Forum: Tindak Lanjut Perkaderan.

Tindak Lanjut Perkaderan Baitul Arqam Purna

Tindak Lanjut Perkaderan Baitul Arqam Purna

by syaifullah syaifullah -
Number of replies: 21

Mengakhiri agenda Baitul Arqam silakan tuliskan:

1. Kesan saudara  dalam Baitul Arqam melalui  forum ini. 

2. Telah mengerjakan semua aktifitas  sesuai jadwal yang telah ditetapkan.

3. Harapan terhadap diri sendiri setelah mengikuti Baitul Arqam Ini

4. Apa yang hendak di lakukan atau rencana yang ingin dilakukan sebagai eksistensi Alumni BAP Unisa dan sebagai kader persyarikatan



Terimakasih

MPK PP Aisyiyah


In reply to syaifullah syaifullah

Re: Tindak Lanjut Perkaderan Baitul Arqam Purna

by FINY NUR ANNISAFITRI 1610201030 -

1.       Kesan saudara  dalam Baitul Arqam melalui  forum ini. 

Kesan saya mengikuti baitul arqam ini yaitu diawal saya merasa cemas karena dilakukan secara daring tapi alhamdulillah selama kegiatan saya nikmati karena banyaknya ilmu yang saya dapat sehingga tidak  melunturkan semangat selama kegiatan dan alhamdulillah berjalan lancar

2.       Telah mengerjakan semua aktifitas  sesuai jadwal yang telah ditetapkan.

Saya telah mengerjakan semua aktifitas sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan

3.       Harapan terhadap diri sendiri setelah mengikuti Baitul Arqam Ini

Harapannya saya setelah mengikuti Baitul arqam ini yaitu saya bisa menjadi pribadi yang lebih baik lagi, yang dapat bermanfaat bagi orang lain dan dapat menjalankan kehidupan yang bersumber pada Al-Quran dan As-Sunnah

4.       Apa yang hendak di lakukan atau rencana yang ingin dilakukan sebagai eksistensi Alumni BAP Unisa dan sebagai kader persyarikatan

Menjalankan visi dan mewujudkan tujuan  muhammadiyah/’aisyiyah

 

 


In reply to syaifullah syaifullah

Re: Tindak Lanjut Perkaderan Baitul Arqam Purna

by DEVI ANUGRAHENI 1610201021 -

1. Kesan saudara dalam Baitul Arqam melalui forum ini: Alhamdulillah senang. apalagi didampingi Bapak Fasilitator yang sangat membimbing mengarahkan dan humoris dengan kami. membantu saya khususnya saat diawal tidak bisa bergabung dengan pembukaan zoom, terimakasih banyak Pak


2. Telah melakukan semua aktifitas sesuai jadwal yang telah ditetapkan: insyaAllah sudah memenuhi tugas semua dari awal-akhir sesi dengan baik.


3. Harapan terhadap diri sendiri setelah mengikuti Baitul Arqam Ini: dapat memperbaiki diri dari hal yang keliru atau kurang baik yang masih dilakukan kemarin, dan menerapkan ilmu yang didapat dari BA ini dalam kehidupan sehari-hari. Memberikan manfaat kepada orang lain.


4. Apa yang ingin dilakukan atau rencana yang dilakukan sebagai eksistensi Alumni BAP Unisa dan sebagai kader persyarikatan: mengenalkan 'Aisyiyah di lingkungan kerja atau daerah tinggal belakangan, menerapkan ilmu dan manfaat selama mengikuti BAP ini, berusaha melebarkan persyarikatan didaerah asal dengan tujuan yang sesuai terkandung dlm Muhammadiyah.

