Assalamualaikum. wr.wb pak. Setelah membaca dan mendengarkan kajian tentang kepribadian Muhammadiyah - 'Aisyiyah, saya setuju dengan nilai-nilai yang ada di dalamnya karena nilai nilai tersebut sesuai dengan ajaran agama Islam. Mulai dari tujuan, prinsip, sifat serta pedoman amal usahanya.