Pengantar
Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh.
Selamat datang rekan-rekan mahasiwa yang kami banggakan. Segala puji kita panjatkan kepada Allah SWT atas berkat rahmat dan karunia-Nya kita dapat belajar bersama.
Selamat datang di mata kuliah Asuhan Kebidanan Kehamilan Prodi Kebidanan Program Sarjana dan Pendidikan Profesi Bidan Program Profesi, Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta. Mata kuliah ini ditujukan bagi peserta didik yang sedang mengambil Program Studi Kebidanan Program Sarjana Semester IV.
Mata kuliah Asuhan Kebidanan Kehamilan memiliki bebas SKS sebesar 5 SKS dengan kode mata kuliah MID4017. 5 SKS terdiri dari 1,5 SKS Teori, 0,5 SKS Tutorial, 1,5 SKS Praktikum, dan 1,5 SKS Praktik.
Selamat mengikuti perkuliahan dengan baik. Salam hangat dan tetap semangat!
Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh.
Suyani, S.ST., M.Keb.
Pada mata kuliah ini mahasiswa dapat belajar tentang asuhan kebidanan pada ibu hamil normal, didasari konsep-konsep, sikap dan ketrampilan serta hasil evidence based dalam praktik antenatal yang menggunakan pendekatan manajemen kebidanan dengan pokok-pokok bahasan: fisiologi kehamilan, konsep dasar kehamilan, ANC terintegrasi, kehamilan patologi, dokumentasi kehamilan, serta peran dan tanggungjawab bidan dalam asuhan kehamilan dengan mengintegrasikan nilai-nilai Islam didalamnya. Untuk mencapai kompetensi pada akhir pembelajaran, maka ada beberapa proses pembelajaran yang akan ditempuh, antara lain kuliah teori, tutorial, praktikum, dan praktikum klinik.
1. Fisiologi Kehamilan
2. Konsep Dasar Kehamilan
3. ANC Terintegrasi
4. Kehamilan Patologi
5. Dokumentasi Kehamilan
6. Peran dan Tanggungjawab Bidan
1. Mampu menjelaskan konsep teoritis ilmu obstetric dan ginekologi agar dapat mengambil keputusan secara tepat dalam penyelesaian masalah dalam mengaplikasikan keilmuan kebidanan dengan penuh tanggung jawab (S9, PP2, KU5, KK1)
2. Mampu menguasai konsep umum terkait pathofisiologi terkait asuhan kebidanan serta mendemosnstrasikan penanganan awal kegawatdaruratan dan mendokumentasikan setiap asuhan dengan penuh tanggung jawab (S9, PP10, KU9, KK4)
Secara garis baris besar, peta pembelajaran dilakukan secara berurutan. Perkuliahan dilakukan dengan penyampaian materi melalui kuliah tatap muka, E-Learning, Case Base Learning (CBL) tutorial, praktikum, praktikum klinik, tugas, kuis, UTS, dan UAS
Perkuliahan dilaksanakan dalam kurun waktu 1 semester. Adapun struktur pelaksanaannya adalah sebagai berikut :
- Peserta didik diwajibkan membaca materi dan konten yang diberikan per pokok bahasan yang diikuti dengan berpartisipasi secara aktif dalam perkuliahan tatap muka, E-Learning, tutorial, praktikum skill lab, dan praktikum klinik.
- Peserta didik diwajibkan mengerjakan tugas dan kuis yang harus dikumpulkan sesuai dengan waktu yang telah ditentukan.
- Peserta didik diwajibkan mengikuti Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester.
- Peserta didik diwajibkan membaca materi dan konten yang diberikan per pokok bahasan yang diikuti dengan berpartisipasi secara aktif dalam perkuliahan tatap muka, E-Learning, tutorial, praktikum skill lab, dan praktikum klinik.
Dalam mengikuti perkuliahan para mahasiswa harus mengikuti paradigma dan mekanisme pembelajaran dengan prinsip-prinsip sebagai utama sebagai berikut :
Mahasiswa diharapkan untuk aktif melakukan proses pembelajaran mandiri melalui beraneka ragam cara yang tersedia dan memungkinkan, yaitu
- Menggunakan referensi yang tersedia.
- Memanfaatkan berbagai sumber yang ada di perpustakaan dan internet.
- Melakukan komunikasi intensif antar sesama mahasiswa.
