Forum Diskusi Mahasiswa 18/01/2022

Aplikasi manajemen resiko

Re: Aplikasi manajemen resiko

by 1810601011 ASIH MEILANI -
Number of replies: 0

Ijin menjawab, Sy Asih meilani 1810601011 

Cara mengelola risiko dengan baik, sbb : 

1.MEMPERKECIL RISIKO

 keputusan untuk memperkecil risiko adalah dengan cara tidak memperbesar setiap keputusan yang mengandung risiko tinggi tapi membatasinya bahkan meminimalisasinya agar risiko tersebut tidak bertambah besar di luar dari kontrol pihak manjamen perusahaan. 

2.MENGALIHKAN RISIKO 

  Keputusan mengalihkan risiko adalah dengan cara risiko yang kita terima kita alihkan ke tempat lain sebagian, seperti keputusan mengasuransikan bisnis guna untuk menghindari terjadinya risiko yang sifatnya tidak diketahui kapan waktunya.

3.MENGONTROL RISIKO

  Keputusan mengontrol risiko adalah dengan cara melakukan antisipasi terhadap timbulnya risiko sebelum risiko itu terjadi. 

4.PENDANAAN RISIKO  

  Keputusan pendanaan merupakan ketersediaan sejumlah dana sebagai cadangan guna mengantisipasi munculnya risiko di kemudian dari seperti perubahan nilai tukar mata uang dolar terhadap mata uang domestik di pasaran.