KULIAH TEORI GANGGUAN PSIKOLOGIS DAN PENANGANANNYA

Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by Herlin Fitriana Kurniawati -
Number of replies: 120

Assalamualaikum wr wb

Selamat pagi mahasiswa semua,... silahkan pelajari materi yang disampaikan, diskusikan hal-hal yang kurang dipahami.


Wassalamualaikum wr wb

In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101019 HANISA -
Waalaikumsalam wr.wb. Nggih Ibu terima kasih🙏
In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101017 FUJI PADIA RAMDANI -

Waalaikumussalam warahmatullahi wabarakatuh. Baik Ibu, siap.

Bismillahirrahmanirrahim radhitu billahi rabba wa bil islamidina wa bi muhammadin nabiyaan warasula Robbi Zidni'ilma wardzukni Fahma aamiin..

In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101019 HANISA -

assllamualaikum wr wb, saya Hanisa NIM 2010101019 izin bertanya, Bagaimana Faktor Resiko Post Traumatic Stress Disorder (PTSD) pada anak-anak korban Pelecehan Seksual? Sekian terima kasih🙏🏻

In reply to 2010101019 HANISA

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101017 FUJI PADIA RAMDANI -

Saya Fuji Padia Ramdani NIM 2010101017 izin menjawab pertanyaan mba Hanisa nggih.

PTSD (post-traumatic stress disorder) atau gangguan stres pascatrauma adalah gangguan mental yang muncul setelah seseorang mengalami atau menyaksikan peristiwa yang tidak menyenangkan salah satunya adalah pelecehan seksual.

Faktor Risiko PTSD

Setiap orang bisa terserang PTSD setelah menyaksikan atau mengalami kejadian tragis. Akan tetapi, PTSD lebih berisiko terjadi pada seseorang yang memiliki sejumlah faktor risiko berikut:

1. Kurang mendapat dukungan dari keluarga dan teman.

2. Menderita kecanduan alkohol atau penyalahgunaan NAPZA.

3. Menderita gangguan mental lain, misalnya gangguan kecemasan.

4. Memiliki keluarga dengan riwayat gangguan mental, seperti depresi.

5. Mendapat pengalaman traumatis sebelumnya, misalnya dirundung (bullying) pada masa kecil.

Terima kasih mba Hanisa, mohon maaf jika terdapat kekeliruan 🙏

In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101031 IRMA RAHMAWATI -

Assalamualaikum warahmatullahi wabarokatuh

Saya Irma Rahmawati Nim 2010101031 izin bertanya 

Apa pencegahan dan penanganan Gangguan Bipolar?

Terimakasih wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarokatuh

In reply to 2010101031 IRMA RAHMAWATI

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101077 DEWINDA EVARINA KUSUMA -

izin menjawab pertanyaan mba Irma, atas nama Dewinda Evarina Kusuma Nim 77

CCara penanganan dan pencegahan gangguan bipolar yakni :

1. Tidak mengonsumsi obat-obatan terlarang

2. Istirahat yang cukup untuk mengurangi stres

3. Tidak mengonsumsi alkohol dan kafein secara berlebihan

4. Menjalani terapi perilaku kognitif (CBT) untuk menjaga suasana hati tetap stabil

5. Berolahraga secara teratur, mis berjalan keliling komplek secara rutin setiap pagi

6.Menerapkan pola makan yang sehat dan mengonsumsi suplemen jika diminta oleh dokter

7. melakukan perawatan secara rutin sesuai dengan anjuran dokter, baik saat minum obat maupun terapi menjalani

8. Berusaha untuk menjaga hubungan baik dalam maupun luar rumah tetap positif untuk menghindari stres dan tekanan


In reply to 2010101031 IRMA RAHMAWATI

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101045 MEYSHA PUTRI PADBI -

Saya Meysha Putri Padbi 2010101045 izin menjawab

Pencegahan bipolar: Berhenti mengonsumsi minuman beralkohole, Menlnjalani terapi atau minum obat-obatan sesuai resep dokter,tidak menyalahgunakan NAPZA,Mengelola stres dengan baike,Membangun hubungan baik dengan keluarga dan lingkungan sekitar,Belajar untuk bersabar dan fokus pada hal-hal positif,mencukupi waktu tidur dan istirahat, mengonsumsi makanan bergizi lengkap dan seimbang,Berolahraga secara rutin.


Penanganan gangguan bipolar: Metode pengobatan yang dapat dilakukan berupa pemberian obat-obatan dan psikoterapi. Pengobatan gangguan bipolar ini bertujuan untuk mengurangi frekuensi munculnya gejala, membantu penderita kembali beraktivitas seperti biasanya, dan menurunkan risiko mengalami gangguan kesehatan lainnya.

