Diskusi Pertemuan Teori Pemantauan Tumbang

Diskusi Perkuliahan Teori Kelas A

Diskusi Perkuliahan Teori Kelas A

by Nidatul Khofiyah -
Number of replies: 29

Assalamu'alaikum.. 

Masih dalam suasana Idul Fitri, Bu Nida mengucapkan taqobalallahu minna wa minkum shiyamana wa shiyamakum... 

Sebelum memulai perkuliahan kita buka dulu dgn membaca doa belajar dan QS Al Dhuha.. Kemudian silakan download materi yang sudah bu Nida upload dan membaca dipahami..

Apabila ada hal yg belum dipahami bisa didiskusikan di forum ini..

Selamat belajar..

Semangaaat...



In reply to Nidatul Khofiyah

Re: Diskusi Perkuliahan Teori Kelas A

by 1910106034 MEITA NURSURYA -

Taqabballahu yaa Karim, Mohon maaf lahir batin juga ibuu, semoga sehat selalu bersama keluarga d rumah. Terimakasih atas arahannya Bu🙏🏻

In reply to Nidatul Khofiyah

Re: Diskusi Perkuliahan Teori Kelas A

by 1910106006 IZZA FITROTUN NISA' -

Assalammualaikum Ibu.. izin bertanya.. bagaimana interprestasi hasil pada tes perilaku di lembar Denver ?? Terimakasih Ibu

In reply to 1910106006 IZZA FITROTUN NISA'

Re: Diskusi Perkuliahan Teori Kelas A

by Nidatul Khofiyah -
Penilaian tes perilaku dilakukan untuk melihat apakah perubahan perilaku pada anak saat pemeriksaan dibandingkan dgn perilaku anak sehari-hari berdasarlan laporan orang tua/pengasuh utk menentukan apakah perlu pemeriksaan denver ulang atau tdk
In reply to Nidatul Khofiyah

Re: Diskusi Perkuliahan Teori Kelas A

by 1910106050 FRIDA MEIRIZQIA KHAIRUNNISA -

Assalamualaikum, saya Frida Meirizqia Khairunnisa (1910106050) izin bertanya, untuk anak berkebutuhan khusus apakah bisa melakukan test dengan denver II ini? atau ada test khusus lain yang dijalani anak?

Terimakasih, Wassalamualaikum.wr.wb

In reply to 1910106050 FRIDA MEIRIZQIA KHAIRUNNISA

Re: Diskusi Perkuliahan Teori Kelas A

by Nidatul Khofiyah -

Pada prinsipnya denver ini bisa digunakan utk semua anak.. Akan tetapi pada anak dgn kebutuhan khusus akan cenderung mendapatkan hasil yg  meragukan krna kondisi anak shg diperlukan pemeriksaan lanjutan atau rujukan

In reply to Nidatul Khofiyah

Re: Diskusi Perkuliahan Teori Kelas A

by 1910106024 JUMIATI -

Waalaikumsalam Ibu.. Terimakasih.. Mohon maaf lahir batin Ibu... 🙏

In reply to Nidatul Khofiyah

Re: Diskusi Perkuliahan Teori Kelas A

by 1910106014 SHELLY PRADILA -

Waalaikumsalam wr wb bu mohon maaf lahir dan batin juga ibu 

Assalamualaikum wr wb ibu izin bertanya mengapa saat posyandu jarang di lakukan pemeriksaan Denver II ? Terimakasih wassalamu'alaikum wr wb bu





In reply to 1910106014 SHELLY PRADILA

Re: Diskusi Perkuliahan Teori Kelas A

by Nidatul Khofiyah -
Pemeriksaan tumbuh perkembangan di posyandu menggunakan instrumen kpsp dari pedoman sdidtk, utk denver II digunakan di RS atau di klinik khusus tumbuh kembang
In reply to Nidatul Khofiyah

Re: Diskusi Perkuliahan Teori Kelas A

by 1910106016 ARINA NUR AFIFAH -
Assalamu'alaikum Wr. Wb Sebelumnya saya kembali mengucapkan taqabbalallahu minna wa minkum shyiamana wa shiyamakum, minal aidzin walfaidzin mohon maaf lahir dan batin dari perkataan perbuatan yang tidak mengenakan mohon dimaafkan nggih bu, baik saya Arina mohon izin bertanya ibu mengenai bagaimana jika ditemukan kelainan atau perkembangan anak yang kurang normal kapan dilakukannya stimulasi atau tindak lanjut berikutnya? Dan apakah tindak lanjut berikutnya hanya fokus kepada hal yang harus diperhatikan pada anak tersebut yang kurang? Terima kasih, Wassalamu'alaikum Wr. Wb
In reply to Nidatul Khofiyah

Re: Diskusi Perkuliahan Teori Kelas A

by 1910106002 VIOLA MERLI -

Waalaikumsalam salam. Mohon maaf lahir batin juga ibu. 


Izin bertanya untuk tes Denver II apakah wajib dilakukan oleh semua balita nggih? Apa dampak jika tidak pernah melakukan tes ini. Terima kasih

In reply to Nidatul Khofiyah

Re: Diskusi Perkuliahan Teori Kelas A

by 1910106003 ANIKA AGUS MURWANI -
Assalamualaikum bu saya anika agus murwani izin bertanya ,apa kah setiap anak wajib di lakukan tes denver II ?
In reply to 1910106003 ANIKA AGUS MURWANI

Re: Diskusi Perkuliahan Teori Kelas A

by 1910106004 Nurnila Hawa Mustika -

assalamualikum izin menjawab mb anika, menurut saya tidak harus denver II, masih banyak pilihan lainnya, ddst adalah salah satu uji skrining untuk mengetahui tumbuh kembang anak seusianya