Enrolment options

Mata Kuliah ini memberikan pengetahuan melakukan permrograman pada web selain itu diberikan pemahaman seni desain web sebagai sarana informasi digital, keterampilan teknis me-layout serta memberikan kemampuan dan keterampilan teknis penyelesaian akhir (finishing) suatu rancangan dengan desain yang user friendly pemanfaatannnya untuk mendistribusikan informasi dan dapat dijadikan dasar dalam pengembangan aplikasi internet dalam skala besar. Matakuliah ini difokuskan pada 1) pengetahuan mengenai konsep dasar internet dan pemrograman web dan 2) Pemrograman web untuk menyediakan dokumen dengan content statik, dengan memanfaatkan HTML, CSS, dan JavaScript sebagai Client Side Script. Metode yang digunakan untuk menyampaikan bahan kajian tersebut antara lain Small Group Discussion, Role-Play and Simulation, Case Study, Discovery Learning, Self Directed Learning, Cooperative Learning, Collaborative Learning, Contextual Learning dan Project Based Learning. Untuk mengetahui pencapaian kompetensi yang telah ditetapkan maka dilakukan berbagai cara dan bentuk penilaian seperti membuat karya tulis atau makalah, presentasi, keterampilan psikomotorik, ujian tes tertulis maupun lisan.

Self enrolment (Student)