Alasan mengapa pemberi pinjaman dan lembaga rating biasanya sering menggunakan Rasio Coverage untuk menilai rasio kebangkrutan itu dikarenakan Rasio Coverage sendiri adalah rasio keuangan yang digunakan untuk mengukur kemampuan perusahaan dalam membayar liabilitasnya, lebih spesifiknya lagi Rasio Coverage ini berfungsi untuk mengukur seberapa baik perusahaan mampu melakukan pembayaran bunga terkait dengan transaksi utang atau obligasi mereka, jika dirasa baik dalam kemampuan perusahaan untuk melakukan pembayaran bunga terkait transaksi utang atau obligasi mereka maka pemberi pinjaman atau lembaga rating itu sendiri akan mempercayai dan dalam perhitungannya juga memenuhi syarat untuk dilakukannya transaksi peminjaman