In reply to syaifullah syaifullah

Re: Tindak Lanjut Perkaderan Baitul Arqam Purna

by NABILLAH ALIF ANDRIYANI 1610201013 -
  1. Kesan : Sangat bahagia di setiap sesinya karena mendapatkan ulasan kembali tentang semua mata kuliah AIK selama kuliah, walaupun daring insyaAllah semua bisa terenungkan dan dipahami serta dapat diamalkan dengan baik. Selain itu dengan Bapak Fasilitator yang sangat baik ini selalu memberikan kata-kata positif sehingga saya selalu merasa bahagia walaupun lelah di depan laptop seharian.
  2. Saya sudah megerjakan semua sesi Baitul Arqam yang telah terjadwalkan dari hari ke-1 sampai ke-2.
  3. Harapan : Saya termotivasi untuk menjadi diri sendiri yang lebih baik dari sebelumnya.
  4. Sebagai eksistensi Alumni BAP Unisa dan sebagai kader persyarikatan, InsyaAllah saya akan selalu berusaha megimplemetasikan dan mendakwahkan pengetahuan yang telah saya dapatkan selama BAP atau selama di UNISA dengan maksimal.
In reply to syaifullah syaifullah

Re: Tindak Lanjut Perkaderan Baitul Arqam Purna

by HERWINDA WIDYASMORO 1610201027 -

1. saya merasa senang karena mendapatkan ilmu dan pengetahuan yang baru. Saya juga menikmati setiap sesi dengan bahagia. Selain itu saya juga merasa lega karena satu proses sudah saya lalui.
2. Saya mengikuti kegiatan BAP dari mulai pembukaan hingga sekarang sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan
3. Harapan saya setelah mengikuti BAP adalah dapat menjadi pribadi yang lebih baik, lebih mendekatkan diri kepada Allah SWT, selalu bersyukur dalam segala situasi serta dapat bermanfaat untuk orang lain
4. Menerapkan ilmu yang saya dapatkan, memberikan informasi kepada keluarga, teman dan masyarakat, berperan akif dalam kegiatan di masyarakat

In reply to syaifullah syaifullah

Re: Tindak Lanjut Perkaderan Baitul Arqam Purna

by SITI NUR ALFIAH 1610201029 -

1. Sangat senang karena mendapatkan banyak ilmu baru yang dapat diaplilasikan di kehidupan sehari-hari

2. Saya telah mengerjakan semua aktifitas sesuai jadwal yang ditetapkan

3. Harapan saya setelah mengikuti Baitul Arqam, semoga menjadi pribadi yang lebih baik lagi dan selalu menghargai waktu

4. Selalu mengamalkan nilai-nilai yang terkandung dalam Al-Qur'an dan As-Sunnah 


In reply to syaifullah syaifullah

Re: Tindak Lanjut Perkaderan Baitul Arqam Purna

by ELENA NABILA 1610201018 -

1. Kesan yang saya rasakan adalah ilmu yang saya dapatkan sangat banyak dan sangat bermanfaat. Saya rasa akan lebih menyenangkan jika dilakukan secara offline bersama teman-teman.

2. Saya sudah melakukan semua rangkaian kegiatan dan mengerjakan semua kegiatan sesuai jadwal.

3. Saya berharap saya akan semakin memperbaiki diri dengan ilmu yang saya dapat dari BAP ini.

4. Saya akan menerapkan ilmu yang saya dapat pada lingkungan sekitar maupun dunia kerja nanti.

In reply to syaifullah syaifullah

Re: Tindak Lanjut Perkaderan Baitul Arqam Purna

by ANGGI DEWI SAPUTRI 1610201026 -

  1. Alhamdulillah dengan mengikuti BAP ini bisa menambah ilmu dan pemahaman tentang islam supaya menjadi pribadi yang lebih baik lagi. Meskipun di era pandemic dan tidak bisa melakukan secara langsung tetapi melalui daring juga tidak menyurutkan semangat untuk mengikuti BAP.
  2. Alhamdulillah saya sudah mengikuti seluruh rangkaian dari BAP dengan lancer tanpa kendala yang berarti.
  3. Setelah mengikuti BAP saya berharap bisa menjadi pribadi yang lebih baik lagi dan bisa mengamalkan nilai nilai islam dalam kehidupan sehari-hari dengan lebih baik lagi.
  4. Bisa mengamalkan nilai islam dalam dunia kerja nantinya setelah lulus dari UNISA.

In reply to syaifullah syaifullah

Re: Tindak Lanjut Perkaderan Baitul Arqam Purna

by ENDAH PUSPODININGSIH 1610201016 -

1. Kesan saudara  dalam Baitul Arqam melalui  forum ini. 

kesan saya melakukan Baitul Arqam yaitu merasa cemas karena dilakukan secara daring dan juga harus pandai-pandai menjaga sinyal tetap stabil. karena kemarin saya kejadian sedang mengisi QUIZ tetap sinyalnya problem jadi sedikit panik tapi terkecuali itu Alhamdulillah semuanya berjalan dengan lancar dan semoga ilmu yang sudah dibagikan bisa saya amalkan. 

