DISKUSI SISTEM PERNAFASAN KELAS A

DISKUSI 2

DISKUSI 2

by Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc. -
Number of replies: 65

Jelaskan tentang struktur sistem pernafasan!

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201072 PUSPA JELITA KARTIKA UTAMI -

Nama : Puspa Jelita Kartika Utami

NIM : 2110201072


Struktur sistem pernapasan

1. Zona konduksi : semua struktur yang digunakan untuk melewati udara sebelum mencapai zona respirasi. memfiltrasi, melembabkan, dan menghangatkan udara. zona konduksi terdiri atas mulut, hidung, faring, glottis, laring, trakhea, bronkus. 

2. Zona respirasi : daerah yang digunakan untuk pertukaran gas yang meliputi bhronkhiolus respiratori, alveolar ducts, alveolar sacs, dan alveolus. 

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201077 SITI AINUR ROHMAWATI -

Struktur sistem pernafasan :

1. Zona Konduksi : Semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi. (Mulut, hidung,faring, glottis, laring, trakea, bronchus)

2. Zona Respirasi : daerah pertukaran gas (bronkhiolus respiratory, alveolar ducts, alveolar sacs, alveolus)

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201064 SRI WULANDARI -

nama : Sri Wulandari

nim : 2110201064


Sistem pernapasan atau sistem respirasi adalah sistem biologi yang terdiri dari organ dan struktur-struktur lain yang digunakan untuk pertukaran gas pada hewan dan tumbuhan. Dimana struktur sistem pernapasan di bagi menjadi 2  yaitu melalui zona konduksi dan zona respirasi.

di kenal juga Pernapasan atau respirasi  adalah menghirup udara dari luar yang mengandung oksigen ke dalam tubuh serta menghembuskan udara yang banyak mengandung karbondioksida sebagai sisa dari oksidasi keluar dari tubuh.

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201022 MARGI RIZKA RAHMAYESINTA -

Margi Rizka Rahmayesinta (2110201022)


Zona Konduksi : 

  • Semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi 
  • Memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara 
  • Mulut, hidung, faring, glottis, laring, trachea, bronkus
Zona Respirasi 

  • Daerah yang digunakan untuk pertukaran gas 
  • Terdiri dari : Bronkhiolus respiratori, Alveolar ducts, Alveolar sacs, Alveolus
In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201070 SALMA SETYA DEWI -

sistem respirasi dibagi menjadi zona konduksi dan zona respirasi. Zona konduksi terdiri dari hidung, faring, laring, trakea, bronkus, dan sebagian bronkiolus. Sistem ini memungkinkan udara keluar masuk paru-paru (proses ventilasi). Sementara itu, zona respirasi dibentuk oleh bagian paru yang lebih dalam lagi, termasuk alveolus.

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201025 IKA RISMAWATI -

Nama : Ika Rismawati, NIM : 2110201025

1. Zona konduksi adalah semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi. Memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara. Terdiri dari mulut, hidung, faring, glottis, laring, trachea, dan bronkus.

2. Zona respirasi adalah daerah yang digunakan untuk pertukaran gas yang terdiri dari bronkhiolus respiratori, alveolar ducts, alveolar sacs, dan alveolus.

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201067 AISHA NAFI'AH -

Nama : Aisha Nafi'ah
NIM : 2110201067

Zona Konduksi :
-Semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi
-Memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara
-Mulut, hidung, faring, glottis, laring, trachea, bronkus

Zona Respirasi :
Daerah yang digunakan untuk pertukaran gas
Terdiri dari :
-Bronkhiolus respiratori
-Alveolar ducts
-Alveolar sacs
-Alveolus

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201031 RISKA KRISTIANINGSIH -

Riska Kristianingsih (2110201031)

struktur sistem pernafasan

  • zona konduksi : semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi. memfiltrasi, melembabkan, dan menghangatkan udara (mulut, hidung, faring, glottis, laring, trachea, dan bronkus).
  • zona respirasi : daerah yang digunakan untuk pertukaran gas. (bronkhiolus respiratori, alveolar ducts, alveolar sacs, dan alveolus).
In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201050 RAHMAWATI CAHYA ARDITTASARI -

 Nama : Rahmawati Cahya Ardittasari

 NIM     : 2110201050

                         Struktur Sistem Pernafasan

1.  Zona Konduksi :

      •Semua struktur yang digunakan untuk lewat  

udara sebelum mencapai zona respirasi 

     •Memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara 

     •Mulut, hidung, faring, glottis, laring, trachea,  

bronkus

 2. Zona Respirasi

     • Daerah yang digunakan untuk  pertukaran gas 

     •Terdiri dari :  - Bronkhiolus  respiratori 

                             - Alveolar ducts

                             - Alveolar sacs  

                             - Alveolus 

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201045 NORA SAFITRI -

Nama : Nora Safitri 

NIM : 2110201045

Kelas : A3 Regular


Jelaskan tentang struktur sistem pernafasan!

