Pertemuan ke 4
- SUB CP MK 3:
Mampu menjelaskan proses oksidasi biologi dan
transfer electron. Menghubungkan rantai pernafasan dengan senyawa fosfat berenergi
tinggi. Menjelaskan oksidasi hidrogen (H) dalam mitochondria, struktur dan
fungsi mitochondria. Membedakan proses oksidasi dan reduksi (C2,A2,P1).
- BAHAN KAJIAN :
Oksidasi Biologi dan transfer elektron
- DOSEN PENGAMPU : Titin Aryani, S.Si., M.Sc
- METODE PEMBELAJARAN : Contextual learning, SCL, diskusi dengan waktu 1 x 50 menit
- AKITIVITAS PEMBELAJARAN: Contextual learning, SCL, diskusi, quis
- MEDIA/ BAHAN AJAR : Silahkan download materi "Oksidasi Biologi dan Transfer Elektron"
- WAKTU PELAKSANAAN DAN PLAFFORM YANG DIGUNAKAN Synchronous dengan google meet dan Asynchronous melalui lensa.unisayogya.ac.id
Kelas A : Sabtu 30 Oktober 2021 pukul 16.00 WIB ink: https://meet.google.com /uir-xndz-hzz PIN: 172 643 901#
Kelas B : Selasa, 2 November 2021 pukul 13.00 WIB,
Last modified: Thursday, 13 January 2022, 1:03 AM