Hingga saat ini, belum ada metode yang dapat mencegah gangguan bipolar. Namun, untuk mengurangi kambuhnya gejala, penderita dianjurkan untuk rutin mengonsumsi obat-obatan sesuai resep dokter atau menjalani psikoterapi.

Mohon maaf bila masih banyak yg kurang🙏

In reply to 2010101031 IRMA RAHMAWATI

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101055 Mandala Rahayu -

Waalaikumsallam wr wb

Nama : Mandala Rahayu 

Nim : 2010101055

Izin menjawab 

Gangguan bipolar tidak selalu dapat. Namun, ada upaya yang dapat dilakukan untuk mencegah timbulnya gejala bipolar, antara lain:

•Berhenti mengonsumsi minuman beralkohol

•Menjalani terapi atau minum obat-obatan sesuai resep dokter

•Tidak menyalahgunakan NAPZA

•Mengelola stres dengan baik

•Membangun hubungan baik dengan keluarga dan lingkungan sekitar

•Belajar untuk bersabar dan fokus pada hal-hal positif

•Mencukupi waktu tidur dan istirahat

•Mengonsumsi makanan bergizi lengkap dan seimbang

•Berolahraga secara rutin

Penanganan biasanya seumur hidup dan sering melibatkan kombinasi obat serta psikoterapis.

In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101045 MEYSHA PUTRI PADBI -

Assalamu'alaikum saya Meysha Putri Padbi 2010101045 izin bertanya,,

Edukasi kesehatan jiwa seperti apa yang di butuhkan oleh anak yang melangalami post traumatic stress disorder?

Terimakasih 🙏

In reply to 2010101045 MEYSHA PUTRI PADBI

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101036 DWI ARIYANTI -

Saya Dwi Ariyanti 2010101036 izin menjawab pertanyaan mbk meysha.

Kejadian kekerasan pada anak yang tidak ditangani dengan baik akan menyebabkan PTSD. Edukasi kesehatan jiwa yang dibutuhkan oleh anak korban kekerasan dengan PTSD adalah edukasi kepercayaan diri dan berpikir positif. Selain itu, Anak korban kekerasan dengan PTSD diharapkan untuk bersikap terbuka membicarakan tentang gejala yang PTSD yang dirasakan, lebih membuka diri dan bersosialisasi dengan orang sekitar serta lakukan hal-hal yang disukai. 

Mohon maaf jika ada kesalahan 🙏

In reply to 2010101045 MEYSHA PUTRI PADBI

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101064 RATIKA JULIANSIH -

assalamualaikum wr.wb. izin mejawab pertanyaan dari Mba meysha, atas nama Ratika Juliansih NIM 64. 

edukasi kesehatan jiwa yang bisa dilakukan adalah edukasi berfikir positif. Diharapkan kepada pihak pelayanan kesehatan dapat mencoba keefektifitasan edukasi kesehatan jiwa berupa edukasi berfikir positif untuk menurunkan gejala yang dirasakan pada anak yang mengalami PTSD.karena dengan terapi berfikir positif ini dapat membantu pengidap untuk mengerali cara pikir yang menyebabkan terhambatnya pengidap dalam proses melalui peristiwa traumatis tersebut.

terima kasih.


In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101051 SUKANTI NINGSIH -

Assalamualaikum wr.wb. Ibu. Saya Sukanti Ningsih NIM 2010101051, izin bertanya? Bagaimana cara mencegah perilaku autism? Terima kasih 

In reply to 2010101051 SUKANTI NINGSIH

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101031 IRMA RAHMAWATI -

Saya Irma Rahmawati Nim 31 izin menjawab

Berikut Popmama.com merangkum empat cara mencegah autisme sejak kehamilan:

1. membatasi alkohol dan tidak merokok. 

2. Jangan sembarang minum obat saat hamil. 

3. Memperbanyak konsumsi makanan yang mengandung zat besi. 

4. Konsumsi makanan mengandung asam folat.

In reply to 2010101051 SUKANTI NINGSIH

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101007 TRI REVITA -

Waalaikumsalam, saya Tri Revita 2010101007, izin menjawab pertanyaan dari mba sukanti

Autisme merupakan kelainan perkembangan otak yang membuat penderitanya kesulitan dalam berkomunikasi dengan orang lain.

Adapum upaya Mencegah Autisme Sejak dalam Kandungan yaitu :
  1. Hindari Mengonsumsi Obat Sembarangan.
  2. Cukupi Asupan Zat Besi.
  3. Perhatikan Kenaikan Berat Badan Selama Hamil.
  4. Hindari Paparan Polusi.
  5. Konsumsi Asam Folat.
  6. Lakukan Pemeriksaan Rutin.
  7. Hindari Alkohol dan Jangan Merokok.
  8. Terapkan Pola Hidup Sehat

In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101036 DWI ARIYANTI -

Saya Dwi Ariyanti 2010101036 izin bertanya di slide ppt ada jenis gangguan somatoform, nah  apa yang dimaksud dengan gangguan konversi dan somatisasi dalam jenis gangguan somatoform?