Jawab : Struktur sistem pernapasan

A. Zona konduksi : semua struktur yang digunakan untuk melewati udara sebelum mencapai zona respirasi. memfiltrasi, melembabkan, dan menghangatkan udara. zona konduksi terdiri atas mulut, hidung, faring, glottis, laring, trakhea, bronkus. 

B. Zona respirasi : daerah yang digunakan untuk pertukaran gas yang meliputi bhronkhiolus respiratori, alveolar ducts, alveolar sacs, dan alveolus. 

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201002 NAVIZA BELLA -

nama : naviza bella

nIm: 2110201002

prodi: S1 Keperawatan (A)


Sistem pernapasan adalah cara kerja sistem pada tubuh yang berfungsi untuk mengalirkan oksigen ke seluruh tubuh melalui beberapa organ pernapasan dengan tujuan tubuh akan mengalami pertukaran gas.

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201007 VERRA MERLIANA SAPUTRI -

struktur sistem pernapasan

1. Zona konduksi : semua struktur yang digunakan untuk melewati udara sebelum mencapai zona respirasi. memfiltrasi, melembabkan, dan udara. zona konduksi terdiri atas mulut, hidung, faring, glottis, laring, trakhea, bronkus. 

2. Zona respirasi : daerah yang digunakan untuk pertukaran gas yang meliputi bhronkhiolus respiratori, duktus alveolaris, sakus alveolaris, dan alveolus. 

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201042 DESRIYANTI DJAFAR -

Deseiyanti Djafar

2110201042


Sistem pernapasan atau respirasi adalah menghirup udara dari luar yang mengandung oksigen (O2) kedalam tubuh serta menghembuskan udara yang banyak mengandung karbondioksida (CO2) sebagai sisa oksidasi yang keluar dari tubuh.


Struktur sistem pernapasan

zona konduksi:

Semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi.

Memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara.

Mulut, hidung, faring, laring, trachea, dan bronkus.

zona respirasi:

Daerah yang digunakan untuk pertukaran gas. terdiri dari bronkhiolus respiratori, alveolar ductus, alveolar sacs, alveolus.

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201039 ANNISA SYAROFA -

nama : Annisa Syarofa (2110201039)


Struktur sistem pernafasan :

  • Zona Konduksi : Semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi. Memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara. Mulut, hidung, faring, glottis, laring, trachea, bronkus

  • Zona Respirasi : Daerah yang digunakan untuk pertukaran gas. Terdiri dari : Bronkhiolus respiratori, Alveolar ducts, Alveolar sacs,  Alveolus


In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201071 ARUM WAHYUDIYANTI -

Nama : Arum Wahyudiyanti

Nim : 2110201071


Struktur sistem pernapasan

1. Zona Konduksi : semua struktur yang digunakan untuk melewati udara sebelum mencapai zona respirasi. memfiltrasi, melembabkan, dan menghangatkan udara. zona konduksi terdiri atas mulut, hidung, faring, glottis, laring, trakhea, bronkus. 

2. Zona Respirasi : daerah yang digunakan untuk pertukaran gas yang meliputi bhronkhiolus respiratori, alveolar ducts, alveolar sacs, dan alveolus.


In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201003 INKA RISMAWATI -

Nama : Inka Rismawati

Nima : 2110201003

Struktur pernapasan tersusun atas hidung, faring (kerongkongan), laring (kotak suara), trakea (tenggorokan), bronkus, dan paru-paru

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201036 HANINDYA RIEFKI KUMALA DEVI -


Zona Konduksi : 

  1. Semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi.
  2. Memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara.
  3. Mulut, hidung, faring, glottis, laring, trachea, bronkus.
Zona Respirasi 

  1. Daerah yang digunakan untuk pertukaran gas.
  2. Terdiri dari : Bronkhiolus respiratori, Alveolar ducts, Alveolar sacs, Alveolus.

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201060 DEMAS ADI NOVIANTOKO -

Struktur sistem pernafasan :

1. Zona Konduksi : Semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi. (Mulut, hidung,faring, glottis, laring, trakea, bronchus)

2. Zona Respirasi : daerah pertukaran gas (bronkhiolus respiratory, alveolar ducts, alveolar sacs, alveolus)


In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201052 Arfani Dwi Kurnia Akbar -

pada sistem pernapasan manusia tersusun atas hidung, faring (kerongkongan), laring (kotak suara), trakea (tenggorokan), bronkus, dan paru-paru

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201015 DEVI ANGGA ASTUTI -

Nama : Devi Angga Astuti

Nim :2110201015


Zona Konduksi : Semua struktur yang 

digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi. Memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara. Mulut, hidung, faring, glottis, laring, trachea, bronkus


Zona Respirasi : Daerah yang digunakan untuk pertukaran gas.  Terdiri dari :

▪ Bronkhiolus respiratori

▪ Alveolar ducts

▪ Alveolar sacs

▪ Alveolus



In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201054 RINA OKTAVIYANI -

Struktur sistem pernafasan

Zona Konduksi :

▪ Semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi 

▪ Memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara 

▪ Mulut, hidung, faring, glottis, laring, trachea, bronkus


Zona Respirasi

▪ Daerah yang digunakan untuk pertukaran gas 

▪ Terdiri dari :

     1. Bronkhiolus respiratori 

     2. Alveolar ducts

     3. Alveolar sacs  

     4. Alveoulus

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201048 FRISCA PUJI YOHANITA -

Struktur sistem pernafasan

Zona Konduksi :

1. Semua struktur yang digunakan untuk lewat 

udara sebelum mencapai zona respirasi.

2. Memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara

3. Mulut, hidung, faring, glottis, laring, trachea, bronkus.


Zona Respirasi

1.Daerah yang digunakan untuk pertukaran gas

2. Terdiri dari :

       a. Bronkhiolus respiratori

       b. Alveolar ducts

       c. Alveolar sacs

       d. Alveoulus

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201053 SRI PURNAMA -

Struktur sistem pernapasan :

a. Zona Konduksi :

1.  Semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi.

2.  Memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara.

3. Mulut, hidung, faring, glottis, laring, trachea, bronkus.

b. Zona Respirasi

1.  Daerah yang digunakan untuk pertukaran gas, terdiri dari : Bronkhiolus respiratori, Alveolar ducts, Alveolar sacs,  Alveoulus.


In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201023 FEBRIANA NUR ISNAINI -

Nama : Febriana Nur Isnaini

NIM : 2110201023


Struktur sistem pernafasan

  • Zona Konduksi : Semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi. Memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara. Mulut, hidung, faring, glottis, laring, trachea, bronkus.
  • Zona Respirasi : Daerah yang digunakan untuk pertukaran gas. Terdiri dari : Bronkhiolus respiratori, Alveolar ducts, Alveolar sacs, Alveoulus.
In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201013 IBNUL NUR AYSAH -

▪ Zona Konduksi : 

-Semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi.

- Memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara.

- Mulut, hidung, faring, glottis, laring, trachea, bronkus.

▪ Zona Respirasi:

-Daerah yang digunakan untuk pertukaran gas.

- Terdiri dari : Bronkhiolus respiratori, alveolar ducts, alveolar sacs, alveolus.

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201046 SCHATZI FIORE SALSABILLA -

Nama : Schatzi Fiore Salsabilla 

NIM : 2110201046 

1. Zona konduksi : semua struktur yang digunakan untuk melewati udara sebelum mencapai zona respirasi. memfiltrasi, melembabkan, dan menghangatkan udara. zona konduksi terdiri atas mulut, hidung, faring, glottis, laring, trakhea, bronkus. 

2. Zona respirasi : daerah yang digunakan untuk pertukaran gas yang meliputi bhronkhiolus respiratori, alveolar ducts, alveolar sacs, dan alveolus.


In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201001 DEVI RISTIANA -

Nama : Devi Ristiana

NIM : 2110201001

1) Zona konduksi : semua struktur yang digunakan untuk melewati udara sebelum mencapai zona respirasi, memfiltrasi, melembabkan, dan udara. Zona konduksi terdiri dari mulut,hidung, faring, glotis, laring, trakhea, bronkus. 

2) Zona Respirasi: daerah yang digunakan untuk pertukaran gas yang meliputi bronkhiolus respiratori, duktus alveolaris, sakus alveolaris, dan alveolus.

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201008 NURMA YUNITA SUSILAWATI -

Struktur sistem pernapasan : 

1. Zona Konduksi : struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi.

Memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara.

Mulut, hidung, faring, glottis, laring, trachea, bronkus.

 2. Zona Respirasia Derah yang digunakan untuk pertukaran gas, terdiri dari : Bronkhiolus respiratori, Alveolar ducts, Alveolar sacs, Alveoulus.

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201065 NOVIANTI TRI CAHYANINGTYASTUTI -

Nama :Novianti tri CahyaningTyasTuti

Nim    :2110201065


1. Zona konduksi adalah semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi.Memfiltrasi melembabkan dan menghangatkan udara.

2. Zona respirasi adalah daerah yang digunakan untuk pertukaran gas yang terdiri dari bronkhiolus respiratori,alveolar duets,alveolar sacs,dan alveolus.

