Forum Kepribadian Muhammadiyah

Diskusi Kepribadian Muhammadiyah

Diskusi Kepribadian Muhammadiyah

by 8909291601334 Agil Dhiemitra Aulia Dewi -
Number of replies: 23

setelah saudara membaca dan mendengarkan kajian tentang kepribadian Muhammadiyah - 'Aisyiyah, apakah saudara sepakat dengan nilai-nilai yang ada di dalamnya? Mengapa saudara menyepakati dan mengapa pula tidak?


berikan tanggapan saudara melalui forum ini. Boleh saudara memberikan tanggapan atas tanggapan teman saudara. Tanggapan yang saudara berikan menjadi bagian dari partisipasi saudara dalam Baitul Arqam.

In reply to 8909291601334 Agil Dhiemitra Aulia Dewi

Re: Diskusi Kepribadian Muhammadiyah

by DAMAR PRASETYAAJI -

saya sepakat dengan nilai-nilai yang terkadung dalam kepribadian Muhammadiyah, karena nilai-nilai yang terkandung mampu memberikan manfaat untuk saya dan masyarakat luas untuk hidup damai, harmonis dalam kehidupan di Dunia dan yang akan menyelamatkan dari siksaan api neraka di Akhirat

In reply to 8909291601334 Agil Dhiemitra Aulia Dewi

Re: Diskusi Kepribadian Muhammadiyah

by ROFIQAH NIYATI RAHAYU 1610701014 -

saya sepakat karena dalam nilai-nilai muhammadiyah memiliki prinsip hidup dan kesadaran iman berupa tauhid kepada allah yang benar, dan ikhlas. serta melakukan amal dan kegiatan hidup harus senantiasa didasarkan kepada niat yang ikhlas.

In reply to 8909291601334 Agil Dhiemitra Aulia Dewi

Re: Diskusi Kepribadian Muhammadiyah

by MAULIDA RAHMAWATI 1610701018 -

Saya sepakat dengan nilai-nilai Muhammadiyah karena menerapkan hidup yang bermasyarakat dan saling membutuhkan satu sama lain. Karena manusia adalah makhluk sosial yang tidak bisa hidup tanpa bantuan orang lain.

In reply to 8909291601334 Agil Dhiemitra Aulia Dewi

Re: Diskusi Kepribadian Muhammadiyah

by MOH HARIYANTO 1610701010 -

Sepakat, karena kepribadian dalam Muhammdiyah berfungsi sebagai landasan, pedoman, dan pegangan dalam setiap gerak Muhammadiyah untuk menggapai cita cita terwujudnya masyarakat Islam yg sebenar-benarnya.

In reply to 8909291601334 Agil Dhiemitra Aulia Dewi

Re: Diskusi Kepribadian Muhammadiyah

by A WINANGSIH 1610701002 -

Setuju, karena untuk mencapai tujuannya muhammadiyah berpedoman dengan berpegang teguh akan ajaran Alloh dan Rosul, serta menempuh jalan yang diridhoi oleh Alloh.

In reply to 8909291601334 Agil Dhiemitra Aulia Dewi

Re: Diskusi Kepribadian Muhammadiyah

by YULIA NITA NINGSIH 1610701004 -
Saya sepakat dengan nilai - nilai muhammadiyah tersebut karena nilai - nilai tersebut dapat di implementasikan dalam kehidupan dan bermasyarakat serta dapat dijadilan acuan dalam kehidupan sehari-hari 
In reply to 8909291601334 Agil Dhiemitra Aulia Dewi

Re: Diskusi Kepribadian Muhammadiyah

by RIYADH ASTRI QAMAH 1610801030 -

Saya sepakat dengan nilai-nilai ajaran muhammadiyah karena menerapkan hidup yang bermasyarakat dan saling membutuhkan satu sama lain. muhammadiyah juga memiliki prinsip hidup dan kesadaran iman berupa tauhid kepada allah yang benar, dan ikhlas.

In reply to 8909291601334 Agil Dhiemitra Aulia Dewi

Re: Diskusi Kepribadian Muhammadiyah

by KARUNIA FIRIZQILLAH YUSUF 1610801031 -

saya sepakat dengan nilai nilai kepribadiam muhammadiyah karena akan terciptanya kedamaian serta sosial yang baik

In reply to 8909291601334 Agil Dhiemitra Aulia Dewi

Re: Diskusi Kepribadian Muhammadiyah

by DIAH AYU NUR FATDILAH 1610701005 -
Saya sepakat, karena nilai-nilai yg terkandung dalam ajaran Muhammadiyah mengajarkan kita untuk selalu berpegang teguh dalam menjalankan syariat Islam dengan baik dan sesuai panduan yang ada. Sehingga dengan nilai-nilai tersebut kita sebagai masyarakat yang bergama Islam saling mematuhi dan memahami antara satu sama lain.
In reply to 8909291601334 Agil Dhiemitra Aulia Dewi

Re: Diskusi Kepribadian Muhammadiyah

by ADHITYA TRI WIBOWO 1610701015 -

Sepakat, Bu. Karena apa yang tercantum dalam nilai-nilai yang telah dan selalu diamalkan Muhammadiyah telah mencakup berbagai bidang kehidupan baik menyangkut tata cara berinteraksi antar makhluk sosial maupun antar manusia dengan Tuhan.