Terimaksih

In reply to 2010101036 DWI ARIYANTI

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101077 DEWINDA EVARINA KUSUMA -

Izin menjawab pertanyaan mba Dwi Ariyanti

Gangguan konversi adalah kondisi ketika penderitanya memiliki gejala yang menunjukkan adanya penyakit serius pada sistem saraf, namun tidak dapat menemukan penyebab medisnya. Berbagai gejala gangguan konversi di antaranya adalah kejang, mati rasa, gangguan pendengaran, buta, atau lumpuh.


Gangguan somatisasi adalah keluhan fisik di berbagai bagian tubuh yang disebabkan oleh stres atau beban mental yang berat. Keluhan yang bisa dirasakan seksual mulai dari sakit perut, mual, sakit kepala, kelelahan, masalah, hingga masalah seputar menstruasi. Orang yang mengalami gejala gangguan somatisasi biasanya akan lebih emosional terhadap keluhannya.

In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101064 RATIKA JULIANSIH -

Waalaikumsalam wr.wb, baik Ibu.

Bismillahirrahmanirrahim

Rodhitubilla hirobba wabilislamidinaa wabimuhammadinnabiyyau warosulaa robbizidnii i’lmaa warzuqnii fahmaa amiin.

Nama: Ratika Juliansih

NIM : 2010101064

hadir Ibu.

In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101029 DELVIANITA ANGGRAENI BONGGILI -

Assalamualaikum wr wb saya Delvianita Anggraeni Bonggili Nim 2010101029 izin bertanya Faktor apa saja yang dapat menyebabkan anak mengalami gangguan kecemasan ? Dan bagaimana peran Bidan dalam menangani anak dengan kondisi tersebut? Terimakasih..

In reply to 2010101029 DELVIANITA ANGGRAENI BONGGILI

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101020 INTAN CHOIRIL MEITA AMANDA -
Assalamualaikum wr.wb saya Intan Choiril Meita Amanda (2010101020), izin menjawab 
Penyebab Gangguan Kecemasan
  • Pengalaman negatif yang menyebabkan stres atau trauma psikologis.
  • Keturunan.
  • Gangguan kepribadian.
  • Efek samping obat atau zat tertentu, termasuk kafein dan narkoba.
  • Penyakit tertentu, seperti gangguan irama jantung dan penyakit tiroid.

Cara Mengatasi Gangguan Psikologi pada Ibu Hamil
  • Latihan pernapasan bisa mendapatkan ketenangan di masa kehamilan. 
  • Mengonsumsi makanan sehat untuk memperbaiki suasana hati di masa kehamilan. 
  • Mendengarkan musik untuk membuat perasaan lebih bahagia di masa kehamilan. 
  • Melakukan senam hamil untuk memperbaiki mood.

In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101065 VENY ATSILA SALSA BILLA -
Assalamualaikum wr.wb, saya veny atsila nim 2010101065 izin bertanya, bagaimana cara penanganan yang tepat bagi anak ya g hiperaktif? 

Terimakasih

In reply to 2010101065 VENY ATSILA SALSA BILLA

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101020 INTAN CHOIRIL MEITA AMANDA -

Assalamulaikum saya Intan Choiril Meita Amanda (2010101020) izin menjawab 

  1. Membangun kehidupan anak yang terorganisir dan terstruktur. 
  2. Menciptakan waktu tidur yang teratur. 
  3. Menerapkan disiplin positif pada anak
  4. Menghabiskan waktu bersama anak.

In reply to 2010101065 VENY ATSILA SALSA BILLA

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101006 SELVIA INDRI FATIKA -

Saya Selvia Indri Fatika 2010101006 izin menjawab


Cara mengatasi anak yang hiperaktif adalah

1. Tidak membatasi waktu bermain anak

2. Buat aturan yang jelas di rumah

3. Ajak anak untuk berolahraga bersama

4. Berikan mainan seperti bola karet sebagai pengalih perhatian

5. Jangan beri tugas yang terlalu rumit

6. Kurangi hal yang bisa mendistraksi anak

7. Bantu anak membuat to do list

8. Beri pujian ketika anak berhasil menyelesaikan tugas

9. Terapi perilaku kognitif

In reply to 2010101065 VENY ATSILA SALSA BILLA

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101040 FRIESCHA FRIECILLIA MARTIN -

Assalamu'alaikum

Saya Friescha Friecillia Martin (2010101040) Izin menjawab nggih,

Bagaimana cara penanganan yang tepat bagi anak ya g hiperaktif? 