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201009 ANISA NURMALASARI -

Nama : Anisa Nurmalasari

NIM : 2110201009


Struktur sistem pernafasan :

1. Zona konduksi : semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona resepsi. (Mulut, hidung, faring, glottis, laring, trakea, bronchus) 


2. Zona respirasi : daerah pertukaran gas bronkhiolus respiratory, alveolar ducts, alveolar sacs, alveolus

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201047 NALURITA DEWI MASITHOH -

Nama : Nalurita dewi masithoh 

Nim : 2110201047 

Prodi : S1 Keperawatan

1. Zona Konduksi :

-Semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi
-Memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara
-Mulut, hidung, faring, glottis, laring, trachea, bronkus

2. Zona Respirasi :
Daerah yang digunakan untuk pertukaran gas
Terdiri dari :
-Bronkhiolus respiratori
-Alveolar ducts
-Alveolar sacs
-Alveolus


In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201068 ZARMA ZIRANI -

Nama : Zarma Zirani 

Nim     : 211020168 

Zona Konduksi :

• Semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi

• Memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara

• Mulut, hidung, faring, glottis, laring, trachea, bronkus


Zona Respirasi

•Daerah yang digunakan untuk pertukaran gas

Terdiri dari :

• Bronkhiolus respiratori

• Alveolar ducts 

•  Alveolar sacs 

• Alveolus

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201049 PUTRI DWI ANDRIYANTI -
Nama : Putri Dwi Andriyanti 

NIM : 2110201049 


1. Zona konduksi : semua struktur yang digunakan untuk melewati udara sebelum mencapai zona respirasi. memfiltrasi, melembabkan, dan udara. zona konduksi terdiri atas mulut, hidung, faring, glottis, laring, trakhea, bronkus. 

2. Zona respirasi : daerah yang digunakan untuk pertukaran gas yang meliputi bhronkhiolus respiratori, duktus alveolaris, sakus alveolaris, dan alveolus.

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201040 PATRIANTO -

Struktur sistem pernapasan

1. zona konduksi

- semua struktur yang digunakan untuk lewat udar sebelum mencapai zona respirasi.

- memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara.

- mulut, hidung, faring, glotis, laring, trakea, bronkus.

2. zona respirasi

- Daerah yang digunakan untuk pertukaran gas.

- terdiri dari, Bronkhiolus resoiratori, Alveolar ducts, Alveolar sacs, Alveolus 

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201044 BAIQ ERSA PUSPITA -

NAMA:BAIQ ERSA PUSPITA

NIM:2110201044

KELAS:A

1.Zona konduksi adalah semua struktur yang digunakan digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi.memfiltrasu,melembabkan dan menghangatkan udara.terdiri dari:mulut,hidung,faring,glottis,laring,trachea,dan bronkus.

2.Zona reapirasi  adalah daerah yang digunakan untuk pertukaran gas yang terdiri dari:bronkhiolus respiratori,alveolar duct,alveolar sacs,dan alveolus.

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201041 FADIYAH KINANTY DIRA KUSUMA -
sruktur sistem pernapasan manusia terdiri atas: 


1. Hidung, merupakan organ pernapasan paling luar.

2. Faring, hulu tenggorokan yang merupakan percabangan dua saluran (kerongkongan  dan tenggorokan)

3. Laring, organ pada leher yang melindungi trakea dan terlibat dalam produksi suara,laring adalah saluran pernapasan yang membawa udara menuju ke trakea.

4. Trakea, tabung, berupa pipa yang dindingnya terdiri atas 3 laposan,yaitu lapisan luar terdiri atas jaringan ikat,lapisan tengah terdiri atas otot polos dan cincin tulang rawan,dan lapisan dalam terdiri atas jaringan epitelium bersilia. terletak di leher bagian depan.

5. Bronkhus, merupakan pecabangan trakea yang menuju paru-paru kanan dan kiri. 

6. Bronkheolus, percabangan dari bronkhus,saluran lebih halus dan dindingnya lebih      tipis. bronkheolus kiri berjumlah 2 sedangkan yang kanan berjumlah 3.

7. Alveolus, saluran udara buntu membentuk gelembung udaradindingnya tipis                setebal selapis sel, lembab dan berdekatan dengan kapiler darah. berfungsi                  sebagai pertukaran respirasi,luas total mencapai 100m2 (50 x luar permukaan              tubuh) cukup untuk melakukan pertukaran gas ke seluruh tubuh.

8. Paru-paru, berjumlah sepasang terletak di dalam rongga di dalam rongga dada kiri      dan kanan. paru-paru kanan memiliki 3  lobus (gelambir),sedangkan paru-paru kiri       memiliki 2 lobus (gelambir). di dalam paru paru terdapat alveolus berjumlah                 kurang lebih 300 juta buah. paru-paru dibungkus selaput pleura sebagai                       pelindungnya.


