Enrolment options

Mata kuliah Matematika Diskrit, mahasiswa akan belajar logika dan penalaran, teori himpunan, teori himpunan fuzzy dan logika fuzzy, kombinasi, teori peluang diskrit, relasi dan fungsi, induksi matematik, teori bilangan bulat, algoritma, fungsi pembangkit, relasi rekurens, teori graf, pohon.

Metode pembelajaran yang digunakan dalam mata kuliah matematika diskrit selain ceramah dan diskusi adalah Discovery Learning, Small Group Discussion, Role-Play and Simulation, Self Directed Learning, Small Group Discussion, Contextual Instruction

Penilaian pada kuliah ini meliputi penilaian hard skills dan penilaian softskill merupakan evaluasi  tingkatan sikap tanggung jawab, dan evaluasi kemandirian dalam belajar dan ntuk mengetahui pencapaian kompetensi yang telah ditetapkan maka dilakukan berbagai cara dan bentuk penilaian seperti ujian tes tertulis berupa ujiaan tengah semester, ujian akhir semester, dan pemberian tugas.

Struktur Diskrit