METODE, AKTIVITAS DAN DOKUMENTASI FORUM DISKUSI Kamis, 25 Maret 2021: 08.00-09.40 WIB

Teknik penyajian data penelitian

Teknik penyajian data penelitian

by Dr. Sulistyaningsih SKM, MH.Kes -
Number of replies: 8

Tulislah judul artikel dan tujuan penelitian!

Berdasarkan artikel tersebut, tulislah jenis teknik penyajian data!

Bagaimana pendapat Anda tentang teknik penyajian data yang digunakan?

In reply to Dr. Sulistyaningsih SKM, MH.Kes

Re: Teknik penyajian data penelitian

by 1910105041 BERLIANA MITA ENDARTI -

Anggota : 

1. Selvi Novitasari

2. Devi Widyaningsih

3. Berliana Mita E


Judul Penelitian : 

The Effect of Premature Births on Language Delay in Children: A Meta-Analysis

Tujuan Penelitian : 

menguji pengaruh kelahiran prematur karena keterlambatan bahasa pada anak-anak menggunakan meta-analisis.

Teknik Penyajian Data : Menggunakan teknik penyajian Tabulasi 

Menurut kami penelitian ini memang cocok menggunakan metode tabulasi, karena data lumayan banyak sehingga data lebih mudah disusun dan hal ini juga mempermudah penataan data untuk disajikan serta dianalisa

In reply to Dr. Sulistyaningsih SKM, MH.Kes

Re: Teknik penyajian data penelitian

by 1910105010 HAYU WARDANI SATI -

Kelompok :

Ananda Sefti (1910105005)

Hayu Wardani (1910105010)

Yusitadika A (1910105012)


Judul : A cross sectional study of midwifery students’ experiences of COVID-19: 

Uncertainty and expendability.

Tujuan : Penelitian ini digunakan untuk mengeksplorasi pengalaman mahasiswa kebidanan dalam memberikan perawatan maternitas selama pandemi Covid-19.

Jenis Teknik Penyajian Data :

Teknik penyajian data yaitu tabular karena data disajikan dalam bentuk tabel yang sederhana, dengan judul yang ringkas dan jelas, dan total data ditunjukkan.

Menurut kelompok kami teknik penyajian data yang digunakan sudah cocok karena variabel yang digunakan dalam penelitian tersebut cukup banyak, sehingga dengan metode tabulasi ini dapat mempermudah dalam penyusunan dan penataan data yang akan di analisis.

In reply to Dr. Sulistyaningsih SKM, MH.Kes

Re: Teknik penyajian data penelitian

by 1910105004 MASFUFAH RAHMAWATI -

Septiana vika A 1910105001

Masfufah Rahmawati 1910105004 

Yunisa Wulandari 1910105008 


Judul : COVID-19 and mental health during pregnancy: The importance of cognitive appraisal and social support 


Tujuan : Penelitian ini memiliki tiga tujuan utama. 

(1) Mendeskripsikan prevalensi gangguan kesehatan mental (depresi, kecemasan, dan insomnia) yang dialami oleh ibu hamil selama COVID-19.

(2) Untuk menentukan pengalaman terkait COVID-19 (yaitu, isolasi sosial, kesulitan ekonomi, dan / atau kesulitan hubungan) yang berdampak pada gejala kesehatan mental. 

(3) Untuk mengevaluasi apakah penilaian kognitif COVID-19 dan dukungan sosial bertindak sebagai faktor pelindung independen atau interaktif, untuk menahan hasil kesehatan mental yang merugikan.


Jenis tekhnik pengkajian data: menggunakan tekhnik penyajian tabulasi dimana data disajikan dalam bentuk tabel yang memudahkan pengamatan atau evaluasi.

tekhnik pengkajian data yang digunakan sudah pas dengan menggunakan metode tabulasi karena mudah untuk penatalaksanaan dan penganalisiannya. 

