Forum Muhasabah

18_Ella Antika

18_Ella Antika

by ELLA ANTIKA 1610901010 -
Number of replies: 0

merasakan kenikmatan bangun pagi serta ketentraman hati, semoga bisa istiqomah untuk dapat melaksanakan sholat tahajud dikemudian hari, aamiin.

1. Siapakan  5 kalimat reflektif yang maknanya tentang

·       -Keimanankeyakinankepada Allah

·       -Keinsyafanataupertaubatan

·       -Kesyukuran

·       -Istiqomah

·       -Sabar

·       -Doadll

·       -Kalimat boleh kata-kata  mutiara atau puisi reflektif

 

mempercayai dengan segenap hati , di ucapkan dengan perkataan dan diamalkan dengan perbuatan dalam kehidupan sehari-hari . Dengan demikian kita dapat memperoleh keinsyafan yaitu kembali kejalan yg di ridhoi Allah SWT. Sehingga memperoleh nikmat dan senantiasa bersyukur atas nikmat dan karunia yg telah dimiliki. Hal tersebut membuat kita istiqomah untuk selalu melaksanakan perintah serta larangannya. Sehingga doa-doa kita dapat diijabah oleh Allah SWT.

 

2. Susunlah rencana untuk memperbaiki diri, apa saja yang akan di lakukan?

            1. Rutin melaksanakan sholat duha dan rawatib

            2. membaca Al-qur’an setelah selesai sholat 5 waktu

 

3. Buatlah daftar  mimpi yang ingin dicapai dan bagaimana cara mencapainya, termasuk bagaimana cara mendekatkan diri pada Allah agar mimpi tercapai..

            Dapat menyelesaikan skripsi dengan baik, dengan cara mengikuti setiap prosedur yang diberikan oleh kampus. Bisa membantu orangtua dengan mengembangkan bisnis yg sudah ada, dengan cara mempelajari strategi dan melihat peluang yang ada. serta tidak lupa untuk selalu bersyukur dan mengamalkan perbutan yg sholeh.