In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201073 NAILIL MUNAWAROH -
Nama : Nailil Munawroh    (2110201073)

Struktur sistem pernafasan :

1. Zona Konduksi : Semua struktur yang digunakan untuk melewati udara sebelum mencapai zona respirasi. (Mulut, hidung, faring, glottis, laring, trakea, bronkus)

2. Zona Respirasi : daerah pertukaran gas (bronkhiolus respiratorius, duktus alveolaris, sakus alveolaris, alveolus)

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201033 TIRA KAMISAH -

Nama : Tira Kamisah

Nim : 2110201033

Jelaskan tentang struktur sistem pernafasan

Jawab : 

Zona Konduksi :

▪ Semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi

▪ Memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara

▪ Mulut, hidung, faring, glottis, laring, trachea, bronkus

Zona Respirasi

▪ Daerah yang digunakan untuk pertukaran gas

▪ Terdiri dari : Bronkhiolus respiratori, Alveolar ducts, Alveolar sacs, Alveo

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201030 WIJI ASTUTI -

Nama : Wiji Astuti

Nim : 2110201030

Jelaskan tentang struktur sistem pernafasan

Jawab : 

 Zona Konduksi :

▪ Semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi

▪ Memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara

▪ Mulut, hidung, faring, glottis, laring, trachea, bronkus

Zona Respirasi

▪ Daerah yang digunakan untuk pertukaran gas

 Terdiri dari :

 Bronkhiolus 

respiratori

Alveolar ducts

 Alveolar sacs

Alveolus

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201038 TRIANANDA NASTALYA -

Triananda Nastalya (2110201038)


struktur sistem pernafasan :

Zona Konduksi : Semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi. Memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara. Mulut, hidung, faring, glottis, laring, trachea, bronkus


Zona Respirasi : Daerah yang digunakan untuk pertukaran gas. Terdiri dari : Bronkhiolus respiratori, Alveolar ducts, Alveolar sacs, Alveolus

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201058 MUHAMMAD ZAIN AL HADAD -

Zona Konduksi :

▪ Semua struktur yang 

digunakan untuk lewat 

udara sebelum mencapai 

zona respirasi

▪ Memfiltrasi, 

melembabkan dan 

menghangatkan udara

▪ Mulut, hidung, faring, 

glottis, laring, trachea, bronkus

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201012 FITRIANA DIYA RAHMASARI -

Nama : Fitriana Diya Rahmasari

NIM : 211021012

1. Zona Konduksi semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi. Memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara. Mulut, hidung, faring, glottis, laring, trachea, bronkus.

2. Zona Respirasi daerah yang digunakan untuk pertukaran gas. Terdiri dari : Bronkhiolus respiratori, Alveolar ducts, Alveolar sacs, Alveolus.

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201016 AULIA KHARISMA PUTRI -

  1. Mulut dan Hidung berfungsi sebagai keluar masuknya udara 
  2. Rongga Hidung berfungsi untuk melembabkan, menghangatkan, dan menyaring (filter) udara yang masuk ke tubuh. 
  3. Bulu Hidung dan Lendir (mucus) berfungsi untuk menangkap debu, spora jamur, dan zat asing udara
  4. Faring berfungsi sebagai tabung yang mengalirkan udara dari mulut dan hidung ke batang trakea
  5. Laring berfungsi sebagai penghubung faring dan trakea
  6. Trakea berfungsi sebagai bagian tubuh yang menghubungkan tenggorokan dan paru-paru
  7. Paru-Paru, merupakan organ yang mengeluarkan oksigen dan memasok oksigen ke seluruh tubuh
  8. Bronkus, merupakan percabangan dari trakea berfungsi sebagai jalur udara masuk dari trakea menuju ke paru-paru
  9. Bronkiolus, merupakan percabangan dari bronkial yang mengarah ke alveolus berfungsi untuk menyalurkan udara dari bronkus ke dalam alveolus
  10. Alveolus berfungsi sebagai tempat pertukaran oksigen dan karbondioksida
  11. Diafragma merupakan otot yang berfungsi untuk membantu paru-paru menarik dan mengeluarkan udara
  12. Lobus Paru-Paru berfungsi untuk membantu dalam respirasi dan pertukaran gas
In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201035 MELAN FADILATUL ILMI -

  • Mulut dan Hidung berfungsi sebagai keluar masuknya udara.
  • Rongga Hidung berfungsi untuk melembabkan, menghangatkan, dan menyaring (filter) udara yang masuk ke tubuh. 
  • Bulu Hidung dan Lendir (mucus) berfungsi untuk menangkap debu, spora jamur, dan zat asing udara.
  • Faring berfungsi sebagai tabung yang mengalirkan udara dari mulut dan hidung ke batang trakea.
  • Laring berfungsi sebagai penghubung faring dan trakea.
  • Trakea berfungsi sebagai bagian tubuh yang menghubungkan tenggorokan dan paru-paru.
  • Paru-Paru, merupakan organ yang mengeluarkan oksigen dan memasok oksigen ke seluruh tubuh.
  • Bronkus, merupakan percabangan dari trakea berfungsi sebagai jalur udara masuk dari trakea menuju ke paru-paru.

  • Bronkiolus, merupakan percabangan dari bronkial yang mengarah ke alveolus berfungsi untuk menyalurkan udara dari bronkus ke dalam alveolus.
  • Alveolus berfungsi sebagai tempat pertukaran oksigen dan karbondioksida.
  • Diafragma merupakan otot yang berfungsi untuk membantu paru-paru menarik dan mengeluarkan udara.
  • Lobus Paru-Paru berfungsi untuk membantu dalam respirasi dan pertukaran gas.

