Forum Diskusi Mahasiswa 21/12/2021

2010601012_Kasil sri Indriani

2010601012_Kasil sri Indriani

by 2010601012 KASIL SRI INDRIANI -
Number of replies: 3
Assalamualaikum, izin bertanya 



Jelaskan apa yang di maksud leasing?

In reply to 2010601012 KASIL SRI INDRIANI

Re: 2010601012_Kasil sri Indriani

by 2010601058 NIDA SALSABILA -

Izin menjawab

Leasing sendiri berasal dari Bahasa Inggris lease yang memiliki arti menyewakan. Secara umum, leasing adalah setiap kegiatan bentuk penyediaan barang-barang modal untuk digunakan oleh suatu perusahaan atau perorangan untuk jangka waktu tertentu.

In reply to 2010601012 KASIL SRI INDRIANI

Re: 2010601012_Kasil sri Indriani

by 2010601039 MARPI ASTRIA -

Nama: Marpi Astria

NIM: 2010601039

Izin menjawab,

Leasing adalah perjanjian kontrak antara pihak yang menyewakan (lessor) dengan pihak yang menyewa aset tertentu (lessee). Perjanjian menetapkan bahwa penyewa mempunyai hak untuk menggunakan aset tertentu, kemudian sebagai imbalannya, penyewa membayar sejumlah kas tertentu yang tetap setiap periodenya ke pihak yang menyewakan. Pihak yang menyewakan bisa pihak yang memproduksi aset tersebut, bisa juga pihak independen yang membeli aset dari perusahaan yang memproduksi aset tersebut.


In reply to 2010601012 KASIL SRI INDRIANI

Re: 2010601012_Kasil sri Indriani

by 2010601020 MUTIA DWICAHYANI -

Izin menjawab

Leasing adalah perjanjian kontrak antara pihak yang menyewakan (lessor) dengan pihak yang menyewa aset tertentu (lessee).