Forum Muhasabah

forum muhasabah

forum muhasabah

by Ummi Muslihatin Ummi Muslihatin -
Number of replies: 32

bismillah

selamat pagi,  

bagaimana perasaan kakak setelah mendiriksn sholat tahajud dan apakah akan mengulangi lagi

In reply to Ummi Muslihatin Ummi Muslihatin

Re: forum muhasabah

by 1910104195 CITRA YURINDA -

Alhamdulillah. Hati terasa tenang, setelah melakukan sholat tahajud.  Dan tentu akan mengulangi kembali. Karna sholat adalah kewajiban bagi umat muslim

In reply to 1910104195 CITRA YURINDA

Re: forum muhasabah

by 1910104195 CITRA YURINDA -

Menjawab soal assignment muhasabah 

1. - Tak ada kata lelah, yang ada hanya lillah. Takkan menyerah, tersebab billah. Ringanlah masalah, teringat ada Allah. Teruslah melangkah, semata-mata fillah. ( istiqomah )

 - "Boleh jadi kamu membenci sesuatu, padahal ia amat baik bagimu, dan boleh jadi (pula) kamu menyukai sesuatu, padahal ia amat buruk bagimu. Allah mengetahui, sedang kamu tidak mengetahui." -QS al-Baqarah: 216. ( sabar )

 

2. - memperbaiki bacaan sholat yang masih salah

- bacaan dzikir

- menjalankan sholat dengan tepat waktu

- berbuat baik terhadap sesama manusia 

 

3.  Ingin pergi ke tanah suci 

Dengan cara bekerja, ikhtiar, sholat kepada allah supaya di pemudah dalam segala urusan  karna di dunia ini tidak ada yang tidak mungkin selagi kita bersungguh sungguh dan melibatkan allah di setiap urusan kita. 

4. Alhamdulillah sudah mengerjakan 
In reply to Ummi Muslihatin Ummi Muslihatin

Re: forum muhasabah

by 1910104178 DIAN SHOFIA RENY SETYANTI -

Bismillah

selamat pagi juga ibu

Mengenai perasaan saya setelah shalat tahajud yaitu mendapatkan ketenangan, dan rasanya adem. Insyallah saya akan menunaikan shalat tahajud kembali.

In reply to Ummi Muslihatin Ummi Muslihatin

Re: forum muhasabah

by 1910104194 SHERA HESIEN DINI -

Pagi kembali ibu,

Alhamdulilah ibu , setelah saya menunaikan sholat thajud perasaan pikiran dan hati menjadi tentram dan tenang. Membuat lebih dekat dengan allah swt , dan akan menjalakan sholat sunat thajud insyaallah akan di lakukan selalu di persetiga malam.

In reply to Ummi Muslihatin Ummi Muslihatin

Re: forum muhasabah

by 1910104197 BELLA HASRANI -

Pagi bu . .

Izin absen bu, Bella Hasrani 1910104197.

Alhamdulillah saya telah melaksanakan sholat sunnah di malam hari, perasaan yg saya rasakan, terasa hati dan pikiran saya lebih tenang, merasa seakan dekat sekali dgn yg maha kuasa.

Insya Allah nexs untuk malam selanjutnya saya akan melaksanakan sholat malam lagi. Terimakasih

In reply to Ummi Muslihatin Ummi Muslihatin

Re: forum muhasabah

by 1910104189 TEZA AYU ANGGRIANI -

Assalamualaikum wr.wb

Maaf bu saya ijin absen Teza Ayu Anggriani (1910104189)

Perasaan saya setelah sholat tahajud yg pastinya bisa bikin hati lebih tenang, pikiran tenang, hati tentram damai. Dan yg pastiny juga bisa lebih dekat dengan allah. Di tahajud pun saya bisa mengadu, berdoa meminta petunjuk dan pertolongan kepada allah. Tak hanya itu, karena waktu sholat yg mustajab untuk dikabulkan doanya yaitu di sepertiga malam. Serta dari segi kesehatan pun sangat baik untuk melancarkan aliran darah dan terhindar dari infeksi pernapasan. Dan insya allah saya akan tetap mempertahankan, dan terus melakukan sholat malam ini (tahajud) dimalam selanjutnya. 

Terimakasih :)

In reply to Ummi Muslihatin Ummi Muslihatin

Re: forum muhasabah

by 1910104184 FEBBY FUZIYAWATI -

selamat pagi kembali bu.. alhamdulillah bu setelah melakukan shalat tahajud hati dan pikiran saya berasa lebih tenang serta menjadi lebih dekat dengan allah swt..

