Forum Kepribadian Muhammadiyah

KEPRIBADIAN MUHAMMADIYAH

KEPRIBADIAN MUHAMMADIYAH

by NELA RAHMAYANTI 1610301095 -
Number of replies: 8

Saya sepakat Muhammadiyah sebagai gerakan, dalam mengikuti perkembangan dan perubahan itu, senantiasa mempunyai kepentingan untuk melaksanakan amar ma'ruf nahi-mungkar, serta menyelenggarakan gerakan dan amal usaha yang sesuai dengan lapangan yang dipilihnya yaitu masyarakat. Kepribadian yang terkandung dalam kepribadian Muhammadiyah itu menunjukkan betapa Muhammadiyah dibesarkan oleh pengalaman sejarah bangsa dan umat manusia, yang mebantu masyarakat dalam prose pembimbimnga seruan dan ajakan kepada hal yang baik dan benar sebagai suatu gerakan Islam yang besar. 

In reply to NELA RAHMAYANTI 1610301095

Re: KEPRIBADIAN MUHAMMADIYAH

by NABILAH ZULFANI ROHMAH 1610301103 -

saya sepakat dengan nilai-nilai yang ada dalam kepribadian Muhammadiyah, karena Muhammadiyah melakukan gerakan dengan amar makruf nahi munkar, dan dalam menjalankan perjuangan serta amal usaha Muhammadiyah, Muhammadiyah berlandaskan dengan Al-qur'an dan As-sunnah. 

In reply to NELA RAHMAYANTI 1610301095

Re: KEPRIBADIAN MUHAMMADIYAH

by SELLY AGUSTIN 1610301113 -

saya sepakat dengan nilai-nilai yang diajarkan muhammadiyah karena pandangan dan ajaran-ajaran  persyarikatan muhammadiyah bersumber pada al-qur’an dan as-sunnah. dan juga merupakan gerakan islam yang melaksanakan da’wah amar ma’ruf nahi munkar dengan maksud dan tujuan menegakkan dan menjunjung tinggi agama islam sehingga terwujud masyarakat islam yang sebenar-benarnya.


In reply to NELA RAHMAYANTI 1610301095

Re: KEPRIBADIAN MUHAMMADIYAH

by HAYATAN THOYYIBAH 1610301107 -

Saya sepakat dengan nilai-nilai kepribadian Muhammadiyah, karena hidup yang berdasarkan iman dan tauhid yang benar, menjauhkan diri dari perbuatan syirik, takhayul, bid'ah dan khurafat, bersikap shidiq, amanh, tabligh dan fathonah, menjauhkan diri dari sifat-sifat yang Allah benci, membiasakan diri suka bekerja keras dan disiplin serta saling tolong menolong.

In reply to NELA RAHMAYANTI 1610301095

Re: KEPRIBADIAN MUHAMMADIYAH

by REVINA PARAMITHA 1610301101 -

Saya sepakat dengan nilai nilai ajaran muhammadiyah karena muhammadiyah memiliki prinsip amar ma'ruf nahi munkar. ajaran muhammadiyah juga berlandaskan kepada al quran dan as sunah sehingga bermanfaat dan dapat terealisasikan dalam kehidupan sehari hari

In reply to NELA RAHMAYANTI 1610301095

Re: KEPRIBADIAN MUHAMMADIYAH

by ANDANI TRIHARTATI 1610301110 -

Saya sepakat dengan nilai-nilai muhammadiyah, karena muhammadiyah merupakan gerakan islam amar ma'ruf nahi mungkar yang mewujudkan berdasar nilai-nilai ajaran islam.

In reply to NELA RAHMAYANTI 1610301095

Re: KEPRIBADIAN MUHAMMADIYAH

by HERDIANA YOLA AMANDA 1610301098 -

Saya sepakat dengan kepribadian Muhammadiyah, karena muhammadiyah hadir dengan kepribadiannya yaitu gerakan Islam, dakwah amar ma’ruf nahi munkar, dan gerakan tajdid. Melaksanakan dakwah islam dan amar ma'ruf nahi munkar dengan caranya masing-masing yang sesuai, Muhammadiyah menggerakkan masyarakat menuju tujuannya, yaitu terwujudnya masyarakat Islam yang sebenar-benarnya. Bagaimanapun cara perjuangan Muhammadiyah untuk mencapai tujuan tunggalnya, harus berpedoman berpegang teguh akan ajaran Allah dan Rasul-Nya, dan menempuh jalan yang diridhai Allah.

In reply to NELA RAHMAYANTI 1610301095

Re: KEPRIBADIAN MUHAMMADIYAH

by WILDA DULIRABILA 1610301097 -

saya sepakat dengan nilai-nilai yang ada dalam kepribadian Muhammadiyah, karena Muhammadiyah melakukan gerakan dengan amar makruf nahi munkar, dan dalam menjalankan perjuangan serta amal usaha Muhammadiyah, Muhammadiyah berlandaskan dengan Al-qur'an dan As-sunnah. 

In reply to NELA RAHMAYANTI 1610301095

Re: KEPRIBADIAN MUHAMMADIYAH

by AUDITA RAHMAWATI 1610301099 -
Saya sepakat Muhammadiyah sebagai gerakan, dalam mengikuti perkembangan dan perubahan itu, senantiasa mempunyai kepentingan untuk melaksanakan amar ma'ruf nahi-mungkar.