2.       Telah mengerjakan semua aktifitas  sesuai jadwal yang telah ditetapkan.

Saya telah mengerjakan dan mengikuti semua aktifitas sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan

3.       Harapan terhadap diri sendiri setelah mengikuti Baitul Arqam Ini

Harapannya bisa merubah saya menjadi orang yang lebih baik dan ilmu yang sudah dibagikan bisa saya amalkan untuk keluarga maupun lingkungan sekitar.

4.       Apa yang hendak di lakukan atau rencana yang ingin dilakukan sebagai eksistensi Alumni BAP Unisa dan sebagai kader persyarikatan

berbagi informasi dan ilmu ke lingkungan sekitar terkait Muhammadiyah dan Aisyiyah



In reply to syaifullah syaifullah

Re: Tindak Lanjut Perkaderan Baitul Arqam Purna

by OGI OPRILIA WAHYU PRADANA 1610201006 -

1. Kesan saudara  dalam Baitul Arqam melalui  forum ini. 

kesan saya senang dalam mengikuti BAP ini, karena mendapat ilmu tambahan, mendapat hiburan disela-sela pandemik. serta bisa berkumpul bareng teman-teman setelah sekian purnama tdk bertemu serta bisa berdiskusi bareng teman-teman dan bapak

2. Telah mengerjakan semua aktifitas  sesuai jadwal yang telah ditetapkan.

saya telah mengerjakan semua aktifitas disemua sesi.

3. Harapan terhadap diri sendiri setelah mengikuti Baitul Arqam Ini

harapan bisa menjadi lebih baik dari sebelumnya dan lebih peka terhadap lingkngan

4. Apa yang hendak di lakukan atau rencana yang ingin dilakukan sebagai eksistensi Alumni BAP Unisa dan sebagai kader persyarikatan

mengamalkan apa yang sudah dipelajarai di BAP ini


In reply to syaifullah syaifullah

Re: Tindak Lanjut Perkaderan Baitul Arqam Purna

by RISA NUR KHASANAH 1610201024 -

1. kesannya bersyukur alhamdulillaah,

2. telah menyelesaikan semua tugas in syaaAllah

3. harapannya bisa menjadi pribadi yang lebih baik lagi

4. saya ingin berdakwah dan turut serta berkontribusi terhadap masyarakat.

In reply to syaifullah syaifullah

Re: Tindak Lanjut Perkaderan Baitul Arqam Purna

by BETY RINDA SETYOWATI 1610201020 -

Kesan dalam Baitul Arqam melalui  forum ini. 

1. Kesan saya mengikuti Baitul Arqam ini yaitu diawal saya merasa cemas karena dilakukan secara daring tetapi tidak melunturkan semangat dan khidmat jalannya BAQ ini. Alhamdulillah selama kegiatan saya Jalani dan nikmati karena banyaknya ilmu yang saya dapat. Selama kegiatan alhamdulillah berjalan lancar. Yang paling berkesan dalam Baitul Arqam ini, saya lebih bermuhasabah diri dan menyiapkan diri untuk kehidupan kedepan yang lebih baik dengan berlandaskan alquran dan as-sunah.

2.       Telah mengerjakan semua aktifitas  sesuai jadwal yang telah ditetapkan.

Saya telah mengerjakan semua aktifitas sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan

3.       Harapan terhadap diri sendiri setelah mengikuti Baitul Arqam Ini

Harapannya saya setelah mengikuti Baitul arqam ini yaitu saya bisa menjadi pribadi yang lebih baik lagi, yang dapat bermanfaat bagi orang lain dan dapat menjalankan kehidupan yang bersumber pada Al-Quran dan As-Sunnah

4.       Apa yang hendak di lakukan atau rencana yang ingin dilakukan sebagai eksistensi Alumni BAP Unisa dan sebagai kader persyarikatan

Menjalankan visi dan mewujudkan tujuan  muhammadiyah/’aisyiyah contohnya didalam keluarga, masyarakat dan dunia kerja nantinya


