Forum Diskusi Mahasiswa 15/12/2021

Niken Septi Trisnawati 2010601038

Niken Septi Trisnawati 2010601038

by 2010601038 NIKEN SEPTI TRISNAWATI -
Number of replies: 2

Apa alasan manajemen keuangan perusahaan memerlukan pendanaan jangka panjang? 

In reply to 2010601038 NIKEN SEPTI TRISNAWATI

Re: Niken Septi Trisnawati 2010601038

by 2010601007 IRMA PUSPITA ANGNESSIANTI -

Irma Puspita 2010601007 Izin menjawab

Alasan manajemen keuangan perusahaan memerlukan pendanaan jangka panjang adalah: 
•Kebutuhan dana dalam jumlah besar yang dibutuhkan untuk investasi perusahaan.
•Laba ditahan peruahaan tidak mencukupi atau tidak ada untuk memenuhi kebutuhan pendanaan perusahaan.
Misalnya sebuah perusahaan yang ingin melakukan pengembangan usaha seperti ingin membeli aset tetap berupa tanah, mesin atau pembangunan pabrik baru akan memerlukantambahan dana segar dalam jumlah yang besar.Pendanaan jangka pendek tentu tidak akan sanggup mengatasinya karena jumlahnya yang relatif kecil. Maka dibutuhkan sumber dana jangka panjang untuk memenuhinya

In reply to 2010601038 NIKEN SEPTI TRISNAWATI

Re: Niken Septi Trisnawati 2010601038

by 2010601020 MUTIA DWICAHYANI -

Izin menjawab 

Alasan manajemen keuangan perusahaan memerlukan pendanaan jangka panjang adalah:
1. Kebutuhan dana dalam jumlah besar yang dibutuhkan untuk investasi perusahaan.
2. Laba ditahan peruahaan tidak mencukupi atau tidak ada untuk memenuhi kebutuhan pendanaan perusahaan.