Forum Sesi 2

Baitul Arqom Purna, My Experience

Baitul Arqom Purna, My Experience

by MUHAMMAD KHOZIN S.IP, MPA -
Number of replies: 19

Salam teman-eman semua, saya Pak Muhammad Khozin, fasilitator BAP saudara. bapak pingin tahu dong keinginan ataupun motivasi temen-temen mengikuti BAP ini. Tulis komentar ya 

In reply to MUHAMMAD KHOZIN S.IP, MPA

Re: Baitul Arqom Purna, My Experience

by 1710201194 NURUL HUDA AMALIA PARAMITA -

Assalamualaikum Wr.Wb pak Ozin, saya Nurul Huda Amalia NIM 1710201194. Motivasi saya dalam mengikuti BAP ini adalah karena saya ingin lebih mengetahui dan memahami tentang Muhammadiyah dan 'Aisyiyah, sehingga dapat menambah pengetahuan saya dalam hal tersebut.

In reply to MUHAMMAD KHOZIN S.IP, MPA

Re: Baitul Arqom Purna, My Experience

by 1710201205 ANANDA PUTRI ANGGITA -

Assalamualaikum Wr.Wb, saya Ananda Putri Anggita NIM 1710201205. Motivasi saya dalam mengikuti BAP ini adalah ingin menambah wawasan saya mengenai gerakan 'Aisyiyah dan Muhammadiyah. 



In reply to MUHAMMAD KHOZIN S.IP, MPA

Re: Baitul Arqom Purna, My Experience

by 1710201193 IFFAH QOIMATUN -

Waalaikumsalam wr wb, motivasi saya mengikuti BAP adalah untuk menambah wawasan dan ingin mengetahui lebih banyak tentang muhammadiyah dan aisyiyah. Terima kasih

In reply to MUHAMMAD KHOZIN S.IP, MPA

Re: Baitul Arqom Purna, My Experience

by 1710201203 GUSTIN RAHMATUL KHASANAH -

Walaikumsalam pak, saya Gustin Rahmatul Khasanah 1710201203, motivasi saya untuk mengikuti BAP ini ingin mendalami tentang muhammadiyah dan aisyiyah, tentunya saya tidak akan melewatkan kegiatan yang sangat bermanfaat ini.

In reply to MUHAMMAD KHOZIN S.IP, MPA

Re: Baitul Arqom Purna, My Experience

by 1710201197 MONA OKTA RAHMAWATI -

Waalaikumsalam wr. wb 

Alasan saya mengikuti BAP untuk menambah  pemahaman saya tentang muhammadiyah dan Aisyiyah dan untuk menambah pengalaman baru. 

In reply to MUHAMMAD KHOZIN S.IP, MPA

Re: Baitul Arqom Purna, My Experience

by 1710201187 MELATHI SANGRIA BRASTI -

Waalaikumsalam, pak. Keinginan saya mengikuti BAP ini agar saya bisa mempelajari serta lebih memahami  agama dalam Muhammadiyah dan juga Aisyiyah. Terimakasih

In reply to MUHAMMAD KHOZIN S.IP, MPA

Re: Baitul Arqom Purna, My Experience

by 1710201199 RISKY NURUL HALISAH -

Assalamualaikum wr.wb

Perkenalkan pak saya Risky Nurul Halisah 1710201199 

Motivasi saya mengikuti kegiatan BAP secara darinh ini untuk menambah wawasan maupun menambah pengetahuan dalam berbagai hal termasuk keaagamaan dan kemuhammadiyahan maupun keaisyiyahan.

In reply to MUHAMMAD KHOZIN S.IP, MPA

Re: Baitul Arqom Purna, My Experience

by 1710201191 BILLIA MONITA -

Assalamualaikum Wr.Wb pak Ozin, saya Billia Monita NIM 1710201191. tujuan saya mengikuti BAP ini agar dapat memahami lebih dalam dan memperbanyak ilmu tentang Muhammadiyah dan 'Aisyiyah, sehingga saya dapat bersosialisasi dimasyarakat dengan mengamalkan pembelajaran ini dengan baik.

