Forum Diskusi Mahasiswa (17/11/2022)

IRMA PUSPITA ANGNESSIANTI 2010601007

IRMA PUSPITA ANGNESSIANTI 2010601007

by 2010601007 IRMA PUSPITA ANGNESSIANTI -
Number of replies: 1

saya Irma Puspita Angnessianti 2010601007 izin bertanya 

Ada beberapa penelitian empiris APT, salah satunya penelitian oleh Chen, Roll dan Ross (1986) menunjukkan bahwa APT tidak dapat menjelaskan tingkat keuntungan saham-saham yang terdapat di Kuala Lumpur stock exchange, meskipun singel factor model teridentifikasikan. Periode yang diamati adalah July 1, 1989 to akune 30, 1990. Nah, penelitian nampaknya masih dipusatkan terhadap faktor-faktor yang mempengaruhi tingkat keuntungan. Chen, Roll dan Ross (1986) berpendapat bahwa ada beberapa faktor yang mendasari perubahan harga saham. ada berapa faktor-faktor tersebut dan sebutkan apa saja faktor-faktor nya?

In reply to 2010601007 IRMA PUSPITA ANGNESSIANTI

Re: IRMA PUSPITA ANGNESSIANTI 2010601007

by 2010601050 NUR KHADIJAH -

perubahan tingkat inflasi,perubahan produksi industri yang tidak diantisipasi,perubahan premi risk-default yang tidak diantisipasi,dan perubahan struktur tingkat suku bunga yang tidak diantisipasi.