Forum: Aktualisasi Spirit Profesional Qurani.

Aktualisasi spirit profesional qurani

Aktualisasi spirit profesional qurani

by Riri Chairiyah -
Number of replies: 16

apakah yang akan saudara lakukan untuk mengaktualisasikan spirit quran dalam profesi sauadara nanti. Silakan jawab melalui forum ini, saudara boleh memberikan jawaban, memberikan tanggapan atau mengajukan pertanyaan kepada teman, partisipasi saudara  sekaligus sekaligus menjadi  presensi!

In reply to Riri Chairiyah

Re: Aktualisasi spirit profesional qurani

by 1810505074 FAUZI SUARDANI -

ingat Allah hendaknya dilakukan ketika sedang berdiri, duduk, dan berbaring. Masih merupakan kegiatan spiritual lainnya adalah shalat, setidaknya dilakukan sebanyak lima kali dalam sehari semalam.

In reply to Riri Chairiyah

Re: Aktualisasi spirit profesional qurani

by 1810505079 ADELYA ALFIONITA ISLAMIATY -

Saya akan lakukan untuk mengaktualisasikan spirit quran dalam profesi yaitu dengan bekerja secara profesional, memberikan pelayanan yang terbaik bagi pasien, bekerja dengan ikhlas dan bersungguh-sungguh agar pasien mendapatkan pelayanan yang semestinya. Selalu mengandalkan Allah SWT dalam mengerjakan sesuai dan berpegang teguh pada Al-Quran dan As Sunnah.

In reply to Riri Chairiyah

Re: Aktualisasi spirit profesional qurani

by 1810505075 RIYAN PRATAMA -

selalu berpegangan dengan al quran dan sunah nabi baik dalam melakukan aktivitas sehari-hari atau beraktivitas di tempat kerja dan senantiasa memberikan pelayanan terbaik bagi pasien.

In reply to Riri Chairiyah

Re: Aktualisasi spirit profesional qurani

by 1810505083 INDAR A. HAERUDDIN -

Ingat Allah hendaknya dilakukan ketika sedang berdiri, duduk, dan berbaring. Masih merupakan kegiatan spiritual lainnya adalah shalat, setidaknya dilakukan sebanyak lima kali dalam sehari semalam.

In reply to Riri Chairiyah

Re: Aktualisasi spirit profesional qurani

by 1810505082 ERGA YARDA SANDHIKA -

U ntuk mengaktualisasikan spirit quran dalam profesi dengan kerja yang baik, dalam bekerja adalah ibadah, kerja adalah rahmah, kerja adalah amanah, kerja dengan cinta meliputi dengan hati dan tangan yang terampil, melayani dengan hati. Seperti pesan Kyai AR. Fahruddin mendirikan Muhammadiyah untuk menegakkan dan menjunjung tinggi agama islam sehingga sekurang-kurangnya manusia Indonesia dapat mewujudkan masyarakat utama adil makmur berjalan menurut garis yang diridhoi oleh Allah SWT.

In reply to Riri Chairiyah

Re: Aktualisasi spirit profesional qurani

by 1810505077 AHMAD RIQZA SETIADI -

Jikalau nanti saya mendapatkan pasien berbeda ras, suku, agama, kaya, maupun kurang mampu maka jangan membedakan mereka, sebab yang mereka itu sama-sama membutuhkan perawatan yang memadai

In reply to Riri Chairiyah

Re: Aktualisasi spirit profesional qurani

by 1810505066 NURUL HIKMATULLAH -

Jika kita bekerja, bekerjalah dengan hati, disaat mendapatkan sebuah jabatan yg tinggi, maka ingatlah itu sebagai amanah, maka amanah itu implementasikan ke pekerjaan kita ,jangan jadikan jabatan untuk kesombongan pribadi.

Berprilaku adik, baik sesama muslim maupun non muslim, karena hakikatnya umat muslim berbuat baik kepada umat.

In reply to Riri Chairiyah

Re: Aktualisasi spirit profesional qurani

by 1810505068 SRI RAHAYU KASIM -

yang akan saya lakukan untuk mengaktualisasikan spirit quran dalam profesi saya nanti yaitu memberikan pelayanan kesehatan yang sebaik-baiknya kepada pasien, dan melakukan semuanya dengan penuh ke ikhlasan serta kasih sayang. tak lupa juga sebelum dan sesudah bekerja saya selalu berdoa memohon perlindungan kepada Allah SWT agar terhindar dari hal-hal yang tidak di inginkan.

In reply to Riri Chairiyah

Re: Aktualisasi spirit profesional qurani

by 1810505078 VERAWATI -

cara saya mengaktualisasikannya yaitu dengan menerapkan perilaku amal ma'ruf nahi munkar. bekerja sesuai dengan prosedur dan menerapkan semangat dengan berprinsip bahwa semua yang dilakukan dengan ikhlas lillahi ta'ala akan mendapatkan balasan dari Allah SWT yang sesuai. seperti disiplin waktu bekerja, ramah terhadap pasien dan tidak membeda-bedakan pasien berdasarkan kelasnya.  

In reply to Riri Chairiyah

Re: Aktualisasi spirit profesional qurani

by 1810505072 ALAN PRATAMA -

Selalu mengingat Allah dalam pekerjaan atau kehidupan sehari hari dalam pekerjaan bekerja lah secara ikhlas dan melakukan yang terbaik kepada siapa pun tanpa memandang harta, ras, agama ataupun jabatan.

In reply to Riri Chairiyah

Re: Aktualisasi spirit profesional qurani

by 1810505067 ANDRE SATRIO MAHMUD -

yang akan saya lakukan untuk mengaktualisasikan spirit quran dalam profesi saya nanti yaitu memberikan pelayanan kesehatan yang sebaik-baiknya kepada pasien, dan melakukan semuanya dengan penuh ke ikhlasan.

In reply to Riri Chairiyah

Re: Aktualisasi spirit profesional qurani

by 1810505069 SAFRIL NUR IMAN LATIF -

Ingatlah bahwa semua yang akan kita kerjakan dan apa yang kita kerjakan diniatkan untuk Allah agar bisa bermanfaat untuk diri kita pribadi dan orang lain

In reply to Riri Chairiyah

Re: Aktualisasi spirit profesional qurani

by 1810505081 EKA WIJAYANTI -

implementasi aktualisasi spirit al-qur'an berdasarkan profesi saya akan bekerja keras, disiplin terhadap waktu dan profesional

In reply to Riri Chairiyah

Re: Aktualisasi spirit profesional qurani

by 1810505080 MUCHTI INDRIYATI -

Inshaallah implementasi akualisasi spirit quran yang akan saya lakukan sesuai dengan profesi saya dengan mencerminkan etos kerja islami berupa kerja keras, dispilin, tidak menyia-nyiakan waktu, berusaha secara maksimal untuk mencapai tujuan serta sellau bersungguh-sungguh dalam menjalani profesi yang dijalani.

In reply to Riri Chairiyah

Re: Aktualisasi spirit profesional qurani

by 1810505076 ALFIAN IMAM DARMAWAN -
Selalu ingat dengan Allah SWT dengan selalu berpegang teguh pada Al-Qur'an dan hadist dan senantiasa menjauhi larangan-Nya
In reply to Riri Chairiyah

Re: Aktualisasi spirit profesional qurani

by 1810505071 SUKMALA KUNU -

Selalu berpegang teguh quran dan sunnah dalam kehidupan karena senantiasa Allah akan memudahkan segala urusan kita dan tetap di jalan yg benar.