Forun: Spirit A-Ma'un

Forum Spirit A_Ma'un

Forum Spirit A_Ma'un

by 8905051504294 NUR FITRI MUTMAINAH -
Number of replies: 19

Setelah saudara mendengarkan pembahasan surat Al-maun, spirit apa yang telah dapat saudara peroleh yang akan menjadi arah ketika saudara bertindak di ruang kerja?

Tulisan refleksi singkat saudara dalam forum ini sekaligus anda presensi 

NIM_Nama_Tanggapan 


In reply to 8905051504294 NUR FITRI MUTMAINAH

Re: Forum Spirit A_Ma'un

by 1710505042 BAYU SUGIYARTA -

1710505042 bayu sugiyarta

spirit yang saya peroleh ialah kedua orang tua saya karena berkat beliau lah saya bisa seperti dan bisa menjadi seperti ini, dan tugas saya sekarang membalas budi kedua orang tua saya dengan bekerja dengan sungguh-sungguh sehingga saya dapat membantu perekonomian kedua orang tua saya. dan tujuan hidup di dunia ini adalah akhirat bahwa kita harus saling memberi satu sama lain karena itu akan menjadikan tabungan kita di akhirat kelak.

In reply to 8905051504294 NUR FITRI MUTMAINAH

Re: Forum Spirit A_Ma'un

by 1710505045 ELSY ANGGIE YUTAMI -

1710505045_Elsy Anggie Yutami

Surat Al Maun berisi tentang keharusan untuk tidak mendustakan agama, menghardik anak yatim, dan memberi makan anak yatim.

Sehingga surat al maun ini menjadi spirit bagi saya,  ketika  saya bekerja adalah keadilan dimana semua yang bekerja memiliki kesetaraan yang sama baik yang muda maupun yang tua, laki-laki maupun perempuan, yang senior maupun yang junior adalah semua sama. yang membedakan ialah ketakwaan kita kepada Allah SWT. Dan menjadi spirit lagi bagi saya untuk selalu bersedekah kepada orang yang mebutuhkan. dan bersedekan juga tidak hanya berupa uang atau barang, dapat membahgiakan orang di sekitar juga termasuk bersedekah.


In reply to 8905051504294 NUR FITRI MUTMAINAH

Re: Forum Spirit A_Ma'un

by 1710505048 ANUNG DIKI SAPUTRA -
Anung Diki Saputra_1710505048


Al-maun sendiri adalah perintah untuk menyantuni anak yatim dan orang miskin, sehingga spirit yang saya dapat dari materi tersebut yaitu bahwa besok jika saya sudah bisa bekerja dan mendapat penghasilan harus selalu bersedekah, selalu mengingat bahwa banyak orang di sana yang lebih membutuhkan. Dan juga bersedekah dengan ikhlas dengan tujuan yang baik.

In reply to 8905051504294 NUR FITRI MUTMAINAH

Re: Forum Spirit A_Ma'un

by 1710505051 TELGA OKTRIANI -

1710505051_TELGA OKTRIANI

Spirit al-maun yang saya dengarkan adalah kita sebagai umat islam di anjurkan untuk selalu memperhatikan orang-orang yang terbelakang, tertindas, dan masih dibawah garis kemiskinan. karena bisa saja orang yang disebut pendusta agama adalah justru orang yang hanya melakukan shalat tapi lalaai terhadap anak yatim. ketika pelayanan ditempat kerja juga tidak membeda bedakan kasta, misalnya mendahulukan atasan dalam pelayanan dari pada orang miskin, semua dikerjakan sesuai dengan prosedur yang telah ada.

In reply to 8905051504294 NUR FITRI MUTMAINAH

Re: Forum Spirit A_Ma'un

by 1710505062 ARIF KHALIFATURRAHMAD -

Arif Khalifaturrahmad 1710505062 


Surat Al Maun berisi tentang keharusan untuk tidak mendustakan agama, menghardik anak yatim, dan memberi makan anak yatim. 

Sehingga surat al maun ini menjadi spirit bagi saya,  ketika  saya bekerja adalah keadilan dimana semua yang bekerja memiliki kesetaraan yang sama baik yang muda maupun yang tua, laki-laki maupun perempuan, yang senior maupun yang junior adalah semua sama. yang membedakan ialah ketakwaan kita kepada Allah SWT. Dan menjadi spirit lagi bagi saya untuk selalu bersedekah kepada orang yang mebutuhkan. dan bersedekan juga tidak hanya berupa uang atau barang, dapat membahgiakan orang di sekitar juga termasuk bersedekah.



