Izin menjawab,
Komplikasi akut yang umumnya terjadi pada meningitis bakteri dapat berupa : syok, gagal napas, apnu, perubahan status mental/koma, peningkatan TIK, kejang, Disseminated Intravascular Coagulation (DIC), efusi subdural, abses subdural, abses intraserebral dan bahkan kematian. Pasien dapat mengalami perubahan status mental atau bahkan koma.