In reply to 8909291601334 Agil Dhiemitra Aulia Dewi

Re: Diskusi Kepribadian Muhammadiyah

by KARTIKA DORCE POLIN 1610701013 -

Saya sepakat dikarenakan Muhammadiyah menyadari bahwa nilai-nilai kepribadian adalah sesuatu yang penting pada diri seseorang sehingga pribadi yang telah dibangun dengan kebaikan akan tercermin dalam sikap dan perilaku hidupnya untuk memantapkan warga Muhammadiyah dalam menjalankan misinya terhadap nilai--nilai yang rerkandung di dalam kepribadian Muhammadiyah.

In reply to 8909291601334 Agil Dhiemitra Aulia Dewi

Re: Diskusi Kepribadian Muhammadiyah

by HARIS DARUSSALAM 1610701016 -

saya setuju dengan nilai nilai yang terkandung pada kepribadian muhammadiyah. kepribadian muhammadiyah ini juga diperlukan untuk mencetak kader penerus muhammadiyah sehingga kader penerus tersebut memiliki kepribadian yang dapat menjadi contoh masyarakat sekitar.

In reply to 8909291601334 Agil Dhiemitra Aulia Dewi

Re: Diskusi Kepribadian Muhammadiyah

by REVINA ZAKIA 1610701008 -

Saya sepakat, karena nilai-nai Muhammadiyah mewujudkan kepribadian yang baik dan memiliki jiwa berorganisasi, jiwa kepemimpinan yang kuat dan peduli di lingkungan.

In reply to 8909291601334 Agil Dhiemitra Aulia Dewi

Re: Diskusi Kepribadian Muhammadiyah

by NURJANAH 1610701017 -
Saya sepakat, karena nilai-nilai yang ada di dalam Muhammadiyah berpegang teguh akan ajaran Allah dan Rasul-Nya di segala bidang baik bermasyarakat, amal usaha, pendidikan dll. Dimana hal ini bertujuan untuk terwujudnya masyarakat yang utama, adil dan di ridlai Allah SWT. 
In reply to 8909291601334 Agil Dhiemitra Aulia Dewi

Re: Diskusi Kepribadian Muhammadiyah

by SITI NUR SA ADAH 1610701003 -

Saya sepakat karena nilai-nilai muhammadiyah memiliki prinsip hidup dan kesadaran iman berupa tauhid kepada allah yang benar, dan ikhlas.

In reply to 8909291601334 Agil Dhiemitra Aulia Dewi

Re: Diskusi Kepribadian Muhammadiyah

by SITI NUR SA ADAH 1610701003 -

Saya sepakat karena nilai-nilai muhammadiyah memiliki prinsip hidup dan kesadaran iman berupa tauhid kepada allah yang benar, dan ikhlas.

In reply to 8909291601334 Agil Dhiemitra Aulia Dewi

Re: Diskusi Kepribadian Muhammadiyah

by SOFIA NUR ARIFIN MAULANA 1610701011 -

sepakat karena dalam kepribadian muhammadiyah hidup harus berdasar tauhid, ibadah, dan taat kepada Allah, berpegang teguh dengan ajaran Allah dan Rasul.

In reply to 8909291601334 Agil Dhiemitra Aulia Dewi

Re: Diskusi Kepribadian Muhammadiyah

by ENI WULANDARI 1610701012 -

Saya sepakat dengan nilai-nilai Muhammadiyah karena nilai-nilai Muhammadiyah mengajak kita untuk hidup saling bermasyarakat dan saling membantu satu sama lain karena manusia pada dasarnya adalah makhluk sosial

In reply to 8909291601334 Agil Dhiemitra Aulia Dewi

Re: Diskusi Kepribadian Muhammadiyah

by GUNAWAN WICAKSANA 1610801034 -

Sangat sepakat dengan nilai-nilai yang terkandung pada kepribadsian muhammadiyah, karena muhamadiyah sendiri Berpegang teguh akan ajaran Allah dan Rasul-Nya. 

In reply to 8909291601334 Agil Dhiemitra Aulia Dewi

Re: Diskusi Kepribadian Muhammadiyah

by GUNAWAN WICAKSANA 1610801034 -

Sangat sepakat dengan nilai-nilai yang terkandung pada kepribadsian muhammadiyah, karena muhamadiyah sendiri Berpegang teguh akan ajaran Allah dan Rasul-Nya. 

In reply to 8909291601334 Agil Dhiemitra Aulia Dewi

Re: Diskusi Kepribadian Muhammadiyah

by AN NIDA NURUL HUSNA 1610801035 -

saya sepakat, karena muhammadiyah sendiri menerapkan nilai-nilai yang berdasarkn dengan al qur'an dan sunnah.. serta dengan tujuan untuk ketaatan kepada Allah.

In reply to 8909291601334 Agil Dhiemitra Aulia Dewi

Re: Diskusi Kepribadian Muhammadiyah

by NISA MUTAHARA 1610801037 -
Saya sepakat, karena manusia merupakan insan yang saling membutuhkan satu sama lain atau makhluk sosial. Dengan mengikuti nilai-nilai g terkandung dalam kepribadian muhammadiyah dan 'Aisyiyah kita dapat hidup sebagai masyarakat islam yang sebenar-benarnya