In reply to 8905051504294 NUR FITRI MUTMAINAH

Re: Forum Spirit A_Ma'un

by 1710505056 DHIMAS FANHAR PRATAMA -

Dhimas Fanhar Pratama 1710505056

spirit yang saya peroleh ialah kedua orang tua saya karena berkat beliau lah saya bisa seperti dan bisa menjadi seperti ini, dan tugas saya sekarang membalas budi kedua orang tua saya dengan bekerja dengan sungguh-sungguh sehingga saya dapat membantu perekonomian kedua orang tua saya. dan tujuan hidup di dunia ini adalah akhirat bahwa kita harus saling memberi satu sama lain karena itu akan menjadikan tabungan kita di akhirat kelak.

In reply to 8905051504294 NUR FITRI MUTMAINAH

Re: Forum Spirit A_Ma'un

by 1710505050 MAULINA ISNAINI -

1710505050_Maulina Isnaini

spirit yang saya dapatkan bahwa seharusnya kita sebagai ummat muslim harus mengetahui keutaman menyantuni anak yatim, makan kita seharusnya menyantuni anak yatim 

In reply to 8905051504294 NUR FITRI MUTMAINAH

Re: Forum Spirit A_Ma'un

by 1710505053 SITI MARLINA -

1710505053_Siti Marlina

Refleksi yang saya dapatkan dari surah al maun yaitu tentang orang suka menghardik anak yatim. Sebagai tenaga kesehatan kita tidak boleh membedakan antar kasta dari pasien, bahwa kita harus selalu memberikan pelayanan yang terbaik untuk pasien kaya ataupun yang kurang mampu. 

Sebagai tenaga kesehatan pun apabila kita mampunyai lebih rezekk jangan lupa untuk bersedekah kepada orang yang kurang mampu, karena sedekah tidak akan membuat uang berkurang, namun rezeki akan di lipat gandakan oleh tuhan.

In reply to 8905051504294 NUR FITRI MUTMAINAH

Re: Forum Spirit A_Ma'un

by 1710505054 HABIB NAJAH ALFIKRI -

Habib Najah Alfikri_1710505054


spirit yang saya peroleh yaitu bahwa dalam kerja nanti jangan sampai lalai dngan sholat.

In reply to 8905051504294 NUR FITRI MUTMAINAH

Re: Forum Spirit A_Ma'un

by 1710505061 HABIB MAULANA -

Habib Maulana

1710505061

Al-maun sendiri adalah perintah untuk menyantuni anak yatim dan orang miskin, sehingga spirit yang saya dapat dari materi tersebut yaitu bahwa besok jika saya sudah bekerja dan mendapat penghasilan yang cukup harus selalu bersedekah, bersyukur, selalu mengingat bahwa banyak orang di sana yang lebih membutuhkan yang layak untuk dibantu Dan juga bersedekah membantu mereka yg membutuhkan dan ikhlas dalam membantu. 

In reply to 8905051504294 NUR FITRI MUTMAINAH

Re: Forum Spirit A_Ma'un

by 1710505043 RIZAL NUR IBAWI -

rizal nur ibawi_1710505043

spirit yang dapat dari surat al maun adalah agar kita bisa sadar sebagai umat Islam harus bisa memperhatikan orang-orang yang terbelakang, tertindas, dan masih di bawah garis kemiskinan dan tentunya jangan sampai lalai beribadah dalam sibuknya bekerja.

In reply to 8905051504294 NUR FITRI MUTMAINAH

Re: Forum Spirit A_Ma'un

by 1710505060 KRIS RIANA -

Kris riana 1710505060

Dari surah al-maun kita dapat mengamalkan betapa pentingnya bersedekah kepada anak yatim, menyayangi anak yatim, selalu bersedekah kepad orang pakir, guna sebagai tabungan kita di akhir hayat nanti, karena semua itu telah di janjikan oleh allah syurga bagi orang yang mengayomi anak yatim

In reply to 8905051504294 NUR FITRI MUTMAINAH

Re: Forum Spirit A_Ma'un

by 1710505046 SUSI WULANDARI -

1710505046- Susi wulandari

Surah Al-Ma’un memberikan pesan yang mendalam bagi kita untuk tidak melupakan realitas kemanusiaan, tidak melupakan orang-orang miskin, anak-anak yatim, mereka yang perlu pertolongan, mereka yang terpinggirkan. Ayat ini mengingatkan kita supaya tidak sombong dan supaya lebih banyak bersedekah