In reply to Dr. Sulistyaningsih SKM, MH.Kes

Re: Teknik penyajian data penelitian

by 1910105013 VANY PUSPITA ANGGRAENI -

ANGGOTA 

1. VANY PUSPITA 1910105013

2. VIDA NAFISYATUL 1910105009

3. DIAN GITA 1910105011


JUDUL PENELITIAN : 

Pregnancy and birth planning during COVID-19: The effects of

tele-education offered to pregnant women on prenatal distress and

pregnancy-related anxiety


TUJUAN PENELITIAN :

untuk menentukan efektivitas Pengaruh tele-pendidikan yang ditawarkan kepada wanita hamil tentang kehamilan dan perencanaan kelahiran selama COVID-19 pada gawat prenatal dan kehamilan- kecemasan terkait.


TEKNIK PENYAJIAN DATA pada penelitian tersebut adalah dengan menggunakan Tabular. 


Menurut kelompok kami dalam penyajian data penelitian sudah benar karena pada tabel sudah terdapat judul ringkasan, kode/simbol, label pd baris dan kolom, satuan pengukuran dan total yang di tunjukkan. 


Dimana pada tabel 1 menjelaskan mengenai Perbandingan karakteristik deskriptif wanita hamil dalam percobaan dan kelompok kontrol (n = 96).


Tabel 2 menjelaskan mengenai Perbandingan karakteristik kebidanan ibu hamil dalam eksperimen dan kontrol kelompok (n = 96).


Tabel 3 menjelaskan mengenai Distribusi Total NuPDQ Pretest dan Posttest Wanita Hamil, Total PRAQ-R2 dan PRAQ- R2 Subskala Skor Rata-rata (n = 96).


Dan pada tabel 4 menjelaskan mengenai Perbandingan intra dan antar grup dari total NuPDQ pretest dan posttest, total PRAQ-R2 dan subskala PRAQ-R2 skor rata-rata wanita hamil dalam kelompok eksperimen dan kontrol.

In reply to Dr. Sulistyaningsih SKM, MH.Kes

Re: Teknik penyajian data penelitian

by 1910105053 HAZMIA SARAH KHAULANI -

Anggota:

Tsania Nur Rumekti (1910105051)

Hazmia Sarah Khaulani (19010105053)

Judul

Coronavirus disease 2019 among pregnant Chinese women: case series data on the safety of vaginal birth and breastfeeding.

Penyakit Coronavirus 2019 di antara wanita hamil Cina: data rangkaian kasus tentang keamanan persalinan dan menyusui melalui vagina.

Tujuan penelitian:

To assess whether vaginal secretions and breast milk of women with coronavirus disease 2019 (COVID-19) contain severeacute respiratory syndrome coronavirus 2 (SARS-CoV-2).

Untuk menilai apakah sekret vagina dan ASI wanita dengan penyakit coronavirus 2019 (COVID-19) mengandung coronavirus 2 sindrom pernapasan akut (SARS-CoV-2).

Teknik Penyajian Data:

Penyajian Semi Tabular, menurut kami teknik penyajian data Semi Tabular digunakan dalam artikel jurnal ini karena penjelasan hasil penelitian tersebut menggunakan tabel yang mudah dipahami dan ditambahkan penjelasan yang lengkap. Yang mana penyajian dengan tabel juga memudahkan dalam memasukkan data dengan banyak variabel sehingga menjadi ringkas dan sederhana tetapi jelas hasilnya.

In reply to Dr. Sulistyaningsih SKM, MH.Kes

Re: Teknik penyajian data penelitian

by 1910105050 DEVINA BELLAVANIA -

Anggota Kelompok :

  1. Istaniah Kartika Puteri 1910105043
  2. Devina Bellavania 1910105050
  3. Lutfi Anggraini 1910105052
Tulislah judul artikel dan tujuan penelitian
  • Judul : Pregnancy, Birth and the COVID-19 Pandemic in the United States
  • Tujuan penelitian : Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis beberapa responden (disclosers) dengan membahas profesi kebidanan di AS, kemudian mempertimbangkan bagaimana pandemi saat ini menyoroti kebutuhan akan sistem kebidanan yang terintegrasi ke dalam sistem asuhan maternitas di AS.

