengorbanan yang banyak, dan doa yang tidak pernah berhenti."


·         Maka bersabarlah engkau, sungguh janji Allah itu benar


·         Bahkan ketika segala sesuatunya tidak berjalan dengan baik, jangan pernah menyerah. Teruslah berdoa dan yakinlah kepada Allah.


2. Rencana memperbaiki diri


·         Niat yang tulus dari hati yang paling dalam untuk mencoba memperbaiki diri


·         Melakukan intropeksi atas apa yang sudah dilakukan selama ini


·         Merencanakan perubahan yang akan dilakukan


·         Mendekatkan diri kepada Allah


·         Membaca Al-Qur’an dan mengamalkannya sedikit demi sedikit


·         Tinggalkan kebiasaan buruk


3. Mimpi yang ingin saya capai adalah, saya ingin sukses baik di dunia maupun di akhirat. Untuk mencapai kesukesan tersebut harus dilakukan dengan usaha atau ikhtiar yang ikhlas serta berdasarkan ridho dari Allah SWT. Cara mendekatkan diri adalah dengan cara menjalankan semua perintahnya dan menjauhi segala larangannya SEMOGA SAYA SUKSESSSSS AMINNNNNNN….

In reply to Fathiyatur Rohmah

Re: FORUM MUHASABAH

by FIRMANSYAH 1610201151 -

Sahalat tahajud lebih khusuk dan perasaan menjadi tenang dan damai, seakan kita lebih dekat dengan allah swt,