In reply to syaifullah syaifullah

Re: Tindak Lanjut Perkaderan Baitul Arqam Purna

by RIZKI EDIASIH PRILIANA 1610201009 -

Assalamu'alaikum wr. wb

1. Kesan saudara  dalam Baitul Arqam melalui  forum ini. 

  Jawaban : Kesan saya sangat senang dan bahagia mengikuti BAP ini. Dan disamping itu saya juga senang dalam mengikuti BAP ini bisa berkumpul berdelapan dalam 1 kamar kost with : Ogi,Annisa,Ainun,Supriyati,Luluk,Siti, dan Nurul, disitu kami bisa berdiskusi. Dan saya juga senang pada saat jadwal zoom bisa menyaksikan hiburan oleh teman-teman di aplikasi zoom, banyak teman-teman di aplikasi zoom memberikan hiburan kepada saya diantaranya ada yang sedang menggendong bayi,sedang makan,sedang rebahan, dan masih banyak lainnya. Pengalaman itu tidak akan pernah saya lupakan.

2. Telah mengerjakan semua aktifitas  sesuai jadwal yang telah ditetapkan.

 Jawaban : Saya telah mengerjakan semua aktifitas yang diberikan dari kampus.

3. Harapan terhadap diri sendiri setelah mengikuti Baitul Arqam Ini

 Jawaban : Kedepannya agar bisa lebih baik lagi dan bisa lebih semangat lagi dari sebelumnya

4. Apa yang hendak di lakukan atau rencana yang ingin dilakukan sebagai eksistensi Alumni BAP Unisa dan sebagai kader persyarikatan

Jawaba  : Saya akan mengamalkan apa yang sudah saya pelajarari di BAP ini.

Terimakasih.

Wassalamu'alaikum wr.wb


In reply to syaifullah syaifullah

Re: Tindak Lanjut Perkaderan Baitul Arqam Purna

by NIKEN PURNOMO 1610201025 -

1.      Saya sangat senang bisa mengikuti BAP ini selain menambah ilmu kemuhammadiyahan dan keaisyiyahan juga dapat menambah pengalaman.

2.      Saya telah mengerjakan dan mengikuti semua aktifitas BAP yang telah ditetapkan.

3.      Harapannya setelah mengikuti BAP saya dapat menjadi lebih paham tentang Muhammadiyah dan ‘Aisyiyah serta dapat menjadi pribadi yang lebih baik dari sebelumnya mengikuti ajaran islam sesuai dengan AL Qur’an dan sunnah.

4.      Mewujudkan tujuan ‘Aisyiyah dan menyebarkan ilmu yang telah didapat selama BAP kepada keluarga dan teman.


In reply to syaifullah syaifullah

Re: Tindak Lanjut Perkaderan Baitul Arqam Purna

by CATUR RETNO PUSPITASARI 1610201012 -

Kesan : Sangat senang mendapat materi tentang berbagai hal mengenai muhammadiyah,walaupun daring insyaAllah tidak menguragi rasa semangat dalam diri dan tetap bisa memahami  dengan baik. Selain itu dengan Bapak Fasilitator yang sangat baik dan humoris ini selalu memberikan kata-kata positif dan semangat sehingga walaupun BAP secara daring tidak membuat bosan.
Saya sudah megerjakan semua sesi Baitul Arqam yang telah terjadwalkan dari hari ke-1 sampai ke-2. Harapan : Saya termotivasi untuk menjadi pribadi yang lebih baik dari sebelumnya.Sebagai eksistensi Alumni BAP Unisa dan sebagai kader persyarikatan, InsyaAllah saya akan selalu berusaha megimplemetasikan dan mengamalkan  yang telah saya dapatkan selama BAP atau selama di UNISA dengan maksimal sesuai dengan Al-Qur'an dan As-Sunnah.
In reply to syaifullah syaifullah

Re: Tindak Lanjut Perkaderan Baitul Arqam Purna

by SITI ROHIMI ZAM ZAM 1610201017 -

1. kesan saya setelah mengikuti baitul aqrom ini saya sangat senang sekali karena saya mendapatkan banyak ilmu dan menambah wawasan saya tentang Muhammadiyah dan 'Aisyiyah dan juga saya bisa bertemu dengan pemateri-pemateri yang hebat yang sudah sangat mahir dibidangnya. walaupun BAP ini hanya dilakukan secara daring karena pandemi covid ini tapi saya tetap senang.

