Forum: Diskusi Thoharotul Qulub.

Siti Khoirunisa Fazriah 1710301124

Siti Khoirunisa Fazriah 1710301124

by 1710301124 SITI KHOIRUNISA FAZRIAH -
Number of replies: 0

Assalamu`alaikum wr.wb 

Izin menjawab:

1.    Jelaskan makna ayat-ayat yang terkandung dari surah yang anda baca!

Jawab:

Arti ayat:

“Kamu adalah ummat yang terbaik yang dilahirkan untuk manusia, menyuruh kepada yang ma`ruf dan mencegah dari yang munkar, dan beriman kepada Allah, Sekiranya Ahli Kitab beriman tentulah itu lebih baik bagi mereka diantara mereka ada yang beriman , dan kebanyakan mereka adalah orang-orang yang fasik” Q.S Ali-Imran (3) : 110

Makna ayat:

Sebaik-baiknya ummat manusia adalah ia yang bermanfaat bagi manusia lain. Ayat di atas menyeru kepada manusia agar selalu mengingatkan kebaikan, yaitu mengajak kepada hal-hal yang baik, dan melarang/mengingatkan terhadap keburukan/kemunkaran. Sehingga, senantiasa beriman kepada Allah SWT.

2.    Bagaimana saudara mengamalkan ayat-ayat tersebut di dunia kerja, di rumah dan di masyarakat?

Jawab:

a.     Di dunia kerja:

-      saling mengingatkan ketika ada tugas pekerjaan segera dilaksanakan jangan ditunda

-      tidak bermalas-malasan

-      mengajak ibadah dengan teman kerja (diutamakan berjama`ah)

b.    di rumah

-      mengajak saudara untuk selalu berbagi

-      mengajak keluarga untuk selalu istiqomah sholat berjamaah

-      mengajak keluarga untuk selalu bersedekah walaupun sedikit

-      mengajak keluarga untuk selalu ber tadarrus

c.     di masyarakat

-      mengajar anak TPA

-      saling mengingatkan kebersihan