Berdasarkan artikel tersebut, tulislah jenis teknik penyajian data!

  • Jenis metode penyajian data : tekstual

Bagaimana pendapat Anda tentang teknik penyajian data yang digunakan?

  • Pendapat : menurut kami teknik penyajian data yang digunakan dalam jurnal ini sudah sesuai dengan penyajian tekstual karena data disajikan dengan cara narasi


In reply to Dr. Sulistyaningsih SKM, MH.Kes

Re: Teknik penyajian data penelitian

by 1910105054 CUT AFIFAH SALSABILA -

Anggota : 

Alfisa Fauzia Nugraheni :1910105044

Cut Afifah Salsabila : 1910105054

Deccy nopiyana : 1910105054


Judul : Potret pandemi Covid-19 di kalangan wanita hamil di Prancis

Tujuan : Untuk menggambarkan perjalanan dari waktu ke waktu infeksi parah sindrom pernafasan akut coronavirus 2 (SARSCoV-2) pada wanita Prancis dari awal pandemi hingga pertengahan April, profil risiko

wanita dengan komplikasi pernapasan, dan hasil kehamilan jangka pendek.

jenis teknik pengkajian data: teknik yang kami pake ada 2 ada teknik tabulasi dan teknik grafik garis atau kurva

Pendapat anda tentang teknik pengkajian data yang di gunakan:

menurut kami teknik pengakajian pada teknik tabulasi sudah sesuai dikarenakan sudah memenuhi prinsip-prinsipnya dan juga mudah di pahami untuk pembancanya, dan juga pada teknik grafik garis / kurva kita mudah untuk melihat perbandingan tingkatan yang terjadi pada tiap minggunya


In reply to Dr. Sulistyaningsih SKM, MH.Kes

Re: Teknik penyajian data penelitian

by 1910105054 CUT AFIFAH SALSABILA -

maaf ibu ini jawaban yang lebih tepat 

Anggota : 

Alfisa Fauzia Nugraheni :1910105044

Cut Afifah Salsabila : 1910105054

Deccy nopiyana : 1910105054

Judul :Potret pandemi Covid-19 di kalangan wanita hamil di Prancis

Tujuan : Untuk menggambarkan perjalanan dari waktu ke waktu infeksi parah sindrom pernafasan akut coronavirus 2 (SARSCoV-2) pada wanita Prancis dari awal pandemi hingga pertengahan April, profil risiko

wanita dengan komplikasi pernapasan, dan hasil kehamilan jangka pendek.

Jenis teknik pengkajian data: teknik yang kami pake ada 2 ada teknik tabulasi dan teknik grafik garis atau kurva

Pendapat anda tentang teknik pengkajian data yang di gunakan:

menurut kami teknik pengakajian pada teknik tabulasi sudah sesuai dikarenakan sudah memenuhi prinsip-prinsipnya dan juga mudah di pahami untuk pembancanya, dan juga pada teknik grafik garis / kurva kita mudah untuk melihat tingkatan yang terjadi pada tiap minggunya. Ini semakin lengkap ketika tabel Karakteristik ibu dan hasil ibu, kehamilan dan neonatal menurut tingkat keparahan COVID-19 di antara wanita hamil di Prancis pada halaman 4. disini bisa terlihat bagaimana tingkat keparahannya dan mudah dipahami. Terkait sumber data yang ada berasal dari kumpulan observasi dan laporan pengamatan yang ada di lapangan. Ini sangat menguntungkan karena data berasal dari data yang valid. akan tetapi terlalu banyak variabel tambahan kedepannya karena kasus ini merupakan kasus yang baru dan bisa terjadi perubahan kedepannya yang membuat jurnal ini bisa menjadi tidak relevan.