Forum Diskusi Mahasiswa 03/12/2021

Pertanyaan tentang materi Keputusan Struktur Modal

Pertanyaan tentang materi Keputusan Struktur Modal

by 2010601052 INTAN YUNITA ALDAYANTI PUTRI -
Number of replies: 2
Assalamualaikum wr wb. 


 Izin bertanya,

 Bagaimana jika suatu perusahaan mempunyai DOL (Degree off Operating Leverage)  yang tinggi, bagaimana dengan tingkat penjualannya?


Terimakasih.

In reply to 2010601052 INTAN YUNITA ALDAYANTI PUTRI

Re: Pertanyaan tentang materi Keputusan Struktur Modal

by 2010601021 SRIUTAMI -
Nama : Sri Utami 

Nim : 2010601021

 izin menjawab

 jika perusahaan mempunyai DOL (degree off operating leverage yang tinggi maka tingkat penjualan yang tinggi akan menghasilkan pendapatan yang tinggi. tetapi sebaliknya jika tingkat penjualannya turun secara signifikan, perusahaan tersebut akan mengalami kerugian

In reply to 2010601052 INTAN YUNITA ALDAYANTI PUTRI

Re: Pertanyaan tentang materi Keputusan Struktur Modal

by 2010601045 DANISA SABRIL NURANI -

Izin menjawab 

Jika suatu perusahaan memiliki DOL yang tinggi menunjukkan bahwa biaya tetap perusahaan melebihi biaya variabelnya, maka perusahaan dapat meningkatkan Laba Usaha dengan meningkatkan penjualannya. 

Artinya jika degree of operating leverage (DOL) tinggi, maka tingkat penjualannya juga tinggi.