Forum: Tindak Lanjut Perkaderan.

Tindak Lanjut

Tindak Lanjut

by Riri Chairiyah -
Number of replies: 16

Mengakhiri agenda Baitul Arqam silakan tuliskan kesan saudara  dalam Baitul Arqam melalui  forum ini. 

Dan sampaikan juga bahwa saudara telah mengerjakan semua aktifitas  sesuai jadwal yang telah ditetapkan.

Terimakasih


In reply to Riri Chairiyah

Re: Tindak Lanjut

by 1810505068 SRI RAHAYU KASIM -

Kegiatan Baitul Arqam Purna sangat bermanfaat, selain menambah wawasan secara luas kegiatan ini juga menambah wawasan tentang dakwah islam terutama yg berhubungan tentang Muhammadiyah. Bagi saya pribadi, dengan adanya kegiatan ini bisa lebih menertibkan diri saya untuk melaksanakan sholat tepat waktu dan tetap melakukan ibadah yang sesuai dengan perintahNya.

Insha Allah saya sudah mengerjakan Kegiatan Baitul Arqam Purna sesuai dengan jadwal yang telah di tetapkan

In reply to Riri Chairiyah

Re: Tindak Lanjut

by 1810505080 MUCHTI INDRIYATI -

Dengan dilaksanakannya Baitul Arqam Purna saya mendapatkan pemahaman lebih mengenai Muhammadiyah dan 'Aisyiyah semoga agenda ini dapat bermanfaat bagi diri saya.

Dan saya sudah selesai mengerjakan semua tugas yang telah diberikan selama mengikuti Baitul Arqam Purna ini.

In reply to Riri Chairiyah

Re: Tindak Lanjut

by 1810505074 FAUZI SUARDANI -

Kegiatan Baitul Arqam Purna sangat bermanfaat, selain menambah wawasan secara luas kegiatan ini juga menambah wawasan tentang dakwah islam terutama yg berhubungan tentang Muhammadiyah. Bagi saya pribadi, dengan adanya kegiatan ini bisa lebih menertibkan diri saya untuk melaksanakan sholat tepat waktu dan tetap melakukan ibadah yang sesuai dengan perintahNya.

In reply to Riri Chairiyah

Re: Tindak Lanjut

by 1810505083 INDAR A. HAERUDDIN -

Pesan dan kesan saya selama mengikuti Baitul Arqom ini sangat luar biasa. Saya mendapatkan ilmu yang sangat bermanfaat dan menjadikan saya lebih paham tentang muhammadiyah. Saya berharap kegiatan ini dilaksanakan rutin untuk gelombang selanjutnya.

Dan saya sudah mengerjakan sesuai dengan jadwal yang ditetapkan

In reply to Riri Chairiyah

Re: Tindak Lanjut

by 1810505081 EKA WIJAYANTI -

Kesan selama mengikuti baitul aqrom ini sangat menyenangkan dan bermanfaat menambah wawasan saya dibidang muhammadiyah. 

Semua aktifitas yang tertera sudah saya kerjakan dengan tepat waktu.

In reply to Riri Chairiyah

Re: Tindak Lanjut

by 1810505069 SAFRIL NUR IMAN LATIF -

Kesan yang dapan saya ambil dalam BAP adalah membangkitkan semangat beribadah kepada kami

Saya sudah mengerjakan semua tugas yang diberikan selama BAP


In reply to Riri Chairiyah

Re: Tindak Lanjut

by 1810505078 VERAWATI -

Lebih memotivasi saya untuk berbuat baik dan memberikan wawwasan lebih luas tentang  organisasi Muhammadiyah dan Aisyiyah. 

In reply to Riri Chairiyah

Re: Tindak Lanjut

by 1810505077 AHMAD RIQZA SETIADI -
Lebih giat beribadah, khusus dalam solat fardu maupun solat sunah agar kita diberi petunjuk dari Allah SWT

Dan saya telah menyelesaikan semua sesi pada kelompok 11

In reply to Riri Chairiyah

Re: Tindak Lanjut

by 1810505071 SUKMALA KUNU -

Baitul arqam sangat memberikan banyak manfaat dalam kehidupan dunia maupun akhirat,menambah wawasan keagamaan kita dan mengajarkan kt banyak ilmu agama. Saya sudah melakukan semua aktifitas sesuai jadwal.

In reply to Riri Chairiyah

Re: Tindak Lanjut

by 1810505066 NURUL HIKMATULLAH -

Kesan saya selama mengikuti kegian BAP ini sangat mendapatkan pengalaman yg mantap.

Semoga ilmu yg diberikan dan di paparkan bisa diterapkan di kehidupan saya, dan di pekerjaan yg saya akan tempuh nanti.

Dan Alhamdulillah saya sudah selesai mengerjakan semua aktifitas sesuai jadwalnya.

Mulai sesi 1 sampai terakhir

In reply to Riri Chairiyah

Re: Tindak Lanjut

by 1810505079 ADELYA ALFIONITA ISLAMIATY -

Dengan diadakan kegiatan baitul arqam ini saya dapat menambah ilmu pengetahuan dan wawasan mengenai muhammdiyah dan aiyiyah. Dapat memupuk kesadaran diri untuk lebih rajin dalam beribadah. 

Saya sudah melaksanakan segala aktivitas yang ditetapkan. 

In reply to Riri Chairiyah

Re: Tindak Lanjut

by 1810505075 RIYAN PRATAMA -

Dengan adanya kegiatan baitul arqam purna ini dan saya mengikutinya, saya mendapatkan pengetahuan lebih mendalam lagi mengenai muhammadiyah dan 'Aisyiyah semoga pada kegiatan baitul arqam purna yang akan dilakukan pada tahun-tahun selanjutnya dapat dilakukan dengan offline sehingga semakin menambah interaksi kita sebagai civitas UNISA. allhamdulilah saya sudah mengikuti dan mengerjakan semua tugas dalam kegiatan baitul arqam purna in.

In reply to Riri Chairiyah

Re: Tindak Lanjut

by 1810505072 ALAN PRATAMA -

Banyak sekali ilmu yang didapatkan dan dapat di terapkan pada kehidupan sehari hari sesuai dengan gerakan Muhammadiyah untuk mencapai kehidupan Islam yang sesungguhnya 


Saya telah mengerjakan seluruh tugas pada bagian BAP selama 2 hari kegiatan berlangsung