izin menjawab
Laporan proforma adalah laporan proyeksi keuangan secara formal yang mencerminkan transaksi yang direncanakan dalam satu periode tertentu. Laporan proforma merupakan salah satu komponen penting dari rencana bisnis karena dapat memperkirakan profitabilitas dan kondisi keuangan perusahaan di masa yang akan datang. sedangkan laporan keuangan lainnya biasa dibuat secara tidak formal dan dibuat setiap ada transaksi maupun harian