Forum Diskusi Mahasiswa 03/12/2021

2010601018_Hasanuddin Anggi Saputra

Re: 2010601018_Hasanuddin Anggi Saputra

by 2010601021 SRIUTAMI -
Number of replies: 0

nama : Sri utami

nim : 2010601021

izin menjawab

Jika kita ingin menghitung APV (

 Nilai Sekarang yang Disesuaikan

), maka kita harus menghitung tambahan dari keputusan pendanaan.Dengan kata lain, kita harus menghitung penghematan pajak karena meningkatkan utang. Misalkan, untuk mempermudahanalisis, utang sebesar 40 juta tetap bertahan selama sepuluh tahun.Utang barudilunasi pada akhir proyek.Kontoh tersebut tidak konsisten dengan pernyataan

 

perusahaan yang ingin mempertahankan 40% rasio utangnya.Nilai proyek akan didepresiasi,sehingga nilai buku proyek pertahunnya akan semakin menurun. Jika nilai tersebut semakinmenurun, dan perusahaan ingin mempertahankan rasio utang 40%, maka nilai utangnya akan semakin turun dari tahun ketahun