- Mengerjakan seluruh latihan dan tugas yang diberikan.
- Menghadiri sesi temu dengan dosen pengampu.
- Mengikuti ujian terjadwal yang telah ditetapkan.
- Keakftifan dalam mengikuti pembelajaran baik teori, tutorial, praktikum dan praktikum klinik.
- Kuantitas kehadiran, dan kualitas interaksi dengan dosen.
- Kelengkapan pengumpulan tugas yang diberikan.
- Partisipasi aktif mengerjakan soal-soal latihan, kuis dan Case Base Learning.
- Hasil UTS dan UAS.
Keseluruhan kinerja mahasiswa dijadikan bahan evaluasi dosen dalam memberikan penilaian akhir pencapaian mahasiswa dalam mata kuliah yang bersangkutan.
Metode Penilaian
CPMK 1
CPMK 2
Case Base Learning
Ö
Praktikum
Ö
Ö
Tugas
Ö
Ö
Praktikum Klinik
Ö
Ö
Tutorial
Ö
Kuis
Ö
Ujian Tengah Semester (UTS)
Ö
Ujian Akhir Semester (UAS)
Ö
Model Asesmen Nilai Huruf Konversi Angka Arti Nilai Keterangan A 4.00 Sangat Istimewa Interaksi yang lengkap dengan kualitas yang sangat baik A- 3.75 Istimewa Interaksi yang lengkap dengan kualitas yang baik AB 3.50 Sangat Baik Interaksi yang kurang lengkap dengan kualitas yang sangat baik B+ 3.25 Baik Interaksi yang kurang lengkap dengan kualitas yang baik B 3.00 Cukup Baik Interaksi yang kurang lengkap dengan kualitas yang cukup baik B- 2.75 Kurang Cukup Interaksi yang tidak lengkap dengan kualitas yang sangat baik BC 2.50 Kurang Interaksi yang tidak lengkap dengan kualitas yang baik C 2.00 Sangat Kurang Interaksi yang tidak lengkap dengan kualitas yang cukup baik C- 1.75 Sangat Kurang Sekali Hanya sedikit terjadi interaksi dengan kualitas yang cukup baik CD 1.50 Buruk Hanya sedikit terjadi interaksi dengan kualitas yang tidak baik D 1.00 Buruk Sekali Hanya sedikit terjadi interaksi dengan kualitas yang tidak baik E 0.00 Tidak Ada Nilai Hampir tidak ada interaksi sama sekali Peserta didik akan dievaluasi penguasaan dan pemahaman materi kuliah dengan penilaian sebagai berikut :
No.
Basis Evaluasi
Komponen Evaluasi
Deskripsi
Bobot (%)
1.
Aktivitas Partisipatif
Praktikum
Praktikum Klinik
Case Base Learning
Tutorial
Praktikum di laboratorium dengan instrumen penilaian menggunakan Cheklist
Praktikum klinik dilahan praktek dengan instrument penilaian praktik klinik
Case Base Learning tentang Perdarahan dalam kehamilan dengan rubrik penilaian Case Base Learning
Tutorial dengan instrument penilaian rubrik tutorial
Practicum in the laboratory with assessment instruments using Cheklist
Clinical practicum in the practice field with clinical practice assessment instruments
Case Base Learning about Bleeding in pregnancy with the assessment rubric Case base Learning
Tutorial with a tutorial rubric assessment instrument
25 %
25 %
10 %
5 %
2.
Hasil Proyek
-
-
Sub total
65 %
3.
Kognitif/ Pengetahuan
Tugas
1. Mengidentifikasi dan menjabarkan konsep PPIA, tujuan, alur dan peran bidan dalam KTS/TIPK pada pelayanan ibu hamil
2. Membuat media KIE online untuk ibu hamil berupa video, poster, booklet dengan salah satu sumber jurnal Asuhan saying ibu
1. Identify and describe the concept of PMTCT, goals, flow and role of midwives in VCT/PICT in services for pregnant women
2. Creating online IEC media for pregnant women in the form of videos, posters, booklets with one source of the journal Mother's Caregiving
10 %
Kuis
Soal pilihan ganda (A-E) (soal diupload di lensa.unisayogya.ac.id)
Multiple choice (A-E) (uploaded questions in lensa.unisayogya.ac.id)
5 %
Ujian Tengah Semester
Soal pilihan ganda (A-E) (soal diupload di lensa.unisayogya.ac.id)
Multiple choice (A-E) (uploaded questions in lensa.unisayogya.ac.id)
10%
Ujian Akhir Semester
Soal pilihan ganda (A-E) (soal diupload di lensa.unisayogya.ac.id)
Multiple choice (A-E) (uploaded questions in lensa.unisayogya.ac.id)
10%
Sub total
35 %
Total
100 %
NO
NAMA DOSEN
NO HP
FOTO PROFILE
1.