  • Obat-obatan yang umum digunakan untuk mengatasi ADHD. Obat-obatan ini digunakan untuk membantu pengidap lebih tenang dan mengurangi sikap impulsif sehingga dapat lebih memusatkan perhatian.
  • CBT (cognitive behavioural therapy). Terapi ini dilakukan untuk menolong pengidap mengubah pola pikir dan perilaku saat mengalami masalah dalam hidupnya.
  • Terapi psikologi. Terapi ini bertujuan supaya pengidap ADHD dapat menemukan solusi untuk mengatasi gejala penyakitnya.
  • Pelatihan interaksi sosial. Pelatihan ini bertujuan untuk menolong pengidap dalam memahami perilaku sosial yang dapat diterima dalam masyarakat.
  • Terapi perilaku. Terapi ini bertujuan supaya orang tua atau pengasuh dapat memiliki strategi untuk menolong pengidap dalam menjalani kehidupan sehari-hari atau mengatasi keadaan yang sulit.
  • Pelatihan untuk orang tua pengidap ADHD. Pelatihan ini bertujuan supaya orang tua lebih memahami perilaku pengidap dan memberikan bimbingan bagi orang tua untuk menjalani hidup dengan pengidap ADHD.

Sebelumnya, mohon maaf apabila jawaban kurang tepat.

Wassalamu'alaikum


In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101050 SEKAR SUKMANING TYAS -

Assalamuallaikum wr.wb ibu saya Sekar Sukmaning Tyas 2010101050 izin bertanya, untuk gangguan Attention Deficit Hyperactivity Disorder (ADHD) apakah bisa disembuhkan? Jika memang bisa disembuhkan apakah ada cara yang efektif dalam penyembuhan ADHD tersebut. 

Terima kasih. Wassalamualaikum wr.wb😊🙏🏻

In reply to 2010101050 SEKAR SUKMANING TYAS

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101036 DWI ARIYANTI -

Izin menjawab pertanyaan mbk sekar.

ADHD tidak bisa disembuhkan sepenuhnya. Namun, obat-obatan dan terapi dapat meredakan gejala yang timbul sehingga penderitanya dapat menjalani aktivitasnya sehari-hari dengan normal.

Meski tidak bisa disembuhkan, diagnosis dan penanganan yang tepat sejak dini dapat membantu penderita untuk beradaptasi dengan kondisinya dan menjalani aktivitas sehari-hari secara normal.

Perlu diketahui, penanganan ADHD membutuhkan kesiapan dan komitmen baik dari segi waktu, emosi, maupun keuangan.

Mohon maaf jika ada kesalahan🙏
In reply to 2010101050 SEKAR SUKMANING TYAS

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101055 Mandala Rahayu -

Waalaikumsallam wr wb

Nama : Mandala Rahayu 

Nim : 2010101055

Izin menjawab 

ADHD tidak bisa disembuhkan sepenuhnya. Namun, obat-obatan dan terapi dapat meredakan gejala yang timbul sehingga penderitanya dapat menjalani aktivitasnya sehari-hari dengan normal.

In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101061 LULU HUSNIATUL AISY -

assalamualaikum, saya Lulu Husniatul Aisy 2010101061 izin bertanya. pada masa pandemi seperti sekarang ini, tentu sangat mempengaruhi kondisi psikologis anak dan terlebih bagi mereka yang lahir dan besar pada masa pandemi. pertanyaan saya adalah, apa resiko dan masalah yang mungkin diderita oleh bayi yang tumbuh pada masa pandemi yang mempengaruhi kondisi psikososial dan psikologisnya? terimakasih sebelumnya

In reply to 2010101061 LULU HUSNIATUL AISY

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101028 MILA ARYANI -

Izin menjawab pertanyaan dari mba lulu

dampak psikologis adanya pandemi ini seperti kaitannya dengan emotional distress dan disrupsi social. Selain itu Situasi pandemi dapat memunculkan ketakutan berlebihan stigmatisasi dan xenophobia yang merupakan respon terhadap situasi sulit ini. Diikuti juga dengan kemungkinan adanya perilaku maladaptif, emosi dan reaktif defensive

Terima kasih

In reply to 2010101061 LULU HUSNIATUL AISY

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101006 SELVIA INDRI FATIKA -

Saya Selvia Indri Fatika 2010101006 izin menjawab

Resiko nya adalah bisa mengganggu tumbuh kembang anak tersebut. Karena perkembangan anak pada tahap awal ini sangat bergantung pada stimulasi, khususnya untuk bersosialisasi dengan orang lain. Lingkungan yang bervariasi akan mendukung perkembangan anak di bidang bahasa, kognitif dan emosional. Bayi membutuhkan stimulasi, kontak sosial, dan pengasuhan yang responsif, dan semua ini akan terpengaruh selama pandemi dengan cara yang kompleks.

