Forum Diskusi Mahasiswa (17/11/2022)

Meisya Egidhea Putri_2010601047

Meisya Egidhea Putri_2010601047

by 2010601047 MEISYA EGIDHEA PUTRI -
Number of replies: 1

Izin bertanya,

Dalam PPT disebutkan, Adanya heteroscedasticity, pada saat variance dari residual lebih besar untuk nilai-nilai independent yang besar daripada nilai-nilai yang kecil. Pertanyaan saya, bagimana jika heteroscedasticity tidak terpenuhi?


Terima kasih sebelumnya:)

In reply to 2010601047 MEISYA EGIDHEA PUTRI

Re: Meisya Egidhea Putri_2010601047

by 2010601019 FATLINA SARI -

Apabila asumsi heteroskedastisitas tidak terpenuhi, maka model regresi dinyatakan tidak valid sebagai alat peramalan. Heteroskedastisitas adalah kebalikan dari homoskedastisitas, yaitu keadaan dimana terjadinya ketidaksamaan varian dari error untuk semua pengamatan setiap variabel bebas pada model regresi.