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201029 DELLA ANGGRAENI -
della anggraeni (2110201029)


  • zona konduksi

semua strstruktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi. memfitrerisasi, melembabkan dan menghangatkan udara.

zona konduksi terdiri dri mulut, hidung, faring, glottis, laring, trachea, bronkus

  • zona respirsi

daerah yg digunakan untuk pertukaran gas. dan terdiri dari: bronkhiolus respirasi, alveolar ducts, alveolar sacs, alveolus.

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201056 NANDITA KURNELIA WIJAYANTI -

Nama : Nandita Kurnelia Wijayanti

NIM    : 2110201056

Struktur sistem pernafasan terbagi menjadi dua, yaitu zona konduksi dan zona respirasi. Zona konduksi merupakan struktur yang digunakan untuk jalannya udara sebelum mencapai zona respirasi. Zona konduksi berfungsi untuk memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara. Organ yang termasuk kedalam zona konduksi, yaitu mulut, hidung, faring, laring, trachea, bronkus. Sedangkan zona respirasi merupakan daerah yang digunakan sebagai pertukaran gas. Pada zona ini terdiri dari bronkhiolus respiratori, alveolar ducts, alveolar sacs, dan alveolus.

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201019 DIANA NAWANG SARI -

Nama : Diana Nawang Sari

NIM : 2110201019

Kelas : A

Secara garis besar, organ pada sistem pernapasan manusia tersusun atas hidung, faring (kerongkongan), laring (kotak suara), trakea (tenggorokan), bronkus, bronkiolus, alveolus, dan paru-paru (pulmo).

Zona Konduksi : 

▪ Semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi 

▪ Memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara 

▪ Mulut, hidung, faring, glottis, laring, trachea, bronkus

Zona Respirasi :

▪ Daerah yang digunakan untuk pertukaran gas 

▪ Terdiri dari :

 ▪ Bronkhiolus respiratori

 ▪ Alveolar ducts 

▪ Alveolar sacs

 ▪ Alveolus

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201011 BETI YUNIANTI -

1. Zona konduksi

- Semua struktur yang digunakan untuk melewati udara sebelum mencapai zona respirasi. 

- Memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara. 

- Mulut, hidung, faring, glotis, laring, trakea, bronkus. 


2. Zona Respirasi

- Daerah yang digunakan untuk pertukaran gas terdiri dari

A. Bronkhiolus respiratori. 

B. Duktus alveolaris

C. Kantung alveolus

D. Alveolus

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201075 FIRLYA SANAFA PERMATASARI -

nama : firlya sanafa permatasari

nim : 2110201075


1. Zona Konduksi  

a. Zona konduksi berperan sebagai saluran tempat lewatnya udara pernapasan, serta membersihkan, melembabkan dan menyamakan suhu udara pernapasan dengan suhu tubuh.

b. Proses pembentukan suara.  

c. Zona konduksi terdiri dari hidung, faring, trakea, bronkus, serta bronkioli terminalis. 

2. Zona Respiratorik

a. Terdiri dari bronkiolus respiratorius dan alveoli.

b, Pertukaran gas antara udara dan darah terjadi dalam alveoli. Sistem pernafasan memiliki sistem pertahanan tersendiri dalam melawan setiap bahan yang masuk yang dapat merusak.

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201020 DAEISKA TIFFANY ZIANDA -

nama: daeiska tiffany zianda      NIM : 2110201020


struktur sistem pernapasan manusia terdiri dari : mulut dan hidung ( pintu masuk keluar udara ke tubuh ), sinus ( ruang sela diantara tulang kepala yang mengatur suhu dan kelembapan udara yang dihirup tenggorokan, tabung yang mengalirkan udara dari mulut dan hidung kebatang trakea.

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201037 VANES OKTADELA KURNIASIH -

struktur sistem pernafasam meliputi 

1.zona konduksi 

- meliputi hidung, faring, glotis, laring, trachea, dan bronkus

- merupakan setruktur untuk udara lewat sebelum mencapai zona respirasi 

- memfiltrasi (menyaring), melembabkan dan menghangatkan udara

2. zona respirasi

- merupakan daerah untuk pertukaran gas yang terdiri dari bronkitis, alveolar duct, alveolar sacs, dan alveolus 

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201004 SURAJUDIN -

Nama:Surajudin

NIM:2110201004


  Struktur sistem pernapasan

zona konduksi:struktur yang telah di gunakan untuk melewati udarah sebelum mencapaizona respirasi.memfiltrasi melembabkan,dan udara.zona konduksi terdiri atas mulut,hidung,faring,glottis,laring,trakhea,bronkus.

zona respirasi:daerah yang di gunakan dalam pertukaran gas yang meliputi bhrounkhiolus respiratori,duktus alveolaris,sakus alveolaris,dan alveolus.