In reply to MUHAMMAD KHOZIN S.IP, MPA

Re: Baitul Arqom Purna, My Experience

by 1710201195 CINDY AUREL -

Assalamualaikum pak, saya Cindy Aurel psik 8c nim 1710201195. Motivasi Saya mengikuti BAP karena saya ingin menambah wawasan serta ingin lebih tau mengenai ke Muhammadiyahan dan Aisyiyah 

In reply to MUHAMMAD KHOZIN S.IP, MPA

Re: Baitul Arqom Purna, My Experience

by 1710201208 NOVIA ANINDITA -
Waalaikumsalam wr.wb. Saya Novia Anindita dengan NIM 1710201208. Motivasi saya mengikuti BAP ini adalah ingin mengetahui dan lebih memperdalam lagi mengenai gerakan 'Aisyiyah dan Muhammadiyah.
In reply to MUHAMMAD KHOZIN S.IP, MPA

Re: Baitul Arqom Purna, My Experience

by 1710201188 CINDY AULIANA PUTRI -
Assalamualaikum wr.wb pak ozin, saya Cindy Auliana Putri 1710201188 izin menjawab pertanyaan mengenai keinginan dan motivasi saya mengikuti BAP ini adalah rasa keingintahuan saya dan ingin mempelajari tentang Muhammadiyah dan Aisyiyah itu seperti apa saja ajaran-ajaran yang telah disampaikan KH. Ahmad Dahlan maupun Nyai Ahmad Dahlan, serta ilmu pengetahuan tentang organisasi di dalam muhamadiyah dan Aisyiyah itu sendiri, jadi membuat saya termotivasi sebagai perempuan agar dapat mengembangkan kemampuan yang saya miliki. 

Sekian yang bisa saya sampaikan pak, kurang lebihnya mohon maaf. Wassalamu'alaikum wr.wb 

In reply to MUHAMMAD KHOZIN S.IP, MPA

Re: Baitul Arqom Purna, My Experience

by 1710201192 YULIYANI -

Assalammualaikum wr wb, saya yuliyani. Motivasi ingin mengikuti baitul arqom purna ini karena saya ingin lebih mengetahui dan lebih mengenal banyak tentang informasi ataupun kegiatan kemuhammadiyahan keaisyiyahan sehingga nantinya saya berharap dapat mengimplementasikan apa yang saya dapat dalam kegiatan kehidupan saya baik saat ini ataupun untuk masa yang akan datang.

In reply to MUHAMMAD KHOZIN S.IP, MPA

Re: Baitul Arqom Purna, My Experience

by 1710201198 YUYUN RAHMAWATI -

Waalaikumsalam, pak. Keinginan saya mengikuti BAP ingin mengetahui lebih dalam mengenai visi dan misi Muhammadiyah. Terimakasih

In reply to MUHAMMAD KHOZIN S.IP, MPA

Re: Baitul Arqom Purna, My Experience

by 1710201190 BIAS DEWANTI STYASIH -

Waalaikumsalam pak, izin menjawab

keinginan ataupun motivasi saya mengikuti BAP ini dikarenakan ingin menambah pengetahuan, wawasan lebih tentang perjuangan KH. Ahmad Dahlan dalam mendirikan dan memperjuangkan berdirinya Muhammadiyah dan Aisyiyah, selain itu juga ingin mendapatkan ilmu yang lebih mengenai ajaran -ajaran islam berkemajuan sesuai dengan Al-Quran dan As.Sunnah

In reply to MUHAMMAD KHOZIN S.IP, MPA

Re: Baitul Arqom Purna, My Experience

by 1710201201 KINTAN PUTRI RAIS -

Assalamualaikum Wb. Wb..

Saya Kintan Putri Rais, disini saya akan mengutarakan bahwa dalam rangka BAP ini saya ingin menambah wawasan dan mendapatkan ilmu baru untuk saya sendiri. 

In reply to MUHAMMAD KHOZIN S.IP, MPA

Re: Baitul Arqom Purna, My Experience

by 1710201207 CHINTIA GHAYATRY -
Assalamualaikum, saya Chintia Ghayatry. Motivasi saya adalah ingin menambah pengetahuan tentang Muhammadiyah dan Aisyiyah
In reply to MUHAMMAD KHOZIN S.IP, MPA

Re: Baitul Arqom Purna, My Experience

by 1710201209 JUMRIATI -
Waalaikumsalam pak ozin... Saya jumriati (1710201209) Motivasi saya mengikuti BAP adaalh saya ingin mengetahui dan memahami tentang pergerakan Aisyiyah dan muhammadiyah
In reply to MUHAMMAD KHOZIN S.IP, MPA

Re: Baitul Arqom Purna, My Experience

by 1710201204 SITI KHOERIYAH -

Salam pak saya Siti Khoeriyah_1710201204 dari PSIK 8C keinginan ataupun motivasi saya mengikuti BAP ini adalah mengikuti kegiatan wajib yang dapat menambah pengetahuan saya tentang kemuhammadiyahan dan keaisyiyahan.


In reply to MUHAMMAD KHOZIN S.IP, MPA

Re: Baitul Arqom Purna, My Experience

by 1710201200 FITRIANI -

Motivasi saya mengikuti BAP untuk menambah pengetahuan tentang muhammadiyah.