2. Alhamdulillah saya sudah mengerjakan semua aktifitas sesuai dengan jadwal yang sudah ditentukan

3. harapan saya semoga saya dapat mengamalkan segala sesuatu yang sudah saya dapatkan dari BAP ini, semoga saya menjadi pribadi yang lebih baik lagi dan senantiasa beriman dan beribadah kepada Allah SWT

4. rencana yang ingin saya laukan kedepannya saya ingin menjadi bagian anggota dari persyarikatan Muhammadiyah dan 'Aisyiyah, saya ingin bisa berpartisipasi dalam berdakwah sesuai dengan tuntunan Al-Qur'an dan Sunnah dan saya juga ingin bisa berpartisipasi dalam membangun amal usaha muhammadiyah terutama dibidang pendidikan dan kesehatan.

In reply to syaifullah syaifullah

Re: Tindak Lanjut Perkaderan Baitul Arqam Purna

by DEVI RAHIMANUR MAJID 1610201014 -

Assalamualaikum wr.wb.

1. Kesan saudara  dalam Baitul Arqam melalui  forum ini. 

Kesan saya mengikuti baitul arqam saya merasa semangat tapi tentunya sedikit takut karena dilakukan secara online tapi alhamdulillah saya sangat senang karena selama kegiatan banyak sekali ilmu yang saya dapatkan dari baitul arqam.

2.  Telah mengerjakan semua aktifitas  sesuai jadwal yang telah ditetapkan.

Saya telah mengerjakan semua aktifitas sesuai dengan jadwal yang sudah ditetapkan 

3.       Harapan terhadap diri sendiri setelah mengikuti Baitul Arqam Ini

Harapannya adalah setelah mengikuti Baitul arqam, saya bisa menjadi pribadi yang lebih baik lagi serta bisa memberikan ilmu saya terhadap lingkungan sekitar, dan semoga Ilmu yang dapatkan selama baitul arqam dapat dijalankan dikehidupan sehari-hari yang bersumber pada Al-Quran dan As-Sunnah

4. Apa yang hendak di lakukan atau rencana yang ingin dilakukan sebagai eksistensi Alumni BAP Unisa dan sebagai kader persyarikatan

Menjalankan visi dan mewujudkan tujuan muhammadiyah/’aisyiyah serta dapat menambah wawasan yang sudah saya dapatkan di baitul arqam


In reply to syaifullah syaifullah

Re: Tindak Lanjut Perkaderan Baitul Arqam Purna

by NUR HIDAYAH 1610201011 -

1. Kesan saudara  dalam Baitul Arqam melalui  forum ini. 

Kesan saya setelah mengikuti BAP adalah saya bisa menambah ilmu yang belum saya ketahui,menambah pengalaman,saya senang bisa mengikuti acara ini dengan lancar

2. Telah mengerjakan semua aktifitas  sesuai jadwal yang telah ditetapkan.

Saya telah mengerjakan semua aktifitas yang sudah di atur dalam forum ini

3. Harapan terhadap diri sendiri setelah mengikuti Baitul Arqam Ini

Harapan untuk saya adalah bisa mengamalkan ilmu yang saya dapat dan bisa menjadi pribadi yang lebih baik lagi dan taat beribada

4. Apa yang hendak di lakukan atau rencana yang ingin dilakukan sebagai eksistensi Alumni BAP Unisa dan sebagai kader persyarikatan

Mengamalkan ilmu yang telah di dapat untuk diri sendir,orang di sekitar dan masyarakat lebih luas


In reply to syaifullah syaifullah

Re: Tindak Lanjut Perkaderan Baitul Arqam Purna

by WIDRIA NOVA A RAAFIANTI 1610201010 -

1. Kesan saudara  dalam Baitul Arqam melalui  forum ini

Kesan yang saya dapatkan dalam mengikuti kegiatan baitul arqam ini yaitu sangat menyenangkan selain mendapatkan semua ilmu yang telah disampaikan, saya juga akhirnya dapat bertemu teman- teman walaupun hanya melalui zoom

