Istifadatul Yunaidah 2119907001 ijin menjawab pertanyaan mbak elvina
Diversifikasi merupakan tindakan menyebarkan portofolio investasi di berbagai aset untuk mengurangi risiko. Portofolio yang terdiversifikasi membantu menyeimbangkan volatilitas karena tidak ada satu aset pun yang akan berdampak besar. Konsep diversifikasi adalah menyusun portofolio dengan menyertakan berbagai jenis investasi dengan tujuan mengurangi risiko. Jika saham perusahaan itu mengalami penurunan nilai yang serius, portofolio kita akan sepenuhnya menanggung beban akibat penurunan tersebut.
Jadi konsep diversifikasi dalam investasi yakni mengurangi risiko dalam proses investasi sehingga investasi tidak akan turun.
mohon maaf apabila kurang tepat