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201027 YUANITA TEOH INDRIATI -

Nama: Yuanita Teoh Indriati

NIM: 2110201027


Mulut dan hidung: pintu masuk keluar udara ke tubuh

Sinus: ruang sela di antara tulang kepala yang mengatur suhu dan kelembaban udara yang dihirup

Tenggorokan: tabung yang mengalirkan udara dari mulut dan hidung ke batang trakea

Trakea: bagian tubuh yang menghubungkan tenggorokan dan paru-paru

Tabung bronkial: tabung di bawah tenggorokan yang terhubung ke paru-paru

Paru-paru: organ yang mengeluarkan oksigen dan memasok ke seluruh tubuh

Diafragma: otot yang membanu paru-paru menarik dan mengeluarkan udara

Tulang rusuk: tulang yang mengelilingi dan melindungi paru-paru

Alveoli: kantong udara kecil di paru-paru sebagai tempat pertukaran oksigen dan karbon dioksida

Bronkiolus: cabang dari bronkial yang mengarah ke alveoli

Kapiler: pembuluh darah di dinding alveoli yang menggerakkan oksigen dan karbon dioksida

Lobus paru-paru: bagian paru-paru berbentuk bulat, tiga di paru-paru kanan dan dua di paru-paru kiri

Pleura: kantung tipis yang mengelilingi lobus paru-paru

Cilia: rambut kecil yang berguna menyaring debu dan alergen dari saluran pernapasan

Laring: organ berongga yang dapat mengeluarkan suara saat udara masuk dan keluar

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201066 NUSAIBAH -

 Nama : Nusaibah

 NIM : 2110201066

 Zona Konduksi :

▪ Semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi

▪ Memfiltrasi, melembabkan dan melembabkan menghangatkan udara

▪ Mulut, hidung, faring, glotis, laring, trakea, bronkus

Zona Konduksi :

▪ Semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi

▪ Memfiltrasi, melembabkan dan melembabkan menghangatkan udara

▪ Mulut, hidung, faring, glotis, laring, trakea, bronkus

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201055 AMINATUR RODIYAH -

nama: Aminatur Rodiyah

nim:2110201055

Sistem pernapasan di bagi menjadi 2 yaitu:

  1. Zona konduksi yaitu semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi. Memfiltrasi, melembabakan dan menghangat kan udara mulut, hidung, faring, glottis, laring, trachea, dan bronkus.
  2. Zona respirasi yaitu daerah yang digunakan untuk pertukaran gas. Terdiri dari :

  • Bronkhiolus respiratori
  • Alveolar ducts
  • Alveolar sact
  • Alveolus
In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201024 NURHIDAYAH DEWI PRAMESTHI -

Nurhidayah Dewi Pramesthi , 2110201024


Struktur organ pernafasan : 

1. Hidung berfungsi sebagai penyaring, penghangat, dan pengatur kelembaban.

2. Saluran Pernapasan

  • Faring berfungsi sebagai pengatur jalan masuk ke kerongkongan dan tenggorokan.
  • Laring adalah pangkal tenggorokan, terdiri atas kepingan tulang rawan membentuk jakun dan terdapat celah menuju batang tenggorokan (trakea) disebut glostis, di dalamnya terdapat pita suara dan beberapa otot yang mengatur ketegangan pita suara sehingga timbul bunyi.
  • Trakea ( Batang Tenggorok) adalah berupa pipa yang dindingnya terdiri atas 3 lapisan, yaitu lapisan luar terdiri atas jaringan ikat, lapisan tengah terdiri atas otot polos dan cincin tulang rawan, dan lapisan dalam terdiri atas jaringan epitelium besilia. Terletak di leher bagian depan kerongkongan.
  • Bronkhus adalah merupakan percabangan trakea yang menuju paru-paru kanan dan kiri. Struktur bronhkus sama dengan trakea, hanya dindingnya lebih halus. Kedudukan bornhkus liri lebih mendatar dibandingkan bronhkus kanan, sehingga bronhkus kanan lebih mudah terserang penyakit.
  • Alveolus adalah saluran udara buntu membentuk gelembung-gelembung udara, dindingnya tipis setebal selapis sel, tembab dan berlekatan dengan kapiler darah. Berfungsi sebagai permukaan respirasi, luas total mencapai 100 M2 (50 x luas permukaan tubuh) cukup untuk melakukan pertukaran gas ke seluruh tubuh.

3. Paru-paru berjumlah sepasang terletak di dalam rongga dada kiri dan kanan. Paru-paru kanan memiliki 3 lobus (gelambir), sedangkan paru-paru kiri memiliki 2 lobus (gelambir). Di dalam paru-paru ini terdapat alveolus yang berjumlah kurang lebih 300jt buah. Berfungsi untuk menukar oksigen dari udara dengan karbon dioksida dari darah.