In reply to 8905051504294 NUR FITRI MUTMAINAH

Re: Forum Spirit A_Ma'un

by 1710505052 VELLAYATI RAVSANJANI SAMUAL -

1710505052_Vellayati Ravsanjani Samual


Refleksi yang saya dapatkan dari surah al maun yaitu tentang orang suka menghardik anak yatim. Sebagai tenaga kesehatan kita tidak boleh membedakan antar kasta dari pasien. 

 Dan jangan lalai terhadap shalat, karena sholat adalah wajib bagi umat muslim. Mereka yang melalaikan shalatnya, yaitu mereka yang selalu menunda melaksanakan shalat, bahkan kadang shalat kadang tidak, sebagaimana halnya orang munafik jika mereka sendirian maka mereka tidak sholat. Kalulah shalat hanya di depan kaum muslimin yang bertujuan untuk riya’, shalatnya. Yaitu mereka yang melaksanakan shalat hanya bertujuan untuk riya’ dan mencari pujian orang lain. Perbuatan riya inilah yang menyebabkan manusia kemudian menjadi sombong.

In reply to 8905051504294 NUR FITRI MUTMAINAH

Re: Forum Spirit A_Ma'un

by 1710505047 HASRIANI -
Spirit dari surah al-maun yaitu mengajarkan kepada saya bahwa ketika kita diberikan rejeki yang lebih oleh Allah SWT  kita tidak boleh lupa bahwa masih banyak orang di luar sana yang membutuhkan bantuan dari kita. semoga kita selalu mensedekahkan sebagian rejeki yang kita punya agar berkah di mata Allah SWT.

Hasriani_1710505047
In reply to 8905051504294 NUR FITRI MUTMAINAH

Re: Forum Spirit A_Ma'un

by 1710505055 ANDI MUHAMMAR -

1710505055_ANDI MUHAMMAR

Al-maun adalah perintah untuk menyantuni anak yatim dan orang miskin, sehingga spirit yang saya dapat dari materi tersebut yaitu jika saya sudah bekerja dan mendapat penghasilan uang sendiri, insya allah saya akan menyisihkan uang untuk bersedekah, selalu mengingat bahwa banyak orang di sana yang lebih membutuhkan. 

In reply to 8905051504294 NUR FITRI MUTMAINAH

Re: Forum Spirit A_Ma'un

by 1710505057 IMAM RUSTADI -

Imam Rustadi1710505057

spirit al-maun yang saya dengarkan adalah tentang kerendahan diri yg mana kita tidak boleh semaunya kita sebagai umat islam di anjurkan untuk selalu memperhatikan orang-orang yang terbelakang. ketika kita berada didunia pekerjaanpun kita juga tidak boleh semena2 kita membeda2kan pelayanan terhadap pasien sebagai petugas kesehatan.

In reply to 8905051504294 NUR FITRI MUTMAINAH

Re: Forum Spirit A_Ma'un

by 1710505044 SULISTIAWATI RAMADHANI. R -

1710505044_Sulistiawati Ramadhani


Surah Al-Maun berisi tentang keharusan untuk menghardik anak yatim, berperilaku baik kepada anak yatim, dan tidak menjadi kasar hati lagi munafik.

Dalam ranah kerja surah Al-Maun mengajarkan kita untuk selalu mengutamakan anak yatim Dan berbuat baik kepadanya. Serta memberikan apa yang ia perlukan seikhlas kita apapun itu. Berbuat baik kepada Anak yatin membuat kita lebih dekat dengan Allah SWT

In reply to 8905051504294 NUR FITRI MUTMAINAH

Re: Forum Spirit A_Ma'un

by AYU SETIAWATI BUDI 1610801032 -

1610801032 Ayu Setiawati Budi 

Spirit saya dari orang tua karena cara orang tua menujuakan sesuatu dan memberi sesuai dengan apa yang pernah orang tua saya alami dan tidak mau untuk anak-anaknya mengalami apa yang seharus tidak harus di ikut dengan cara yang tidak baik dan harus selalu dalam jalan allah karna selalu ada kemudahan dalam situasi apapun apa bila kita mengingat bahwa selalu ad allah