In reply to Ummi Muslihatin Ummi Muslihatin

Re: forum muhasabah

by 1910104192 INDAH PURNAMA SARI -

Alhamdulillah bu setelah selesi banyak sekali yg saya rasakan yang saya rasakan salah satunya pikiran menjadi lebih plong, saya juga menjadi tenang, dengan shalat tahujud ini bisa lebih mendekatkan saya ke maha pencipta, mengintrospeksi kesalahan-kesalahan yang telah di lakukan untuk berubah .

Untuk malah selanjutnya akan saya lakukan lagi 

*Belajarlah selagi mampu tidak ada pembelajaran yang sia-sia sungguh allah maha negetahui isi hati mu*

In reply to 1910104192 INDAH PURNAMA SARI

Re: forum muhasabah

by 1910104192 INDAH PURNAMA SARI -
Izin menjawab assignment ngih bu


1. A. Ketika perjalanan hidup terasa membosankan. Maka Allah menyuruh kita untuk banyak bersyukur.


B. Tidak ada tobat yang sia-sia, teruslah berjalan ke depan mencari ridho nya, sungguh allah mengetahui isi hati mu 

C . akan banyak rintangan yang kamu hadapi untuk mencapai ridho allah namun, tetaplah bersabar kuat kan hatimu, be pegang teguh lah, terus lah belajar untuk menjadi lebih baik, maka kelak kamu tidak akan kecewa 

D. Orang yang kuat dan sabar adalah orang yang mampu menyembunyikan perasaan sedihnya kepada orang lain dan senantiasa mengukir senyuman dengan ikhlas

E. Do'a adalah seutas kalimat-kalimat yang bisa ku panjatkan pada mu(allah)), tiada tempat lain untuk ku mengadukan nikmat-nikmat yang telah kau berikan padaku, sungguh aku tak pernah menyesalinya, kuat kan aku dalam mencapai ridho mu, bimbinglah aku .

2. Rencana untuk memperbaiki diri 

A. Menjadi lebih baik dari hari ini tidak ada yang sia-sia dalam belajar

B. Harus Lebih semngat untuk menjalankan perintah allah (siapa yang bersungguh-sungguh dia akan mendapatkannya )

C. Harus lebih mendekatkan diri kepada allah karena hanya kepada allah kita berserah diri 

D. Shalat untuk tepat waktu sungguh orang yang mengakhiri shalat adalah orang yang lalai

3. Daftar mimpi 

(Ada semboyan bermimpilah setinggi langit , kelak mimpi itu akan jadi kenyataan )

A. Menjadi wanita yang bisa sholeha (cara mencapainya dengan banyak belajar, brubah menjadi lebih baik)

B. Ke tanah suci bersama kelurga( cara mencapainya dengan berkerja karna allah niat iklas, dan menabung)

C. Menjadi lebih baik  lagi( belajar dari kesalahan yang sudah 

Di buat, lalu istiqomah )

D. Menjadi orang yang berguna bagi orang lain ( belajar, niat iklas, ) 


https://lensa.unisayogya.ac.id/pluginfile.php/115496/mod_forum/post/602194/Assignment%20Muhasabah%20Indah%20purnama%20sari.docx

In reply to Ummi Muslihatin Ummi Muslihatin

Re: forum muhasabah

by 1910104196 MUSDALIFAH -

Selamat pagi 

Izin absen musdalifah 1910104196 

Alhamdulillah, setelah menunaikan sholat hati menjadi lebih tenang, damai dan tentram.

Karna sholat merupakan kewajiban setiap umat manusia, setiap doa dalam sholat insyaallah Allah akan mendengarkan dan mengabulkannya. Insyaallah saya akan mengulanginya lagi 

In reply to Ummi Muslihatin Ummi Muslihatin

Re: forum muhasabah

by 1910104187 FITRIYANI -

Alhamdulillah setelah sholat tahajud banyak yang saya rasakan yaitu  pikiran menjadi lebih tenang, hati saya juga menjadi tenang, dengan shalat tahujud ini bisa lebih mendekatkan saya kepada Allah SWT

selanjutnya akan saya lakukan lagi


In reply to Ummi Muslihatin Ummi Muslihatin

Re: forum muhasabah

by 1910104193 WIDI ASTRIANI -
Alhamdulilah bu setelah melakukan shalat hati saya menjadi tentram dandan terasa damai pikiran saya juga plong 

Untuk malam selanjutnya akan saya lakukan lagi bu

Sungguh semuanya tidak ada yang sia-sia 

In reply to Ummi Muslihatin Ummi Muslihatin

Re: forum muhasabah

by 1910104183 CANTIKA SITI QODARIAH HAMIDA KHOIRUNISA -

Assalamualaikum ibu. Selamat pagi 

Izin absensi nggih Bu atas nama Cantika Siti Nim 1910104183 

Izin menjawab pertanyaan . Insyallah saya merasa lebih tenang ketika sudah melakukan sholat tahajud, hati saya tidak lagi gelisah, karena kegelisahan ini sudah saya adukan kepada Allahu Rabbi . 

