Forum Diskusi Mahasiswa (19/01/2023)

Pertanyaan Diskusi

Pertanyaan Diskusi

by 2010601052 INTAN YUNITA ALDAYANTI PUTRI -
Number of replies: 1

Dalam dunia pasar modal sekarang ini, portofoilo yang terkelola dengan baik sangat penting artinya bagi investor yang sukses. Sebagai investor individual,  perlu mengetahui bagimana cara menentukan alokasi aset yang terbaik untuk memenuhi tujuan dan sasaran investasi pribadi. Dengan kata lain, portofolio  sebaiknya dapat memenuhi kebutuhan akan modal di masa mendatang dan memberikan ketenangan pikiran. Investor dapat membentuk portofolio yang sesuai dengan tujuan dan strategi investasi dengan mengikuti sebuah pendekatan sistematik.


Mengapa sebagai seorang investor harus melakukan portofolio investasi dan berikan contohnya?

In reply to 2010601052 INTAN YUNITA ALDAYANTI PUTRI

Re: Pertanyaan Diskusi

by 2010601017 SINDI LUPITA SARI -

Portofolio ini menjadi aspek yang cukup penting dalam berinvestasi, karena portofolio ini akan menentukan bunga atau return yang kamu inginkan agar investasi kamu bisa lebih optimal.