Diskusi Praktikum 2 Pengkajian Data Subyektif dan Obyektif Kelas A

A1

Re: A1

by 1910106007 MILLA HANIFAH SIREGAR -
Number of replies: 0

Assalamualaikum ibu

saya izin mejawab pertanyaan dari mba viola mohon maaf bu baru bisa jawab dikarenakan saya ada terkendala dengan lensa unisa

menurut saya beri penjelasan mengenai hal-hal yang menjadi perhatiannya, yang ingin diketahuinya, dan yang akan dijalani/dihadapinya agar ia tidak terjebak oleh pikirannya sendiri.kemudian tunjukkan bahwa petugas kesehatan menghargai pendapatnya, dapat memahami kecemasannya, serta mengerti perasaannya. Petugas kesehatan dapat menggunakan pertanyaan terbuka maupun tertutup dalam usaha menggali informasi.

terimakasih Bu