Karena ada nya pandemi ini kita lebih sering melakukan kegiatan di rumah saja dari pada di luar rumah. Hal tersebut bisa mempengaruhi kontak sosial seseorang yang bisa menyebabkan anak tersebut menjadi terbatas untuk bersosialisasi dengan orang lain

In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101050 SEKAR SUKMANING TYAS -

Assalamu’allaikum wr.wb ibu saya Sekar Sukmaning Tyas 2010101050 izin bertanya, apa saja dampak yang akan terjadi ketika gangguan psikologis anak tidak segera ditangani, kebanyakan orang tua tidak peka terhadap perilaku anak nya dan menganggap hal tersebut adalah hal yang wajar. Terima Kasih Ibu 

Wassalamualaikum wr.wb 🙏🏻😊

In reply to 2010101050 SEKAR SUKMANING TYAS

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101036 DWI ARIYANTI -

Izin menjawab pertanyaan dari mbk sekar.

Dampak yang dapat terjadi adalah anak mudah mengalami stress, gangguan kecemasan, memiliki self-esteem yang rendah. 

In reply to 2010101050 SEKAR SUKMANING TYAS

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101025 GALUH CANDRA DEWI -

Izin menambahkan, Dampak gangguan kesehatan mental jika tidak diatasi yang pertama akan memengaruhi kondisi psikologisnya. Misal, emosi yang tidak stabil, mungkin akan pengaruhi fisiknya yaitu merasa lelah, jenuh, pusing. 

Selain itu dampak gangguan kesehatan mental jika tidak diatasi lain misalnya gangguan pencernaan, karena itu semua dari stres. Bisa juga sebabkan relasi dengan teman dan anak.

Terimakasih

In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101050 SEKAR SUKMANING TYAS -

Assalamu’allaikum wr.wb ibu saya Sekar Sukmaning Tyas 2010101050 izin bertanya, apa saja dampak yang akan terjadi ketika gangguan psikologis anak tidak segera ditangani, kebanyakan orang tua tidak peka terhadap perilaku anak nya dan menganggap hal tersebut adalah hal yang wajar. Terima Kasih Ibu 

Wassalamualaikum wr.wb 🙏🏻😊

In reply to 2010101050 SEKAR SUKMANING TYAS

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101006 SELVIA INDRI FATIKA -

Saya Selvia Indri Fatika 2010101006 izin menjawab,


Dampak yang akan terjadi ketika gangguan psikologis pada anak tidak segera di tangani yaitu :

1. Anak jadi mudah stres

2. Bisa mengalami gangguan kecemasan

3. Memiliki self-esteem yang rendah

4. Beresiko untuk mengalami gangguan pada kesehatan fisiknya

Oleh karna itu gangguan perilaku pada anak merupakan kondisi yang perlu segera dideteksi dan ditangani oleh psikolog dan psikiater. Jika tidak ditangani sejak dini, gangguan perilaku pada anak berpotensi berkembang menjadi gangguan mental yang  dapat mengganggu tumbuh kembang dan kualitas hidup anak. Mendidik anak dengan gangguan perilaku memang tidak mudah. Para orang tua yang anaknya memiliki gangguan perilaku perlu bersabar dan memberikan perhatian serta kasih sayang lebih kepada anak. Jangan ragu untuk meminta saran dari psikolog atau psikiater terkait cara tepat mendidik dan membimbing anak dengan gangguan ini.



In reply to 2010101050 SEKAR SUKMANING TYAS

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101024 Diyas Indah Pakerti -

saya Diyas Indah Pakerti,izin menjawab

1.Dampak Skizofrenia yang Berbahaya

Skizofrenia merupakan gangguan mental yang terjadi dalam jangka panjang. 

Skizofrenia membuat pengidapnya mengalami delusi, halusinasi, kekacauan dalam berpikir, mengasingkan diri dari orang lain, hingga mengalami perubahan perilaku.


