Metari Infertilitas

Diskusi Materi Infertilitas

Diskusi Materi Infertilitas

by Herlin Fitriani Kurniawati -
Number of replies: 49
Silakan berdiskusi disini
In reply to Herlin Fitriani Kurniawati

Re: Diskusi Materi Infertilitas

by 1910105013 VANY PUSPITA ANGGRAENI -

Assalamualaikum wr wb bu. Izin bertanya untuk penyebab infertilitas Yang tidak diketahui sebabnya apakah faktor keturunan Yang infertilitas termasuk penyebab infertilitas bu?  Terimakasih 

In reply to Herlin Fitriani Kurniawati

Re: Diskusi Materi Infertilitas

by 1910105053 HAZMIA SARAH KHAULANI -

Maaf bu, izin bertanya untuk melakukan deteksi dini itu dilakukan sebelum menikah atau sesudah menikah bu? Lalu bagaimana jika salah satu dari pasangan tersebut ada yang bermasalah, tindakan yang dilakukan oleh bidan?

Terima Kasih bu

In reply to 1910105053 HAZMIA SARAH KHAULANI

Re: Diskusi Materi Infertilitas

by 1910105036 SELVI NOVITA SARI -
izin menggapai, deteksi dini   bisa di lakukan sebelum atau setelah menikah melalui tes kesuburan ,dan apabila salah satu dari pasangan bermasalah maka bisa  dikonsultasikan ke dokter spesialis obgyn untuk penanganan lebih lanjut
In reply to Herlin Fitriani Kurniawati

Re: Diskusi Materi Infertilitas

by 1910105056 DECCY NOPIYANA -

Ibu,, izin bertanya. Bagi wanita yang menderita pcos apakah dapat sembuh?  Terimakasih..

In reply to 1910105056 DECCY NOPIYANA

Re: Diskusi Materi Infertilitas

by 1910105020 MELI MARSELA -

Saya meli marsela 1910105020 izin menjawab.. 

Bisa..PCOS adalah salah satu penyebab infertilitas wanita yang paling umum, tetapi dapat diobati, namun bagi ibu yg mengalami PCOS akan lebih rentan sebab hamil dengan PCOS tiga kali lebih rentan mengalami keguguran dibandingkan ibu hamil yang tidak memiliki PCOS. Selain itu, kemungkinan mengalami preeklamsia hingga diabetes Gestasional juga lebih tinggi. Ibu hamil dengan PCOS disarankan untuk rajin berolah raga mengkonsumsi makanan 4 sehat 5 sempurna, untuk carapengobatan masalah gangguan kesuburan, diperlukan terapi hormonal lainnya (seperti obat kontrasepsi oral), metformin, obat penyubur (clomiphene) yang dapat diberikan oleh dokter. Selain itu dapat juga dilakukan terapi Laparoscopic ovarian drilling (LOD) yaitu operasi sederhana yang menggunakan laser/panas untuk menghancurkan jaringan ovarium yang memproduksi androgen, seperti testosteron.