2. Telah mengerjakan semua aktifitas  sesuai jadwal yang telah ditetapkan.

Saya telah mengerjakan semua aktifitas sesuai jadwal yang telah ditetapkan

3. Harapan terhadap diri sendiri setelah mengikuti Baitul Arqam Ini

Harapan saya setelah mengikuti kegiatan baitul arqam ini saya sapat menjadi pribadi yang lebih baik lagi dan mendapatkan ilmu yang dapat diterapkan di kehidupan sehari- hari

4. Apa yang hendak di lakukan atau rencana yang ingin dilakukan sebagai eksistensi Alumni BAP Unisa dan sebagai kader persyarikatan

Mengembangkan dan menjalankan visi dan misi yang sudah ada


In reply to syaifullah syaifullah

Re: Tindak Lanjut Perkaderan Baitul Arqam Purna

by NURUL CAHYANI RAHMADHANY 1610201019 -
1. Kesan saya selama mengikuti Baitul Arqam yaitu sangat senang, saya menjadi tau lebih dalam lagi tentang Muhammadiyah dan keaisyiyahan, membuka pikiran dan wawasan yang baru, walaupun aawalnya saya sempat khawatir karna kegiatan ini dilakukan secara online tapi alhamdulillah semua diberi kelancaran sehingga sayapun sangan senang saan mengikuti kegiatannya.

2. Saya telah mengerjakan dan melakukan semua kegiatan yang sudah terjadwalkan.

3. Harapan kepada diri sendiri, bisa menjadi pribadi yang lebih baik lagi, melakukan kegiatan yang positif serta mengamalkannya dengan baik dan benar.

4. insyaAllah saya akan menerapkan nilai-nilai agama yang sudah saya peroleh selama mengikuti BAP dengan baik dan benar dan akan membagikan ilmu tersebut kepada keluarga dan orang terdekat.
In reply to syaifullah syaifullah

Re: Tindak Lanjut Perkaderan Baitul Arqam Purna

by NUR AINI RUSTIANA DEWI 1610201015 -

1. Kesan saudara  dalam Baitul Arqam melalui  forum ini. 

alhamdulillah mengikuti dengan hati yang senang dan selalu bersyukur masih dapat mengikuti kegiatan BAP ini secara daring ditengah-tengah pandemik ini. Terima kasih untuk bapak fasilitator yang sudah mendampingi kami selaku kelompok 7 selama BAP online ini selalu memberikan arahan dan merespon kami semua dengan baik..

2. Telah mengerjakan semua aktifitas  sesuai jadwal yang telah ditetapkan.

sudah mengerjakan semua tugas sesuai dengan jadwal yang ditentukan

3. Harapan terhadap diri sendiri setelah mengikuti Baitul Arqam Ini

harapannya semoga diri say pribadi dapat mempelajari lagi hal-hal yang telah diberikan selama matei BAP, lebih memahami maknanya,

4. Apa yang hendak di lakukan atau rencana yang ingin dilakukan sebagai eksistensi Alumni BAP Unisa dan sebagai kader persyarikatan

inshaAllah saya akan membagikan pengetahuan yang saya peroleh selama mengikuti BAP dan menerepkan nilai-nilai agama yang sudah saya dapatkan selama mengikuti BAP dan akan membagikan informasi tersebut kepada keluarga dan masyarakat sekitar agar dapat bermanfaat untuk masyarakat sekitar.


In reply to syaifullah syaifullah

Re: Tindak Lanjut Perkaderan Baitul Arqam Purna

by ANNISA FATONAH 1610201008 -

1. Kesan saya selama mengikuti perkaderan Baitul Arqom ini sangat luar biasa. Saya bisa belajar agama dan pengetahuan umum lainnya, benar-benar bermanfaat.

2. Saya telah mengerjakan semua aktifitas  sesuai jadwal yang telah ditetapkan.

3. Harapan untuk diri sendiri yaitu mengasah sekaligus mencerdaskan spiritual pribadi. Dengan pengertian kecerdasan spiritual adalah menjadikan semua aktivitas saya dalam kehidupan ini bernilai ibadah kepada Allah.

4. Menjadi lebih baik dari sebelumnya dan dapat mengamalkan ilmu yang sudah didapat dari perkaderan Baitul Arqom ini