2.Depresi Dapat Berujung Kematian

Depresi adalah salah satu gangguan kesehatan mental yang tak boleh dianggap remeh. Depresi menjadi gangguan suasana hati yang ditandai dengan perasaan sedih yang mendalam, putus harapan, atau tidak berharga. Seseorang bisa dikatakan depresi ketika sudah dua minggu mengalami perasaan tersebut. 

 berikut ini komplikasi yang perlu diwaspadai:
  • Berat badan berlebih atau obesitas, yang menyebabkan penyakit jantung dan diabetes.
  • Memicu penyakit fisik.
  • Penyalahgunaan alkohol atau narkoba. 
  • Kecemasan, gangguan panik, atau fobia sosial.
  • Konflik keluarga, kesulitan dalam hubungan, dan masalah pekerjaan atau sekolah.
  • Isolasi sosial.
  • Timbulnya perasaan ingin bunuh diri.
  • Kematian dini karena kondisi medis.

3.Stres Menimbulkan Berbagai Masalah Fisik

Dalam ‘ledakan’ singkat stres bisa berdampak positif, seperti membantu untuk menghindari bahaya atau memenuhi tenggat waktu pekerjaan. Namun, lain lagi ceritanya bila stres berlangsung lama. Kondisi ini yang membahayakan kesehatan.

Menurut ahli di National Institutes of Health, stres kronis bisa menyebabkan berbagai masalah fisik, antara lain: 

  • Tekanan darah tinggi.
  • Penyakit jantung.
  • Diabetes.
  • Obesitas.
  • Depresi atau kecemasan.
  • Masalah kulit, seperti jerawat atau eksim.
  • Masalah menstruasi.

4.PTSD Memicu Gangguan Kesehatan Mental Lain

Post traumatic stress disorder (PTSD) adalah kondisi kejiwaan yang dipicu oleh kejadian tragis yang pernah dialami atau disaksikan seseorang. Contohnya peristiwa traumatis pada bencana alam, kecelakaan lalu lintas, tindak kejahatan, korban kekerasan atau pelecehan seksual, hingga pengalaman di medan perang. 


Hati-hati, PSD bisa memicu komplikasi seperti:

  • Kesulitan atau masalah dalam pekerjaan atau hubungan.
  • Berisiko tinggi mengalami penyakit jantung.
  • Kemungkinan lebih besar terserang penyakit kronis
  • Perubahan yang mempengaruhi otak, termasuk kadar hormon kortisol yang lebih tinggi, dan penurunan ukuran hipokampus - struktur otak yang penting dalam pemrosesan memori dan emosi.

In reply to 2010101050 SEKAR SUKMANING TYAS

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101007 TRI REVITA -

Waalaikumsalam, saya Tri Revita 2010101007, izin menjawab pertanyaan dari mba Lulu

Rena Masri, S.Psi, M.Si, Psikolog, menjelaskan bahwa ada jangka pendek dan panjang sebagai dampak gangguan kesehatan mental jika tidak diatasi. 

Yang pertama akan memengaruhi kondisi psikologisnya. Misal, emosi yang tidak stabil, mungkin akan pengaruhi fisiknya yaitu merasa lelah, jenuh, pusing, gangguan pencernaan, karena itu semua berawal dari stres.

Dan untuk jangka panjang, dampak gangguan kesehatan mental yang tidak diatasi yaitu bisa menjadi depresi, karena tekanan atau stres berkepanjangan adalah salah satu faktor yang memengaruhi munculnya depresi pada seseorang.

Mohon maaf bila jawaban saya masih kurang tepat mba😊

In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101055 Mandala Rahayu -

Assalamualaikum wr wb

Nama : Mandala Rahayu 

Nim : 2010101055

Izin bertanya

Sebagai masyarakat, bagaimana kita bisa meningkatkan kesadaran tentang kepentingan kesehatan mental di dalam negeri?

Terima kasih🙏

In reply to 2010101055 Mandala Rahayu

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101020 INTAN CHOIRIL MEITA AMANDA -

Assalamualaikum saya Intan Choiril Meita Amanda (2010101020) izin menjawab 

  1. Katakan Hal Positif pada Diri Sendiri.
  2. Tuliskan Hal-Hal yang Patut Disyukuri. 
  3. Fokus pada Satu Hal pada Satu Waktu.
  4. Olahraga. 
  5. Makanlah Makanan yang Enak. 
  6. Terbukalah pada Seseorang. 
  7. Lakukan Sesuatu untuk Orang Lain. 
  8. Istirahat.

In reply to 2010101055 Mandala Rahayu

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101011 INTAN NUR AULIA DEWI -

assalamualikum saya intan nur aulia dewi 2010101011 izin menjawab 

peran Masyarakat sangat penting kita sebagai masyarkat dapat membantu dengan mengurangi stigma negatif terhadap orang yang memiliki gangguan mental dan mengingat bahwa orang dengan gangguan mental juga merupakan seorang manusia yang berhak dan layak untuk mendapatkan perhatian, kasih sayang, dan penanganan yang sesuai. selain itu Peranan keluarga pun juga tidak kalah penting. Mengingat bahwa dekatnya seseorang kepada keluarganya. Keluarga diharapkan untuk menumbuhkan sikap peka terhadap keluarganya. Apabila ada anggota keluarga yang terlihat memiliki gejala yang mengarah pada gangguan mental, segara deteksi dini supaya tidak mengalami kondisi yang semakin buruk. 

terimakasih

In reply to 2010101055 Mandala Rahayu

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101017 FUJI PADIA RAMDANI -

Waalaikumussalam, Izin menjawab pertanyaan mba Mandala Rahayu.

