DISKUSI MAHASISWA

KELAS A

KELAS A

by Herlin Fitriana Kurniawati -
Number of replies: 13

Silahkan dilanjutkan dengan mempelajari dari materi ini ya mbak, untuk hal-hal yang mungkin blm dipahami bisa didsikusikan ya. selamat belajar.

Ajeng Dwi Lestari is inviting you to a scheduled Zoom meeting.


Topic: Teori 6 Neonatus

Time: Nov 18, 2021 11:00 AM Jakarta


Join Zoom Meeting

https://us05web.zoom.us/j/82359548156?pwd=dmlXMEJYVTQzaitYc1ZVbmN5QmpkQT09


Meeting ID: 823 5954 8156

Passcode: D1bFqh


D


DS

DKRFR



In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: KELAS A

by 1910106034 MEITA NURSURYA -

Bismillah, saya Meita Nursurya 1910106034 izin bertanya, apakah kelainan pada bayi yang memiliki bibir sumbing atau labioschisis ini bisa memiliki cacat bawaan lainnya? Jika bisa, kira² penyakit atau kelainan apa ya Bu yang bisa terjadi secara bersamaan?


Sekian, 

In reply to 1910106034 MEITA NURSURYA

Re: KELAS A

by 1910106050 FRIDA MEIRIZQIA KHAIRUNNISA -
Saya Frida Meirizqia Khairunnisa (1910106050) izin menjawab sedikit mba, mungkin komplikasi yang bisa terjadi juga masalah asupan nutrisi bayi. Adanya labioschisis memberikan kesulitan pada bayi untuk melakukan hisapan pada payudara ibu atau dot. Tekanan lembut pada pipi bayi dengan labioschisis mungkin dapat meningkatkan kemampuan hisapan oral.

Dan pada bayi dengan labio-palatoschisis lebih mudah untuk menderita infeksi telinga karena terdapatnya abnormalitas perkembangan dari otot-otot yang mengontrol pembukaan dan penutupan tuba eustachius.


Mohon maaf apabila kurang tepat.

In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: KELAS A

by 1910106037 AMALIA ADE FINANTIKA -

Assalamualaikum, saya izin bertanya apa yang harus dilakukan bidan sebelum merujuk bayi yang mengalami perdarahan akibat gangguan trombosit, gangguan pembuluh darah dan pembekuan darah yg abnormal ? Terimakasih, Wassalamualaikum

In reply to 1910106037 AMALIA ADE FINANTIKA

Re: KELAS A

by 1910106034 MEITA NURSURYA -
Saya Meita Nursurya 1910106034 izin menanggapi, yang bisa kita lakukan sebelum merujuk menyiapkan inform consent dan memastikan tempat rujukan, untuk pasien, mungkin juga ada beberapa obat yg disuntikkan untuk  mengurangi perdarahan pada bayi baru lahir seperti suntik vit K
In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: KELAS A

by 1910106006 IZZA FITROTUN NISA' -

Assalammualaikum Ibu izin bertanya 🙏seringkali tanda/bercak putih di lidah itu dianggap sebagai susu yang mengendap, lalu apa bedanya dengan Diaper Rush, Bu? Apakah memang berbeda atau sebenarnya sama hanya saja persepsi di masyarakat selama ini kurang tepat? Atau malah berhubungan antara keduanya, Ibu 🙏 Terimakasih..

In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: KELAS A

by 1910106033 RULIS IFTITAH -

Assalamualaikum ibu saya Rulis Iftitah 1910106033 ijin bertanya, dalam kasus Atresia duodenum itu apakah proses pembedahan pada bayinya bisa langsung di lakukan segera setelah diketahui atau ada patokan usia tertentu sehingga bisa di lakukannya pembedahan ? 

In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: KELAS A

by 1910106036 KRISTIAN MERI NGALI -

Shalom, selamat siang ibu izin bertanya jika didapati lubang dubur bayi menutup dan segera dirujuk apakah nantinya tenaga medis (dokter) langsung melakukan pembedahan pada bayi tersebut Terimakasih ibu

In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: KELAS A

by 1910106029 IPONI SARASWATI -

Assalamualaikum wr wb

Saya izin bertanya bu , Penyakit jantung bawaan yang menyebabkan berkurangnya kadar oksigen pada penderita PFO atau yang biasa disebut jantung bocor pada bayi yang tidak bergejala, bagaimana kita mengetahui bayi tersebut mengalami penyakit jantung bocor ? Dan apakah jantung bocor juga disebut kelainan ? Terimaksih 🙏

In reply to 1910106029 IPONI SARASWATI

Re: KELAS A

by 1910106034 MEITA NURSURYA -

Saya Meita Nursurya 1910106034 izin menanggapi, ciri2 jantung bocor pada bayi bisa terlihat melalui fisik yaitu bibir, kulit, jari membiru, kemudian kesulitan bernafas, selain itu juga terjadi irama jantung yang tidak normal.

In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: KELAS A

by 1910106044 ARLISTA FITRAH -

Assalamualaikum wr.wb ibu 

saya Arlista fitrah 1910106044 izin bertanya ibu 

bagaimana cara pengobatan lain untuk diaper rush pada anak ? 

In reply to 1910106044 ARLISTA FITRAH

Re: KELAS A

by 1910106032 HANIAH -

Assalamualaikum izin menjawab mbk

Bisa dengan cara:

  • Sesuaikan ukuran popok dengan ukuran tubuh bayi, jangan menggunakan popok yang terlalu ketat.
  • Segera ganti popok yang kotor,ganti popok sesering mungkin.
  • Selalu cuci tangan sebelum dan sesudah mengganti popok.
  • Bersihkan dengan baik bagian kulit yang sering tertutup popok, terutama saat mengganti popok.
  • Setelah dibasuh, seka kulit bayi perlahan-lahan sampai kering sebelum memakaikan popok baru.
  • Hindari penggunaan bedak, karena bedak dapat memicu iritasi kulit, sekaligus iritasi pada paru-paru bayi.
  • Hindari penggunaan sabun atau tisu basah yang mengandung alkohol serta pewangi, karena bahan kimia di dalamnya dapat memicu iritasi dan memperparah ruam.
  • Jangan selalu memakaikan popok pada bayi, karena kulit bayi juga perlu ‘bernapas’. Makin sering kulit bayi terbebas dari popok dan terkena udara, risiko terjadinya ruam popok akan makin rendah, dan penyembuhan ruam popok akan makin cepat.
  • Saat mengalami ruam popok, gunakan popok dengan ukuran yang lebih besar.

In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: KELAS A

by 1910106006 IZZA FITROTUN NISA' -

Assalammualaikum izin bertanya, Ibu...

Jenis bisulan/furunkel memiliki banyak jenisnya.. sebenarnya bagaimana nggih Bu efek penggunaan bedak/minyak putih.. Sebaiknya dipakaikan atau sebaiknya tidak dan dibiarkan hilang sendiri ?

In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: KELAS A

by 1910106005 RARANIA TILANA WULANDARI -

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh, saya Rarania Tilana Wulandari izin bertanya, apakah bedak cair seperti bedak caladine aman untuk mengatasi kulit gatal pada bayi?