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201034 SABINA SAVITRI -

struktur sistem pernafasan

1. Zona Konduksi

  • Semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi
  • Memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara
  • Mulut, hidung, faring, glottis, laring, trachea, bronkus               
  2. Zona Respirasi
  • Daerah yang digunakan untuk pertukaran gas
  • Terdiri dari :Bronkhiolus respiratori,Alveolar ducts,Alveolar sacs,Alveolus
In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201062 MIFTAH DINA FALISHA -

Struktur sistem pernapasan

1. Zona konduksi : semua struktur yang digunakan untuk melewati udara sebelum mencapai zona respirasi. memfiltrasi, melembabkan, dan menghangatkan udara. zona konduksi terdiri atas mulut, hidung, faring, glottis, laring, trakhea, bronkus. 

2. Zona respirasi : daerah yang digunakan untuk pertukaran gas yang meliputi bhronkhiolus respiratori, alveolar ducts, alveolar sacs, dan alveolus. 


In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201059 MUHAMMAD AFIF RISKY PRADANA -

1. Zona konduksi

- Semua struktur yang digunakan untuk lewat udara sebelum mencapai zona respirasi. 

- Memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara. 

- Mulut, hidung, faring, glottis, laring, trachea, bronkus. 


2. Zona Respirasi

- Daerah yang digunakan untuk pertukaran gas terdiri dari

A. Bronkhiolus respiratori. 

B. Alveolar ducts

C. Alveolar sacs

D. Alveolus

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201032 YOSAHARA ASHRIVIA GHIFAUDIN -

Bagian jaringan organ pernapasan manusia tersebut terdiri atas: Mulut dan hidung: pintu masuk keluar udara ke tubuh. Sinus: ruang sela di antara tulang kepala yang mengatur suhu dan kelembaban udara yang dihirup. Tenggorokan: tabung yang mengalirkan udara dari mulut dan hidung ke batang trakea.

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201032 YOSAHARA ASHRIVIA GHIFAUDIN -

Bagian jaringan organ pernapasan manusia tersebut terdiri atas: Mulut dan hidung: pintu masuk keluar udara ke tubuh. Sinus: ruang sela di antara tulang kepala yang mengatur suhu dan kelembaban udara yang dihirup. Tenggorokan: tabung yang mengalirkan udara dari mulut dan hidung ke batang trakea.

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201063 MUHAMMAD AMAR HANIF -

Muhammad Amar Hanif

2110201063

Struktur sistem pernapasan

1. Zona konduksi : semua struktur yang digunakan untuk melewati udara sebelum mencapai zona respirasi. memfiltrasi, melembabkan, dan udara. zona konduksi terdiri atas mulut, hidung, faring, glottis, laring, trakhea, bronkus. 

2. Zona respirasi : daerah yang digunakan untuk pertukaran gas yang meliputi bhronkhiolus respiratori, duktus alveolaris, sakus alveolaris, dan alveolus. 


In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201021 DELVI ISNAINI -

Tersusun atas hidung,faring(kerongkongan),laring(kotak suara),trakea(tenggorokan),bronkus dan paru-paru.

In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201069 AYU NOVITA -

Jelaskan tentang struktur sistem pernafasan?.

Nama : Ayu Novita
Nim : 2110201069
Prodi : S1 keperawatan

Struktur sistem respirasi terdiri dari:
1. Saluran nafas bagian atas
    Pada bagian ini udara yang masuk ditubuh dihangatkan, disaring dan dilebabkan.
2. Saluran nafas bagian bawah
    Bagian ini menghantarkan udara yang masuk dari saluran bagian atas ke alveoli
  3. Alveoli
      Terjadi pertukaran gas antara oksigen dan karbondioksida
  4.sirkulasi paru
     Pembuluh darah ateri menuju keparu, sedangkan pembulu darah Vena meninggal kan paru.
  5. Paru paru
      Terdiri dari saluran nafas bagian bawah, alveoli, sirkulasi paru
  6. Rongga pleura
  7. Rongga dan dinding dada


In reply to Lutfi Nurdian Asnindari, S. Kep.Ns., MSc.

Re: DISKUSI 2

by 2110201043 DEWI SRI LESTARI -

zona Konduksi

  • semua struktur yang digunaka untuk lewat udara sebelum memasuki zona respirasi
  • memfiltrasi, melembabkan dan menghangatkan udara
  • mulut, hidung, faring, glottis, laring, trachea, bronkus

Zona Respirasi

  • daerah yang digunakan untuk pertukaran gas, yang terdiri dari bronkhiolus respiratori, alveolar ducts, alveolar sacd, alveolus




Maaf ibu terlambat mengerjakan hampir satu bulan, dikarenakan saya baru sadar dan seingat saya, saya sudah mengerjakan tetapi saya lihat tidak ada nama (jawaban) saya disini, jadi saya mengirim jawaban lagi ibu. Jika jawaban saya di terima terimakasih atas kemurahan hatinya (Alhamdulillah), dan bila tidak diterima tidak apa-apa ibu karena ini murni kesalahan saya yang tidak teliti. Sekali lagi terima kasih ibu.