Sebagai masyarakat, bagaimana kita bisa meningkatkan kesadaran tentang kepentingan kesehatan mental di dalam negeri?

Menurut saya, sebagai Masyarakat di zaman sekarang, hal yang perlu menjadi perhatian besar pada anak salah satunya adalah pentingnya kesehatan mental/psikologis anak dengan cara mencoba lebih memberikan perhatian yang lebih, mengikuti kegiatan kegiatan sosialisasi Kesehatan yang diadakan, melihat informasi kesehatan di internet dan sebagainya.

Dengan itu, harapannya sebagai Masyarakat atau orang tua dapat dengan baik memberikan penanganan jika terjadi kelainan kelainan mental pada anak.

Terima kasih, mohon maaf jika ada kekeliruan nggih

In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101017 FUJI PADIA RAMDANI -
Assalamualaikum, saya Fuji Padia Ramdani NIM 2010101017 izin bertanya nggih, apakah perbedaan dari gangguan kecemasan dengan separation anxiety pada anak? 


Terima kasih🙏

In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101040 FRIESCHA FRIECILLIA MARTIN -

Assalamu'alaikum

Saya Friescha Friecillia Martin (2010101040) izin bertanya,

Apa saja ciri-ciri mental anak menjadi down?? serta bagaimana upaya dari orang tua agar dapat menjaga mental health pada anak mereka???

Sebelumnya, terima kasih

Wassalamu'alaikum

In reply to 2010101040 FRIESCHA FRIECILLIA MARTIN

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101048 SITI KAMIDAH -

Assalamualaikum saya siti kamidah 2010101048 izin mencoba menjawab pertanyaan dr mbk icha

Ciri” mental anak down syndrom

  • Perilaku cenderung impulsif
  • Waktu dalam memperhatikan sesuatu cenderung singkat
  • Agak terlambat dalam mempelajari sesuatu
  • Perkembangan bicara dan bahasa lebih lambat

Cara menjaga mental helaty apada anak anak

  1. Membuat Si kecil Merasa Aman 
  2. Menghindari anak dari Kejadian Traumatis.
  3. 3. Ajarkan anak Mengelola dan Ekspresikan Emosi. M
  4. 4. Ajak anak Bermain. 
  5. Kenali Gangguan Kesehatan Fisik dan mental anak



In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101037 LELIANITA RATNA CANDRA DEWI -

Assalamualaikum Ibu, saya Lelianita Ratna Candra Dewi 2010101037 ijin bertanya. Dari PPT dijelaskan bahwa salah satu pencegahan retradasi mental salah satunya dengan melakukan vaksinasi untuk menghindari infeksi tertentu itu maksudnya bagaimana nggih Bu? terima kasih.

In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101043 SAFIRA NURUL AINI -

Assalamu'alaikum wr. wb. Ibu, saya Safira Nurul Aini (2010101043) perwakilan kelompok 3 izin mengumpulkan tugas kelompok hasil diskusi mengenai Gangguan Bipolar Pada Anak. Mohon izin sebelumnya Ibu untuk mengumpulkan PPT hasil diskusi kami dalam bentuk link Gdrive, dikarenakan file PPT kami begitu besar dan tidak dapat dikompres. 


PPT Gangguan Bipolar Pada Anak : https://drive.google.com/file/d/12w3e__kACG9GsQbgujJpyn4TKQD1Ck9I/view?usp=sharing

Anggota kelompok 3 :

  1. Irma Rahmawati  2010101031
  2. Fitriani Manan Putri Ge'e 2010101032
  3. Luthfiya Hanani Khayyira 2010101033
  4. Yulisa Widia Wulandari 2010101034
  5. Eka Nur Laili 2010101035
  6. Dwi Ariyanti 2010101036
  7. Lelianita Ratna Candra Dewi 2010101037
  8. Sri Kinanti 2010101038
  9. Bella Febri Ana 2010101039
  10. Friescha Friecillia Martin 2010101040
  11. Nurul 'Ain Barani 2010101041
  12. Mutiara Rahmawati 2010101042
  13. Safira Nurul Aini 2010101043
  14. Neneng Windi Astuti 2010101044
  15. Meysha Putri Padbi 2010101045

Terima kasih, Ibu. Wassalamu'alaikum wr. wb. 😊🙏🏻


In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101003 FAUZIAH SYAH PUTRI -

Assalamu'alaikum wr. wb. Ibu, saya Fauziah Syah Putri (2010101003) perwakilan kelompok 1 izin mengumpulkan tugas kelompok hasil diskusi mengenai Hiperaktif. Mohon izin sebelumnya Ibu untuk mengumpulkan PPT hasil diskusi kami dalam bentuk link Gdrive, dikarenakan file PPT kami begitu besar dan tidak dapat dikompres. 