Insyallah saya akan lebih sering lagi melakukan sholat tahajud / sholat Sunnah lainnya 


Izin melampirkan pertanyaan di assigment nggih bu

In reply to Ummi Muslihatin Ummi Muslihatin

Re: forum muhasabah

by 1910104186 SELFIANA -

Pagi juga bu. 

Alhamdulillah bu bersyukur merasakan ketenangan jiwa, kembali meyadarkan diri ini betapa pentingnya selalu mendekatkan diri kepada Allah Subhanahuwata'Ala terutama diwaktu Qiyamul lail yang mana kebanyakan diwaktu itu digunakan untuk tidur (Astagfirullah*). Semoga kedepannya saya bisa istiqomah menjalankan qiyamul lail dan menjadi manusia yang lebih baik lagi dari sebelumya. Tentunya BAP ini juga sangat bermanfaat karena mampu mengajak kepada kebaikan terutama mendekat kepada Allah. Terima kasih bu

In reply to Ummi Muslihatin Ummi Muslihatin

Re: forum muhasabah

by 1910104182 SUNARTI -

selamat pagi juga ibu,

perasaan saya setelah sholat tahajud saya merasakan ketenangan, nyaman setelah melaksanakan sholat malam, dan ketika sholat dalam keadaan tenang  lebih khusyuk. tentu saya ingin sekali untuk mengulanginya, namun terkadang terkendala, karena tidak bisa bangun di sepertiga malam. jadi mulai sekarang saya harus lebih disiplin agar tidur lebih awal dan memasang alarm agar bs bangun dan melaksanakan sholat di sepertiga malam

terima kasih ibu

In reply to Ummi Muslihatin Ummi Muslihatin

Re: forum muhasabah

by 1910104193 WIDI ASTRIANI -

sayazin menjawab bu

1. Keimanan yaitu percaya kepada sang penciptanya, Allah SWT, maka ada keyakinan dalam diri kita kepada Allah SWT.
Kinsyafan atau perbuatan yaitu dengan ada nya iman atau rasa percaya manusia melakukan sholat/ibadah lainnya.
Kesyukuran yaitu rasa syukur yang dimiliki seseorang akan nikmat yg diberika Allah  SWT.
istiqomah adalah sikap teguh pendirian dan siap menerima risiko apa pun yang diakibatkan dari yg telah dilakukan.
Sabar adalah adalah suatu sikap menahan emosi dan keinginan, serta bertahan dalam situasi sulit dengan tidak mengeluh.


2. Lebih taat dalam menjalankan kewajiban sebagai ciptaanAllah SWT, menjalankan perintah dan menjahuilarangannya, istiqomah dalam berjilbab dan bermusabahdiri

3. mimpi utama saya ingin memberangkatkan keduau orang tua saya ke tanah suci melalui umroh / haji dalam setiap sholat saya meminta agar selalu memberikan rejeki untuk bisa mimpisaya

In reply to Ummi Muslihatin Ummi Muslihatin

Re: forum muhasabah

by 1910104191 EVA HAYATI -

Selamat pagi ibu... Semoga dapat melaksanakan kembali qiyamul lail secara rutin. Hati tenang, pikiran ayem.

In reply to Ummi Muslihatin Ummi Muslihatin

Re: forum muhasabah

by 1910104181 MARIA ULVA OKTARINA -

Assalamuallaikum ibu mohonmaaf saya izin menjawab.

Karena pada hari ini kebetulan saya sedang dalam masa haid, jadi saya tidak bisa melaksanakan sholat tahajud.

Tapi, jika saya sedang tidak halangan dan melaksanakan sholat tahajud rasanya hati ini dan fikiran menjadi tenang. Lalu di setelah nya ada rasa lega di hati setelah melakukannya dan berdoa. Ditambah suka ada rasa haru. 

Terimakasih. Wassalaumuallaikum Wr.Wb