Suyani, S.ST., M.Keb
087739211677
2.
Anjarwati, S.SiT., MPH.
082134900796
3.
Fitria Siswi Utami, S.SiT., MNS
08562584540
4.
Ririn Wahyu Hidayati, S.ST., MKM
085643339959
5.
Elika Puspitasari, S.ST.,M.Keb
087738254864
6.
Luluk Khusnul D., S.ST., M.Kes
085647064764
7.
Evi Wahyuntari, S.ST.,M.Keb
081804218386
8.
Nurul Mahmudah, S.ST., M.Keb
081903717152
9.
dr. Ide Pustaka, Sp.Og
082137481104
A. Utama
1. Chris Henderson & Sue Masdonald (2011), Mayes' MIdwifery : A Textbook for Midwives Ed.13.
2. Jayne E. Marshall, Maureen D Raynor (2020) Myles Textbook for Midwives/17th edition
3. Varney (2007), Varney’s Midwivery
4. WHO (2016). Who Recommendations On Antenatal Care For A Positive Pregnancy Experience
5. Pusdiknakes; WHO; JHPIEGO (2001), Buku Asuhan Antenatal
B. Tambahan
1. Vivian Nanny Lia Dewi dan Tri Sunarsih (2011), Asuhan Kehamilan untuk Kebidanan.
2. Astuti S, Susanti AI, Nurparidah, R, Mandiri A (2017) Asuhan Ibu dalam Masa Kehamilan. Bandung. Penerbit Erlanga
C. Luaran penelitian penelitian dosen atau PkM dosen:
1. Menik Sri Daryanti. Hubungan Paritas dengan Keteraturan Antenatal Care pada Ibu Hamil Trimester III di BPM Istri Utami Sleman Yogyakarta. Jurnal Kebidanan Vol 8 No 1 2019
2. Suyani. Faktor - Faktor yang Berhubungan dengan Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil Trimester III di BPM Tri Rahayu Setyaningsih Sleman. Jurnal Involusi Kebidanan Vol 9 No 17 tahun 2019
3. Evi Wahyuntari. Pengaruh Jus Jambu Biji Terhadap Kenaikan Kadar Hemoglobin Pada Ibu Hamil.International Journal of Research In Medical Science Vol 8 No 2 tahun 2020
4. Evi wahyuntari. Faktor yang berhubungan dengan maternal Fetal Attachment.Jurnal Media Ilmu kesehatan Vo. Tahun 2019.
5. Intan Mutiara Putri. Deteksi Dini Kehamilan Berisiko di Wilayah Puskesmas Kasihan I Bantul Yogyakarta. Jurnal Kesehatan Masyarakat Cendekia Utama Vol 8 No 1 Tahun 2020
5. Andari Wuri Astuti, Fitria Siswi Utami. Pengalaman Ibu Primipara dengan riwayat Sectio Caesaria dalam Pemberian Ais Susu Ibu (ASI):Scoping Review. Jurnal Riset Kebidanan Indonesia Vol 3 No 1 tahun 20196. Anjarwati & Endang Koni S, The Relationship between Pregnancy-related Anxiety and Maternal-fetal Attachment among Primigravida. Open Access Macedonian Journal of Medical Sciences ISSN 18579655 Volume 9 G (2021)
7. Suyani & Annisa N Umami, Pengaruh Penggunaan Kinesio Tapping Terhadap Intensitas Nyeri Punggung pada Ibu Hamil, Jurnal Ilmiah Keperawatan, Volume 7, Nomor 2, Edisi Juli 2019
8. Suyani, Hubungan Tingkat Pendidikan dan Status Pekerjaan dengan Kecemasan Ibu Hamil Trimester 3, Jurnal Kesehatan Masyarakat. Volume 8, Nomor 1, Edisi Agustus 2020