Profil Mata Kuliah
A. FOTO PJ MK
B. SALAM PEMBUKA
Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh.
Selamat datang rekan-rekan mahasiwa yang kami banggakan. Segala puji kita panjatkan kepada Allah SWT atas berkat rahmat dan karunia-Nya kita dapat belajar bersama.
Selamat datang di mata kuliah Manajemen Lembaga Keuangan jurusan Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial Humaniora, Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta. Mata kuliah ini ditujukan bagi peserta didik yang sedang mengambil program S1 Manajemen.
Selamat mengikuti perkuliahan dengan baik. Salam hangat dan tetap semangat!
Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh
Hendrato S. Nugroho, SE, M.Si, CSRS
C. DESKRIPSI MATA KULIAH
Merupakan mata kuliah yang menguraikan dan menganalisis mengenai sistem keuangan dan lembaga-lembaga pembentuk sistem keuangan yang terdiri dari Lembaga Keuangan Perbankan dan Lembaga Keuangan Bukan Bank (LKBB). Materi perkuliahan diawali dari konsep dasar tentang sistem keuangan,lembaga keuangan dalam sistem keuangan, sistem keuangan dan sistem perbankan Indonesia, kebijakan moneter, hingga perbankan, koperasi dan dana pensiun syariah.
D. BAHAN KAJIAN
1. Konsep dasar lembaga keuangan
2. Pengelolaan lembaga keuangan
3. Jenis Jenis Lembaga Keuangan Non Bank
4. Lembaga Keuangan, Koperasi dan Dana Pensiun Syariah
E. CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH
Setelah mempelajari dan menyelesaikan mata kuliah ini, mahasiswa mampu:
1. CPMK 1
Mampu menjelaskan Konsep dasar lembaga keuangan (S3, PP5)
2. CPMK 2
Mampu menjelaskan Pengelolaan lembaga keuangan (S3, KU3)
3. CPMK 3
Mampu menjelaskan Sistem Ekonomi Islam dan Harta (S3, KU3)
4. CPMK 4
Mampu menjelaskan Lembaga Keuangan, Koperasi dan Dana Pensiun Syariah (S3, KK8)
Kemampuan akhir tiap tahapan belajar (Sub-CPMK)
1. Sub CPMK 1
Mampu menjelaskan pengertian lembaga keuangan ( C2, A1,CPMK1)
2. Sub CPMK 2
Mampu menjelaskan sejarah dan perkembangan bank ( C2, A1,CPMK1)
3. Sub CPMK 3
Mampu menjelaskan Bank Umum, Bank Pengkreditan Rakyat dan Koperasi Simpan Pinjam ( C3, A2,CPMK2)
4. Sub CPMK 4
Mampu menjelaskan Leasing dan Pegadaian ( C3, A2,CPMK2)
5. Sub CPMK 5
Mampu menjelaskan Sistem Ekonomi Syariah ( C3, A2,CPMK3)
6. Sub CPMK 6
Mampu menjelaskan Harta dalam Perspektif Islam ( C3, A3,CPMK3)
7. Sub CPMK 7
Mampu menjelaskan Lembaga Keuangan Syariah ( C4, A3,CPMK4)
8. Sub CPMK 8
Mampu menjelaskan Koperasi dan Dana Pensiun Syariah( C4, A3,CPMK4)
F. PETA PEMBELAJARAN
G. STRUKTUR PELAKSANAAN
Perkuliahan dilaksanakan dalam kurun waktu 1 semester. Adapun struktur pelaksanaannya adalah sebagai berikut :
1. Peserta didik diwajibkan membaca materi dan konten yang diberikan per pokok bahasan yang diikuti dengan berpartisipasi secara aktif dalam diskusi dan segala bentuk keaktifan di dalam kelas.
2. Peserta didik diwajibkan mengerjakan tugas dan kuis yang harus dikumpulkan sesuai waktu yang ditentukan.
3. Peserta didik diwajibkan mengikuti Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester.
H. ASSESMENT
NO |
HURUF |
SKOR |
BOBOT |
KUALITATIF |
1. |
A |
80-100 |
4.00 |
Pujian (Sangat Baik) |
2. |
A- |
77-79 |
3.75 |
Lebih dari Baik |
3. |
AB |
75-76 |
3.50 |
Lebih dari Baik |
4. |
B+ |
73-74 |
3.25 |
Lebih dari Baik |
5. |
B |
70-72 |
3.00 |
Baik |
6. |
B- |
66-69 |
2.75 |
Lebih dari Cukup |
7. |
BC |
63-65 |
2.50 |
Lebih dari Cukup |
8. |
C+ |
59-62 |
2.25 |
Lebih dari Cukup |
9. |
C |
55-58 |
2.00 |
Cukup |
10. |
C- |
51-54 |
1.75 |
Hampir Cukup |
11. |
CD |
48-50 |
1.50 |
Hampir Cukup |
12. |
D |
41-47 |
1.00 |
Kurang |
13 |
E |
≤ 40 |
0.00 |
Sangat Kurang |
I. DOSEN PENGAMPU
Hendrato S. Nugroho, SE, M.Si, CSRS
J. DAFTAR RUJUKAN
A. Utama
- MIskin, Fredric S., 1998, Financial Markets, Institutions, and Money, Harper Collins, Columbia University.
- Rachbini, Didik J., 2010, Bank Indonesia : Menuju Independensi Bank Sentral, Jakarta : PT Mardi Mulyo.
- Siamat, Dahlan, 2010, Manajemen Lembaga Keuangan, Jakarta : Lembaga Penerbit FE-UPI.
- Humas Bank Indonesia : Program Edukasi Bank Indonesia, humasbi@bi.go.id
- Kasmir. 2012. Manajemen Perbankan, cetakan 11. Jakarta: Rajawali Pers.
- Pustaka. Taswan. 2010. Manajemen Perbankan Konsep, Teknik, dan Aplikasi, edisi 2, Yogyakarta. UPP STIM YKPN. Umam, Khaerul. 2013. Manajemen Perbankan Syariah, jilid 1. Bandung. Pustaka Setia
- Arthesa, Ade, dan Edia Handiman. 2016. Bank dan Lembaga Keuangan Bukan Bank. Jakarta: Indeks Kelompok Gramedia. Arbi, Syarif. 2013. Lembaga: Perbankan, Keuangan dan Pembiayaan, cetakan 1.. Yogyakarta: BPFE Universitas Gajah Mada.
B. Tambahan
- Nopirin, 2017, Ekonomi Moneter, Yogyakarta : BPFE.
- Sutojo, Siswanto. 2010. Strategi Manajemen Kredit Bank Umum Konsep, Teknik, dan Kasus. Jakarta: Damar Mulia
C. Luaran penelitian penelitian dosen atau PkM dosen:
- Hendrato Setiabudi Nugroho.2020. Portofolio Optimal Saham Menggunakan Model Indeks Tunggal Studi Empirik pada Saham-Saham Jakarta Islamic Index (JII) Periode 2014-2018. http://ojs.itb-ad.ac.id/index.php/LQ/article/view/693
- Hendrato Setiabudi Nugroho. 2019. Pembentukan Portofolio Optimal Saham-Saham Di Bursa Efek Indonesia (BEI). http://jurnal.stie-sbi.ac.id/index.php/jurnal/article/view/58