Link ppt

https://drive.google.com/file/d/1I2QzKzU6C0MeoF78r5D4ocDSgPY8ew5X/view?usp=drivesdk

anggota kelompok 1 :

1.Ella Aprillyana 2010101001

2.Apriliana Andin 2010101002

3.Fauziah Syah Putri 2010101003

4.Resa Nur Azizah 2010101004

5.Mila Dewi Susanti 2010101005

6.Selvia Indri Fatika 2010101006

7.Tri Revita 2010101007

8.Fanny Rahma Wati 2010101008

9.Mifta Arsya Harsendi 2010101009

10.Nelva Regita Putri 2010101010

11.Intan Nur Aulia Dewi 2010101011

12.Rahma Putri Afisa 2010101012

13.Syelina Dwi Ariyanti 2010101013

14.Dewi Yanti 2010101014

15.Tika Eliyanti 2010101015


In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101029 DELVIANITA ANGGRAENI BONGGILI -

Assalamu'alaikum wr. wb. Ibu, kami dari kelompok 2 izin mengumpulkan tugas kelompok hasil diskusi mengenai Autisme Pada Anak. 🙏🙏🙏

Anggota kelompok 2:

2010101016 NIKEN DAYU FARASATI

2010101017 FUJI PADIA RAMDANI

2010101018 PENY ALVIONITA

2010101019 HANISA

2010101020 INTAN CHOIRIL MEITA AMANDA

2010101021 TINIK HARTINI

2010101022 SURTI PARTININGSIH

2010101023 HANA SAKTI SETYANINGSIH

2010101024 DIYAS INDAH PAKERTI

2010101025 GALUH CANDRA DEWI

2010101026 ANGGY SELVIANA DEVI

2010101027 TEMA WIDIAWATI

2010101028 MILA ARYANI

2010101029 DELVIANITA ANGGRAENI BONGGILI

2010101030 DYAH LATRI  KURNIANINGSIH 

In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101020 INTAN CHOIRIL MEITA AMANDA -

Assalamu'alaikum wr. wb. Ibu, saya Intan Choiril Meita Amanda (2010101020) perwakilan kelompok 2 izin mengumpulkan tugas kelompok hasil diskusi mengenai Autisme.

Nama Anggota :

NIKEN DAYU FARASATI 2010101016

FUJI PADIA RAMDANI 2010101017

PENY ALVIONITA 2010101018

HANISA 2010101019

INTAN CHOIRIL M.A. 2010101020

TINIK HARTINI 2010101021

SURTI PARTININGSIH 2010101022

HANA SAKTI S 2010101023

DIYAS INDAH P 2010101024

GALUH CANDRA DEWI 2010101025 

ANGGY SELVIANA DEVI 2010101026

TEMA WIDIAWATI 2010101027

MILA ARYANI 2010101028

DELVIANITA A 2010101029

DYAH LATRI K 2010101030

In reply to Herlin Fitriana Kurniawati

Re: Diskusi Gangguan Psikologis dan penanganannya

by 2010101053 LYLAND WILUJENG -

Assalamualaikum wr wb Ibu saya Lyland Wilujeng NIM 2010101053 perwakilan kelompok 5 ijin untuk mengirimkan hasil diskusi kelompok kami dengan materi "Syndrom Respon Stres" yang beranggotakan :

1. Natasya Riskya A 2010101046

2. Nofi Nurwidiyaningsih 2010101047

3. Siti Kamidah 2010101048

4. Ramona 2010101049

5. Sekar Sukmaning Tyas 2010101050

6. Sukanti Ningsih 2010101051

7. Naurah Salsabila A 2010101052

8. Lyland Wilujeng 2010101053 

9. Mandala Rahayu 2010101055 

10. Tiwi Rahmayanti 2010101056 

11. Qoni' Hikaya 2010101057 

12. Wan Tazkya Aulia 2010101058

13. Amalina Inkha S 2010101059

14. Riski Eka Saputri 2010101060


Berikut untuk link google drivenya nggih. 

https://drive.google.com/drive/folders/11QYws7y9kAWhpEFl-aoAWUHU8eXETSgi

Terima kasih