Forum Muhasabah

Muhasabah

Muhasabah

by PUTRI CAHYA UMAMI 1611201006 -
Number of replies: 1

Alhamdulillah dengan sholat tahajjud menjadi kan hati lebihbtensng dan bisa lebihbdekat dengan Allah dalam memohon ampun dan berdoa. Kedepannya insya Allah akan terus dilakukan solat tahajud.

In reply to PUTRI CAHYA UMAMI 1611201006

Re: Muhasabah

by PUTRI CAHYA UMAMI 1611201006 -

Assignment

Kalimat refleksi

-saat kita beribadah dan berdoa kepada Allah yakinlah bahwa Allah akan menerima doa kita dan juga mengabulkan segala doa kita walaupun belum tepat waktunya, karna Allah lebih tau apa yg kita butuhkan.

-saya menyadari banyak sekali kesalahan dan dosa dalam diri ini sehingga saya selalu berdoa mohon ampun pada Allah dan bertaubat dari segala kesalahan yang saya perbuat.

- dengan kita masih bisa bangun tidur hari ini artinya kita masih diberi kesempatan oleh Allah untuk berbuat baik maka bersyukur lah atas nikmat yang Allah berikan itu.

-ibadah memang wajib hukum nya bagi kita namun kita juga wajib untuk istiqomah dalam menjalankan nya insya Allah dengan istiqomah menjadikan kehidupan sehari-hari kita jadi lebih baik dan bermanfaat.

-seandainya apa yg kita minta pada Allah belum juga terkabulkan maka bersabarlah karna Allah tau waktu yang tepat untuk mengijsbahi doa hambanya.

-keinginan yang ingin di capai

#melanjutkan studi/kerja 

#membahagiakan orang tua dan keluarga

#menjadi orang yang sukses dan bermanfaat untuk sekitar

-cara mencapai

Belajar dan berusaha dengan giat, selalu beribadah pada Allah dan mohon restu pada orang tua.