Forum Diskusi Mahasiswa 26/10/2021

Identifikasi dan pengukuran risiko

Identifikasi dan pengukuran risiko

by 1810601006 APRILLIA ISMAWATI -
Number of replies: 1

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

Saya Aprillia Ismawati 

Nim 1811810601006

Izin bertanya, pada tipe risiko teknologi itu perubahan teknologi mempunyai konsekuensi negatif terhadap perusahaan. Yang ingin saya tanyakan adalah bagaimana jika terjadi kebocoran data-data konsumen suatu perusahaan ?

Dan apa tindak lanjut yg harus di lakukan oleh perusahaan tersebut?  

Terima kasih

Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh

In reply to 1810601006 APRILLIA ISMAWATI

Re: Identifikasi dan pengukuran risiko

by 1810601001 NEVITA YUNIARTI -
Saya ijin menjawab nevita yuniarti nim 1810601001. Sebelum adanya kebocoran data perusahaan akan selalu memperbaharui sistem keamanan data seperti yang dijelaskan pak totok tadi harus membuat matrik" identifikasi dimana ada resiko rendah dan resiko tinggi yang dapat dipetakan. 

Jika terjadi , perusahaan tetap dapat mengakses data penting perusahaan di cloud tempat pencadangan data tersebut. Lalu perusahaan juga harus peralatan dan aplikasi IT secara teratur untuk menghindari kerentanan yang belum di temukan pasti yang dapat menjadi penyebab kebocoran. Akan tetapi perusahaan pasti sudah mengantisipasi sistem keamana kecuali memang ada virus hacker yang direcanakan